Alvian, Cinta, dan Clara
Lihat bagaimana ulah para orang tua dengan kesepakatan perjodohan anak-anak mereka. Hal yang dibayangkan, sih, tentunya sangat indah. Tapi, ini malah sebaliknya. Indah bukanlah kata yang cocok untuk mereka, sebab setiap satu hari pasti ada saja hal yang bisa membuat hubungan pernikahan antara keduanya renggang. Ayolah...
Mature