Magic In Our Love - Rinjin
Lahir dengan darah penyihir bukanlah hal yang mudah untuk Arthur, terutama Ia tidak memiliki pembimbing. Dirinya belum siap untuk berada di dunia sihir ini. Namun, segala kekhawatirannya terhenti ketika Ia memulai kisah hidup barunya bersama sang kekasih, Rin. Bersama menjalani hidup di dunia yang tidak biasa ini. Dom...