Antara Cinta Dan Duka
Cinta ia sangat tahu kemana akan berlabuh , dan ia sangat tahu kemana ia akan pergi, mungkin ketika kita memilih untuk melabuhinya pada suatu tempat yang membuat kita terlampau jauh untuk memilikinya, maka ketetapan tuhan lebih dulu menempatkan nya pada pelabuhan yang sebenarnya.