Heyitsx's Reading List
6 stories
Childhood Memories by dhitapuspitan
dhitapuspitan
  • WpView
    Reads 4,020,528
  • WpVote
    Votes 220,461
  • WpPart
    Parts 39
[Published by Inari, 2018] Karena kebadungannya, Sandra harus pindah ke Bandung dan tinggal bersama neneknya yang strict abis. Pada hari pertama tinggal di rumah nenenya, tiba-tiba Sandra tersiram air oleh cowok tetangga. Cowok yang bernama Ardan ini ternyata teman masa kecil Sandra. Dengan cepat, mereka jadi sahabat lagi. Sandra senang Ardan masih inget Sandra suka stroberi. Sandra senang Ardan baik, mau antar Sandra ke sekolah. Yang Sandra nggak senang, Ardan suka curhat tentang Anjani, cewek yang Ardan taksir. © 2015 by dhitapuspitan
ROSE [One Shot] by mylullaby_
mylullaby_
  • WpView
    Reads 27,643
  • WpVote
    Votes 1,035
  • WpPart
    Parts 1
Rose Angeline seorang murid yang populer dan pandai bergaul bertemu Fabian Constantine murid nerd yang sering sekali di-bully.Rose awalnya hanya sekedar penasaran dengan latar belakang Fabian,namun waktu tetap berjalan seiring kebersamaan mereka yang sering mereka lalui.Berminat membaca kisah mereka?
Unsent Letters by elcessa
elcessa
  • WpView
    Reads 1,236,186
  • WpVote
    Votes 83,179
  • WpPart
    Parts 49
[TELAH DITERBITKAN oleh Penerbit Grasindo, 2017. Tersedia di Gramedia] - the first nine chapter's still available for preview - "Kamu selalu berkata kalau aku ini bintang yang paling terang. Bintang yang memberi kamu inspirasi saat otakmu buntu mencari lirik lagu. Juga bintang yang menjadi tempatmu menumpukan harapan saat seluruh dunia membuatmu kecewa. Tapi kamu salah, Raffa. Buatku, kamu lah bintang itu. Kamu lah bintang yang menuntunku melewati titian kecil bertepi jurang. Kamu bintang yang meraih tanganku dan menggenggamnya erat, membawaku terbang ke langit malam saat seluruh dunia membuatku kecewa. Kamu lah bintang yang membuatku bertahan, menguatkanku, menunjukkan jalanku. Lalu apa yang harus ku lakukan saat kamu-satu-satunya penunjuk arahku-menghilang? Aku butuh kamu, Raf. Aku masih butuh kamu." © 2015 by elcessa All Rights Reserved.
Cool Boy (Bagian cerita Kali Kedua dan Double El) by ainunufus
ainunufus
  • WpView
    Reads 2,538,059
  • WpVote
    Votes 85,829
  • WpPart
    Parts 15
Sequel Kali Kedua dan Double El Sudah ada di toko buku Menjadi pacarnya mungkin impian banyak cewek-cewek di sekolahku bahkan di luar sekolahku. Tapi bagiku dia itu penghambatku buat punya pacar anak band. Impianku itu punya pacar super lucu, romantis, dan pinter main alat musik. Bukan cowok super dingin dan nggak peka macam dia. Tapi mau bagaimana lagi, nasi udah jadi bubur alias aku sudah jadi pacar si gunung es. Semua karena ketololanku yang dengan bodohnya menyatakan cinta tanpa melihat siapa yang kuajak bicara. Di situlah semua berawal, hidupku tak lagi sama. Tentang Fiane dan Arhoz sang penerus tahta Aldebarra
Girl In Fake (on editing) by wdsmara
wdsmara
  • WpView
    Reads 1,758,331
  • WpVote
    Votes 63,678
  • WpPart
    Parts 37
Masa lalu yang buruk membuat seorang gadis SMA berpura – pura menjadi siswi cupu. Kecupuan membuatnya mudah di-bully dan tidak memiliki teman kecuali sahabat perempuannya sejak SMP. Namun, semua itu berubah sedikit demi sedikit semenjak sekolah mengadakan belajar kelompok. Sejak itu, dia mempunyai teman lain dan membuatnya merasakan cinta yang harus dia pilih antara sahabat sejak kecil dan teman belajar kelompoknya. Semua itu berjalan baik – baik saja hingga masa lalu kembali hadir meneror. Masa lalu yang susah payah dia sembunyikan terkuak. Akankah dia bisa mengatasi hal itu? Akankah dia bisa memilih dua orang yang dia cintai dan sangat berarti di hidupnya? Atau dia harus melepaskan keduanya karena mereka terlalu berharga baginya?
DEAR NATHAN by Eriscafebriani
Eriscafebriani
  • WpView
    Reads 33,955,906
  • WpVote
    Votes 871,741
  • WpPart
    Parts 44
(Telah Terbit dan Difilmkan) Berawal dari keterlambatan mengikuti upacara pertama di sekolah baru, Salma Alvira bertemu dengan seorang cowok yang membantunya menyelusup lewat gerbang samping. Selidik punya selidik, cowok itu ternyata bernama asli Nathan; murid nakal yang sering jadi bahan gosip teman-teman terdekatnya. Beberapa rangkaian kejadian pun terjadi yang justru mengantarkan Salma untuk menjadi kian lebih dekat dengan Nathan. Dua kepribadian yang saling bertolak belakang, seperti langit dan bumi; yang tidak bisa bersatu tapi saling melengkapi. Novel ini mengisahkan tentang masa indah putih abu-abu, persahabatan, pelajaran kehidupan dan pentingnya untuk selalu menghargai perasaan.