done
22 stories
Bayang Bayang Yang Tak Pernah Hilang by asyaorangkayaa
asyaorangkayaa
  • WpView
    Reads 112,692
  • WpVote
    Votes 10,038
  • WpPart
    Parts 16
Arka mati sendirian di usia 20 tahun, ditinggalkan keluarga yang membencinya sejak kecil. Semua perhatian mereka selalu tercurah pada Lila, sepupu cantik yang jadi pusat dunia mereka. Arka kecil hanya bisa merebut kasih sayang dengan cara salah-berbuat nakal, berbuat jahat-hingga akhirnya semua menjauh. Tapi setelah mati, Arka kembali ke tubuhnya saat berusia 10 tahun. Kali ini, dia memilih cuek. Diam. Tidak lagi merebut apa pun. Ironisnya, sikap cuek itu justru membuat keluarga kaget dan perlahan mendekatinya. Pelukan ayah, tawa adik, maaf dari kakak-kakak-semua yang dulu dia impikan datang terlambat, saat penyakit jantung herediter yang sama mulai menggerogotinya lagi. Arka tahu dia tetap akan mati di usia 20 tahun. Tapi kali ini, dia ingin menikmati kehangatan keluarga yang datang terlambat itu, meski hanya sesaat. Sebuah kisah angst keluarga tentang penyesalan, kasih sayang yang salah waktu, dan perpisahan yang tak terhindarkan. Siapkah kamu menangis sampai habis? #1 sick #1 transmigrasiboy #1 terminalillnes #1 wattpadhits
Our Trauma [End] by kdoyds
kdoyds
  • WpView
    Reads 784,213
  • WpVote
    Votes 39,597
  • WpPart
    Parts 53
Hanya dalam tiga hari, hidup Oceana berubah total. Ia yang awalnya merupakan seorang wanita dengan prinsip tidak akan pernah menikah tiba-tiba diharuskan menikah dengan seorang pria yang sangat ia kenal. Bukan teman, sahabat, ataupun pacar, tetapi atasan di kantornya sendiri. Tanpa pernah tau, mereka memiliki trauma besar dalam suatu pernikahan. Keduanya sepakat menikah dengan tujuan menyembuhkan trauma masing-masing. Besar harapan dari keduanya untuk bisa sembuh dan membangun rumah tangga yang harmonis. Komitmen keduanya untuk membangun rumah tangga yang harmonis tidak semata-mata membuat hubungan keduanya lancar. Kilasan masa lalu yang mulai terungkap mulai menyebabkan hubungan pernikahan keduanya yang belum cukup kuat terancam. Lantas, bagaimana cara keduanya menyelesaikan permasalahan masa lalu yang cukup rumit itu? Start: 10 Maret 2023 Finish: 17 Juni 2024 #1 in Lamaran (3 Oktober 2023) #4 in Marriagelife (30 Desember 2023) #1 in Pernikahan (16 April 2024) #1 in Marriage (18 April 2024) #1 in Wife (18 April 2024) ©kdoyds 2023
SASKARA: The Authority by Hirayalova
Hirayalova
  • WpView
    Reads 1,634,826
  • WpVote
    Votes 166,459
  • WpPart
    Parts 54
SERIES 2 OF PRAJA UNIVERSE Saskara - Pavithra (SEGERA TERBIT - PART LENGKAP) copyright©️2025 Hirayalova DILARANG PLAGIAT DALAM BENTUK APA PUN! *** Pavithra Larasati Adisutjipto memiliki banyak hal yang ingin diraih dalam hidupnya. Menurutnya, cinta tidak akan pernah menjadi prioritas. Karena bagi Pavithra, cinta itu hanya akan membuatnya kehilangan akal sehat dan logika. Pavithra pikir, pernikahannya dengan Saskara Pangestu hanya akan mengubah statusnya. Tapi mengapa tujuan hidupnya juga turut berubah? ⚜⚜⚜ Bukan tanpa alasan mengapa Saskara Mahaprana Pangestu dipilih menjadi ketua Mavros. Di balik sikapnya yang selalu tenang, dia memiliki sisi gelap yang tidak semua orang dapat melihatnya. Namun di balik sisi gelapnya itu, dia hanya menginginkan satu hal yang tidak pernah berhasil dia dapatkan. Awalnya dia pikir menikahi Pavithra adalah jalan untuk memenuhi keinginannya, tapi sikap angkuh itu membuatnya tertarik untuk mengenal Pavithra semakin jauh.
ALTAN  by AniKld1
AniKld1
  • WpView
    Reads 2,948,969
  • WpVote
    Votes 187,925
  • WpPart
    Parts 55
Altan Evano Irsyad pemuda berusia 15 tahun suka membolos sekolah ikut tawuran dan balapan liar yang dari bayi tidak tau siap ayah kandungnya dia hanya tinggal bersama mommy nya. Hingga suatu hari mommy nya memberi tau siapa ayah kandungnya dengan syarat menjadi anak yang baik dan penurut. Gak pandai bikin deskripsi langsung baca aja lah.
STRANGER by yanjah
yanjah
  • WpView
    Reads 1,926,770
  • WpVote
    Votes 166,455
  • WpPart
    Parts 75
Terendra tak pernah mengira jika diumurnya yang sudah menginjak kepala empat tiba-tiba saja memiliki seorang putra yang datang dari tempat yang tak terduga. Bocah 17 tahun mantan anggota kelompok buronan? Tapi itulah faktanya. -------------------- #rank1 in najaemin (02/2/2024) #rank1 in action (26/6/2024) #rank1 in sick (30/9/2024)
Sudut Luka Atharrazka (End) by RAHZANNN
RAHZANNN
  • WpView
    Reads 451,159
  • WpVote
    Votes 22,492
  • WpPart
    Parts 66
Abian Atharrazka, anak yang dipaksa menerima karma dari perbuatan dosa sang ibu. Kekerasan, caci maki, serta banyak hal keji selalu mengelilingi langkah hidupnya. Dia, seolah terlahir hanya untuk menerima rasa sakit. Kakinya sudah tertatih lelah, namun paksaan untuk selalu kuat harus selalu tertanam di jiwa dan raganya. Silakan baca saja kisahnya, tapi mengertilah, dia juga seorang manusia biasa. *TERDAPAT ADEGAN KEKERASAN/SIKSAAN! Harap bijak dalam memilih bacaan! {BELUM DIREVISI!} ❗DILARANG PLAGIAT❗ 📌 Cerita ini murni hasil pemikiran author sendiri, jika ada kesamaan dari berbagai latar, nama tokoh, alur dan sebagainya adalah murni ketidaksengajaan. 📍Cover by Pinterest: Umi Rumagia
The Next Mission (Prajurit Mata Elang 2) by jungjeong123
jungjeong123
  • WpView
    Reads 418,153
  • WpVote
    Votes 50,675
  • WpPart
    Parts 43
[SUDAH TERBIT. CHAPTER MASIH LENGKAP]. Bagaimana pun juga Prajurit Mata Elang tetaplah 7. Raganya memang terpisah tapi jiwanya masih ada di Prajurit Mata Elang. Tujuh tahun yang lalu bukanlah sebuah kisah sedih, itu adalah sebuah kisah perjuangan dalam menjalankan sebuah misi besar. Itu bukanlah sebuah tragedi tapi sebuah kehormatan besar bisa menjalankan dan menyelesaikan misi ini dengan baik. Kali ini adalah sebuah kebangkitan empat prajurit yang sudah bisa berdamai keadaan. Prajurit Mata Elang siap melakukan misi selanjutnya. 7 September 2023
7 Forces 'Black Mission' [Prajurit Mata Elang] by jungjeong123
jungjeong123
  • WpView
    Reads 1,239,563
  • WpVote
    Votes 126,600
  • WpPart
    Parts 47
[SUDAH TERBIT] Prajurit Mata Elang, tujuh prajurit terpilih yang di satukan dalam satu pasukan elite. Mereka memiliki latar kehidupan dan karakter yang berbeda-beda. Mereka di tugaskan untuk menyelesaikan sebuah misi rahasia, misi yang sudah di rencanakan sejak lama. Namun, siapa sangka ternyata misi itu adalah misi lima belas tahun yang lalu, misi yang belum pernah selesai karena memakan banyak korban. Lalu, akankah Prajurit Mata Elang bisa menyelesaikan misi dan bisa kembali dengan selamat? Prajurit Mata Elang book version on @violleta.publisher SUDAH TERBIT! Mulai: 1 Juli 2022
Home  ✔ by hanyaabualan
hanyaabualan
  • WpView
    Reads 265,353
  • WpVote
    Votes 15,015
  • WpPart
    Parts 42
Selama sepuluh tahun, Anitya Khansa ditinggalkan oleh ibundanya dan berpisah dengan ayahnya. Dia dirawat oleh Nirmala Sari, neneknya, yang selalu meyakinkannya bahwa sang ayah akan datang menjemput. Anitya sangat percaya hal itu, sebab di hari terakhir pertemuannya dengan sang ayah, dia berkata akan menemui putrinya lagi untuk bermain bersama. Sampai akhirnya penantian itu tiba, di mana Damar Mahawira, datang menjemput Anitya untuk membawanya pulang. Dari kepulangan itulah Anitya bertemu dengan orang baru, yang tidak lain adalah keluarga Damar; istri serta kedua anaknya. Kenyataan itu menyadarkan Anitya bahwa rumah yang pernah dia rindukan, tidak pernah ikut merindukannya. Anitya tidak tahu seperti apa itu rumah dengan tawa hangat bersama, sebab keluarga barunya selalu menolak presensi Anitya dengan harapan dia akan segera menghilang. Soon, 2022
The Good Bad Brother✔️ by UmiSlmh
UmiSlmh
  • WpView
    Reads 328,122
  • WpVote
    Votes 23,392
  • WpPart
    Parts 37
[Brothership/Sicklit/Slice of Life] Monoton. Kiranya begitu hidup Kairav selama ini. Ia tidak memiliki lingkup pertemanan yang luas, tidak pernah tahu bagaimana kehidupan di luar sana berjalan, tidak paham pula rasanya menjadi manusia yang punya banyak pengalaman untuk dicoba. Meski begitu, ia tak pernah merasa kekurangan karena Tuhan menghadirkan keluarga yang amat menyayanginya. Ia juga memiliki saudara kembar yang selalu bisa menjadi teman terbaik. Bagi Kairav, Kaivan saja sudah cukup. Akan tetapi, di suatu hari yang menyesakkan, Kairav mengetahui fakta bahwa ia tak lebih dari sekadar parasit dalam hidup saudara kembarnya. Dan mulai hari itu, yang Kairav inginkan hanyalah sebuah 'kematian'.