FIKSI REMAJA🔥
107 stories
DIAMOND HIGH SCHOOL by ratihrahma_
ratihrahma_
  • WpView
    Reads 2,247,134
  • WpVote
    Votes 219,961
  • WpPart
    Parts 33
Atharel Argeswara melangkahkan kakinya memasuki Diamond High School, sebuah sekolah unggulan yang berisi anak-anak dari kalangan atas. Bukan tanpa alasan, Atharel yang merupakan adik dari Utara Dino Sebastian yang meninggal satu tahun lalu saat acara camping tahunan sekolah sengaja pindah untuk mencaritahu "sesuatu" yang berhubungan dengan kematian kakaknya. Namun satu persatu masalah mulai terjadi di sekolah unggulan itu. Teror mulai terjadi yang menargetkan murid-murid DHS. Pembunuhan sadis dari sosok topeng kelinci yang misterius. "Kalau lo mau aman sekolah di DHS, lo harus patuhi dua hal ini. Pertama, jangan pernah ikut campur dalam setiap hal yang nggak ada hubungannya sama lo. Yang kedua, jangan pernah penasaran dan nekat untuk mencari tahu." - WELCOME TO DIAMOND HIGH SCHOOL! - •••• ⚠️WARNING⚠️ Cerita mengandung kekerasan, bullying, blood. Bijaklah dalam memilih bacaan dan jangan pernah di tiru setiap adegan negatif dan merugikan dalam cerita ini!!! 🏅HIGHEST RANK🏅 #1 in Novel Populer [25/12/2022] #1 in Dark Story [16/04/2023] #1 in Horor [19/04/2023] #1 in Action [21/04/2023] #1 in Remaja SMA [09/05/2023] #2 in Cerita Wattpad Seru [11/05/2023] Cover by : designcoverlayout (CLartis) Restard, 25 NOVEMBER 2022 Finish, 02 MEI 2023
ALTHAIR [ END ] by ratihrahma_
ratihrahma_
  • WpView
    Reads 3,037,833
  • WpVote
    Votes 159,158
  • WpPart
    Parts 74
[ NEW VERSION! ] JANGAN LUPA FOLLOW!! *** Karena kejadian tak terduga yang menimpanya, tanpa sadar Queenzhinia Chalystha mulai dekat dengan sosok yang selama ini ia jauhi. Althair Sky Lawrence, satu nama yang begitu di segani, satu nama yang begitu populer, dan satu nama yang membuat orang-orang tidak ingin mencari masalah dengannya karena jabatannya sebagai ketua geng besar dan tersohor di sekolahnya. GRIXEN; Raja dari semua geng yang berhasil mereka taklukkan. Untuk menebus kesalahannya di masa lalu, Althair berusaha untuk mendekati Queen secara perlahan, berharap agar mereka bisa "kembali" bersama seperti dulu. Namun tidak begitu mudah untuk meluluhkan kembali hati yang keras dan penuh kekecewaan itu. Queen-nya benar-benar sudah berubah dan sangat sulit untuk digapai kembali. Melihat perjuangan Althair untuknya, apakah Queen bisa "kembali" menerima Althair dalam hidupnya? Belum lagi soal teror yang selama ini terus mengikuti Queen kemanapun dia pergi. "Akankah semuanya akan terus seperti ini?" Itulah yang selalu dipikirkan oleh Queen. Pikiran tentang masa lalu, sekarang dan juga nanti. •••• 🏅HIGHEST RANK🏅 #2 in Teka-teki [ 19/06/2021 ] #5 in Teens [ 19/06/2021 ] #2 in Acak [ 04/07/2021 ] #3 in Rekomendasi cerita [ 29/03/2022 ] #1 in Pentolan Sekolah [ 29/03/2022 ] #1 in Cinta Pertama [ 02/05/2022 ] #3 in Setia [ 08/05/2022 ] #8 in Favorit [ 08/05/2022 ] #1 in Favorit [ 18/10/2022 ] #1 in Rekomendari Cerita [ 18/10/2022 ] #1 in Teen [30/10/2022 ] #2 in Teror [ 23/01/2023 ] Started, [ 11/02/2021 ] Finish, [ 29/06/2021 ] - Started Revisi, [ 18/07/2022 ] Finish Revisi, [ 16/10/2022 ] - Cover Editing by Rhyuuni🌟
RETAK [Sudah Terbit]✓ by AzharaNatasya
AzharaNatasya
  • WpView
    Reads 19,752,187
  • WpVote
    Votes 1,829,325
  • WpPart
    Parts 51
Sudah terbit, buku bisa dibeli di shopee. INGAT BELI YANG ORI!! [Follow akun ini dulu, bro. Anda senang, aku juga. Simbiosis mutualisme] Tuhan, mana kebahagiaan itu? "PAPA, MAMA! GLADYS DAPET JUARA SATU!" teriak Gadis berseragam putih biru itu. "SAYA TAK PERDULI! ANAK TAK TAU DIRI! ANAK TAK BERGUNA! ANAK TAK TAU MALU!" Papa? Gladys mau bahagia. Gladys mau peluk papa, Gladys juga mau manja sama papa. Mama? Gladys mau kayak mereka yang dibanggakan karena prestasinya. Kenapa Gladys gak kayak mereka? Angle? Kenapa kamu ambil semua kebahagiaan Gladys? Kenapa harus aku yang menanggung semua kesalahan yang kamu buat? -Ini tentang Gladys, remaja SMA yang tak mendapatkan kebahagiaan sejak 5 tahun lalu- -Tentang kesalahan yang seharusnya tak diperpanjang, tentang kesedihan yang selalu menghantuinya- -Kesakitan bertahun-tahun akhirnya menunjukan akan ada kebahagiaan setelah ia bertemu lelaki tampan namun memiliki kelainan- "Aku tidak sempurna, apa kamu mau menyempurnakan kekuranganku?" -Mereka memang saling mencintai, namun sayang Tuhan mereka berbeda- -Kita se-Amin, namun tak Se-Iman- ©2020- Azhara Natasya TERBIT DI @id.dreamcatcher Januari, 2021 -NO PLAGIAT!!! Start: 20 April 2020 End: 17 Agustus 2020 Terbit: 5 Januari 2021 Rank 📝 #2 keluarga 06/07/20 #1 love 13/10/20 #1 popular 08/11/20 #2 agama 02/12/20 #1 Retak 02/12/20
BUCINABLE [END] by tamarabiliskii
tamarabiliskii
  • WpView
    Reads 18,429,590
  • WpVote
    Votes 1,684,263
  • WpPart
    Parts 72
Galak, posesif, dominan tapi bucin? SEQUEL MY CHILDISH GIRL (Bisa dibaca terpisah) Urutan baca kisah Gala Riri : My Childish Girl, Bucinable, Gala & Riri, Bucinable 2 *** Galak, posesif, dominan tapi bucin? Itulah Gala Arsenio Abraham. Cowok dengan jabatan leader di geng motor Drax itu dikenal bengis di luar namun berubah 180 derajat jika sudah bersama dengan gadis kesayangannya. "Riri itu prioritas, kalo bucinin Riri itu rutinitas." Bagi Gala, Riri adalah segalanya. Bagi Gala, Riri adalah dunianya. Selamat membaca cerita Riri dan Gala, selamat bahagia dan menangis bersama mereka❤ *** Start : 18 Agustus 2021 Finish : 27 Juli 2022
01.00 by ameysiaa
ameysiaa
  • WpView
    Reads 10,217,390
  • WpVote
    Votes 1,073,006
  • WpPart
    Parts 48
"𝙷𝚞𝚓𝚊𝚗 𝚓𝚞𝚐𝚊 𝚖𝚎𝚗𝚐𝚎𝚛𝚝𝚒 𝚔𝚎𝚗𝚊𝚙𝚊 𝚑𝚊𝚛𝚞𝚜 𝚝𝚞𝚛𝚞𝚗." -𝓐𝓶𝓮𝔂𝓼𝓲𝓪𝓪, 01.00 ••• "Kematian yang mencintai kehidupan." - 01.00 ••• "Akan aku jadikan kamu tokoh terfavorit dalam hidupku." - Lengkara Putri Langit ••• "Kamu adalah penulis favoritku, satu-satunya dan tidak ada duanya. Punyaku. Milikku." - Masnaka Restu Putra Start ➡️ 10 oktober 2021 End ➡️ 1 Mei 2022
00.00 by ameysiaa
ameysiaa
  • WpView
    Reads 61,151,332
  • WpVote
    Votes 5,845,794
  • WpPart
    Parts 51
"𝚂𝚎𝚙𝚊𝚜𝚊𝚗𝚐 𝚕𝚞𝚔𝚊 𝚢𝚊𝚗𝚐 𝚋𝚎𝚛𝚊𝚔𝚑𝚒𝚛 𝚍𝚞𝚔𝚊." -𝒜𝓂𝑒𝓎𝓈𝒾𝒶𝒶, 𝟢𝟢.𝟢𝟢 "Tolong jemput gue, Ka," pinta gadis itu. "Gak bisa, gue mau jemput Nilam." Jawaban dari seberang sana. "Berarti gue boleh minta jemput Sekala?" tanya gadis itu akhirnya. "Ganjen banget! Pesen taksi kan bisa." Gadis itu memasang raut tak percaya. "... gak waras lo, Ka." •••• "Lo lebih ngebela Nilam dibanding gue yang pacar lo sendiri, Ka!?" bentak Kara. "Nilam itu lagi sakit, Kara!" Naka balas membentak gadis itu. "Iya, sakit jiwa!" tandas Kara. •••• "Naka! Lo bilang lo bakal selalu percaya ama gue!" ucap Kara memohon "Itu dulu. Minggir!" ucap Naka dingin. •••• "Bahagia terus, Kara." "Lo peduli?" •••• "Pilihan lo cuma dua." "Mati tragis." "Atau hidup tragis." -00.00 Start ➡️11 April 2021 End ➡️9 Agustus 2021
AURELLIA; Antagonist Girl [END] by xxxstars_
xxxstars_
  • WpView
    Reads 17,831,082
  • WpVote
    Votes 1,612,348
  • WpPart
    Parts 53
[Part Lengkap] [FOLLOW SEBELUM MEMBACA] [Reinkarnasi #01] Aurellia mati dibunuh oleh Dion, cowok yang ia cintai karena mencoba menabrak Jihan, cewek yang dicintai Dion. Namun ia kembali, Aurellia kembali pada satu tahun lalu dimana ia masih mengejar Dion. Tuhan memberinya kesempatan kedua dan ia tak akan menyia-nyiakan hal itu. Mulai saat itu Aurellia akan berubah, ia tak akan membiarkan pria yang mencintainya pergi hanya demi mengejar Dion, pria yang ia cintai. __________________________________________________ "Makasih selalu ada di sisiku," ucap Aurellia lembut menatap sosok pria yang selama ini telah ia sia-siakan. Mata pria itu sedikit melebar namun dengan cepat dia menguasainya, dia menatap Aurellia datar namun terlihat di matanya ada tatapan lembut, "Lo sakit?" Aurellia perlahan maju mendekat dan melingkarkan tangannya di leher pria itu. Ia menggeleng pelan, "Makasih dan maaf buat yang dulu, aku akan belajar mencintaimu." High Rink : #1 in Baper 16/10/2021 #1 in Novel 07/10/2021 #1 in Teenlit 03/10/2021 #1 in Posesif 08/10/2021 #1 in Sahabat 13/10/2021 #1 in Teen 22/10/2021 #1 in Indonesia 26/11/2021 #1 in Love 04/12/2021 #2 in Teenfiction 28/11/2021 #3 in Acak 08/10/2021 #3 in Membaca 08/10/2021 #7 in Romance 08/10/2021 Start : 03/09/2021 Finish : 03/02/2022 JANGAN PLAGIAT!! [Belum Revisi] Cover by : Pinterest & Canva
LEIDEN by aing_Rahmaaa
aing_Rahmaaa
  • WpView
    Reads 18,970,119
  • WpVote
    Votes 2,059,225
  • WpPart
    Parts 56
"Skala, bisa antar aku ke psikolog?" "Ngapain sih? Gue mau balapan. Lagian Lo, kan nggak gila." "Skala, ada waktu nggak? Aku mau cerita," "Cerita tentang ayah lo yang selalu mukulin lo? Gue bosen dengernya. Gue nggak mau diganggu!" "Skala, boleh pinjam uangnya? Aku dari kemarin malam belum makan. Ayah ngelarang aku makan." "Nggak ada! Uang gue mau gue pake clubing," "Skala bisa jemput aku? Karina, sahabat aku meninggal bunuh diri. Tolong anterin aku kesana," "Nggak bisa. Gue lagi ngegame, jadi orang jangan nyusahin ngapa sih!" Diacuhkan oleh pacarnya, dikasari oleh ayahnya, dibiarkan oleh ibunya dan yang paling menyakitkan ditinggal oleh sahabat satu-satunya membuat Rhea semakin terpuruk. Rhea benar-benar ada dititik yang paling rendah sekarang, tak ada siapapun yang peduli dengannya. Ditambah lagi dengan penyakit yang bersarang ditubuhnya membuat Rhea semakin benar-benar hilang selera hidup. Kebahagiaan sama sekali tak pernah mampir ke kehidupan Rhea. Lalu untuk apa Rhea hidup jika harus selalu menderita. Tuhan, Rhea sudah tak sanggup. Rhea ingin istirahat. Untuk selamanya. *LEIDEN DIAMBIL DARI BAHASA JERMAN YANG MEMILIKI MAKNA PENDERITAAN. Highest Rank : #rank 1 in hurt (31/01/2021) #rank 1 in sad (07/02/2021) #rank 1 in fiksiremaja (08/02/2021) #rank 1 in acak (12/02/2021) #rank 1 in penderitaan (14/02/2021) #rank 4 in cinta (15/02/2021) #rank 1 in bad (18/02/2021) #rank 1 in populer (21/02/2021) #rank 1 in puisi (22/02/2021) #rank 1 in sekolah (20/03/2021) #rank 2 in teenfiction (22/03/2021) #rank 1 in remaja (27/03/2021) #rank 1 in broken (31/03/2021) #rank 1 in brokenhome (06/04/2021)
A+ by chocotwister
chocotwister
  • WpView
    Reads 13,202,228
  • WpVote
    Votes 1,860,506
  • WpPart
    Parts 68
[TERSEDIA DI GRAMEDIA; PART LENGKAP] Ada 4 orang gila di SMA Bina Indonesia: 1. Re Dirgantara, peringkat paralel pertama. Bukan kutu buku seperti bayangan lo, karena dia lebih sering ikut tawuran daripada masuk sekolah. 2. Kenan Aditya, peringkat paralel kedua. Juara olimpiade, atlet basket, mantan Ketua OSIS. Tapi lebih baik jangan berharap sama dia, karena lo bisa dihajar klub penggemarnya. 3. Adinda Aletheia, peringkat paralel ketiga. Sama sekali nggak sesuai namanya, karena dia garang, barbar, dan seram. Pernah nyaris dikeluarkan dari sekolah karena tersangkut kasus kekerasan. Intinya, dia definisi preman masa kini, jadi jauh-jauh, oke? 4. Aurora Calista, peringkat paralel keempat. Pemenang kompetisi balet Asian Grandprix, putri tunggal donatur sekolah, dan segala macam gelar lainnya. Kalau di sekolah lo ada yang model-model sok cantik, sok kaya, dan sok populer, berarti dia mirip Aurora. Masalahnya, Kalypso Dirgantari alias Kai harus berhadapan dengan 4 orang gila ini gara-gara peringkat try out-nya tiba-tiba tembus ke nomor 1. . start: 28/03/20 finish: 21/11/21 . warning: mentioned self-harm and suicide. . cover by @khia_fa [ig] all pictures inside © pinterest .
ARION : DANGEROUS HUSBAND by Cintaprita
Cintaprita
  • WpView
    Reads 19,359,669
  • WpVote
    Votes 2,384,745
  • WpPart
    Parts 89
[FOLLOW SEBELUM BACA] #01 on Bad Boy [04 Januari 2021] #01 on SMA [26 Februari 2021] Arion Reinaldo, orang nomor satu yang mesti di jauhi ketika menginjakan kaki di SMA PERTIWI. Jangan tertipu dengan wajah rupawannya, karena Arion tidak pernah memberikan kata pengampunan pada siapapun yang telah mengusik dirinya atau teman-temannya. Ajeng Pramudhita, cewek yang tak mau repot-repot memikirkan apapun yang tak perlu di pikirkan. Contohnya menyukai Arion seperti halnya yang dilakukan oleh sebagian cewek di SMA PERTIWI. Ajeng dan Arion tidak pernah terlihat akur dalam berbagai kesempatan. Jika ditanya, siapa yang paling Ajeng benci maka jawabannya adalah Arion, begitupun sebaliknya. Berkat sebuah insiden yang terjadi, keduanya di haruskan menjalin hubungan di luar nalar. Menikah di usia muda bukanlah suatu hal yang di inginkan oleh Ajeng. Tapi ya, dia harus menikah dengan Arion [DON'T COPY MY STORY]