Young Adult Series
3 stories
High School Disaster bởi rafeni
rafeni
  • WpView
    LẦN ĐỌC 10,226
  • WpVote
    Lượt bình chọn 597
  • WpPart
    Các Phần 7
Rasi Bintang tidak pernah menyangka bawah hidupnya akan berubah drastis. Di Ibukota yang gemerlap dan sekolah barunya yang elit, Rasi harus menghadapi tantangan yang tidak pernah ia bayangkan sebelumnya. Terlibat dengan tiga siswa paling popular dan memiliki pengaruh besar, membuat Rasi terjebak dalam pusaran kehidupan sekolah yang penuh gosip, persaingan, dan drama. Setiap langkah, dan keputusannya diawasi, serta mimpi yang ingin ia raih tampak semakin jauh. ----------------------------------------------------- "Kenapa harus saya?" "Karena gue benci Beni dan lo suka dengan Beni." ----------------------------------------------------- Ikuti perjalanan Rasi dalam mengarungi lika-liku kehidupan remaja yang kompleks dan penuh warna. Lihat bagaimana Rasi menemukan dirinya di lingkungan baru ini. ----------------------------------------------------- ----------------------------------------------------- original: agustus 2018 new version: september 2024 - ?
Hello, Rain! bởi rafeni
rafeni
  • WpView
    LẦN ĐỌC 1,038,030
  • WpVote
    Lượt bình chọn 40,568
  • WpPart
    Các Phần 46
[PEMENANG THE WATTYS 2018 KATEGORI THE HEARTBREAKERS] Aira suka hujan, namun Gesang tidak suka jika Aira menyukai hujan, karena menurutnya hujan adalah apa yang membuat sahabatnya sakit. Aira suka Arka, namun lagi-lagi Gesang tidak suka jika Aira menyukai Arka, karena Arka hanya mengingatkannya pada masa lalu yang sudah ia lupakan. Aira tidak akan membiarkan Gesang mengatur hidupnya, apalagi melarang hal-hal yang disukainya, termasuk hujan dan Arka. Pada akhirnya, Aira dihadapkan pada situasi yang membuatnya harus memilih antara persahabatan atau cinta. Pilihan apa yang akan diambil Aira? Temukan jawabannya, di sini. ------------------------------------------- Cover by Venusyura Publikasi pertama: 23 Februari 2018 Publikasi kedua: 1 Juli 2019 Repost: 31 Agustus 2024
+12 tag khác