Novel
3 stories
Titik Nadir  by HildaWardani_
HildaWardani_
  • WpView
    Reads 5,570,689
  • WpVote
    Votes 522,491
  • WpPart
    Parts 49
Deva, cowok dengan segabrek reputasi buruk di kampus. Namanya mengudara seantreo Fakultas Ekonomi sampai Fakultas tetangga. Entah siapa yang mengawalinya, kabar burung semakin berkembang seiring berjalannya waktu. "Selalu pake baju lengan panjang, karena tangannya tatoan. Sering maen cewek, free sex maksudnya. Doyan mabok, alias ngedrunk. Yang lebih parah, ngobat juga, yang pasti bukan minum obat sakit kepala, ngdrugs! Siapa yang jamin dia gak kena HIV? Atau jangan-jangan udah AIDS?" - pergosipan mahasiswa di kampus yang tidak pernah dibantah atau dibenarkan oleh sang objek. Terang saja hal itu semakin membuat cerita-cerita tentang Deva terus berkembang seiring berjalannya waktu. Tara, salah satu tukang gosip di kampus, berasal dari kalangan genk cewek yang gak tenar-tenar amat, tipikal cewek-cewek yang mau ke toilet aja harus ramean. Karena beberapa alasan, membuat Tara terlibat dengan Deva. Keterlibatannya membuat Tara mengetahui fakta-fakta dari seluruh gosip yang ada. Sialnya, benar semua! Ada juga Tania, si cewek metropolitan yang siangnya kerja di gedung pencakar langit, malamnya dugem sampai pusing. Tania adalah satu-satunya cewek yang bersama Deva dalam kurun waktu yang lama. Lagi-lagi menurut gosip yang mengudara, mereka sih hanya berteman. Teman bobo maksudnya. Namun, ketika sampai pada keadaan... Deva adalah satu-satunya hal yang Tania inginkan ketika Tania tak pernah lagi menginginkan apapun. Tara adalah satu-satunya harapan bagi Deva yang sudah sejak lama kehilangan harapan. Deva adalah permasalahan terbesar bagi Tara yang hidupnya sangat jarang bermasalah.
Every Little Thing by genitest
genitest
  • WpView
    Reads 1,876,916
  • WpVote
    Votes 101,439
  • WpPart
    Parts 15
1. Dilarang memplagiat cerita ini 2. Dilarang memposting ulang cerita ini entah itu di Wattpad maupun 'CUMA' di Twitter atau Instagram 3. Mencopy paste cerita aku dan mengganti nama tokohnya, itu salah. [Kelanjutan dari Everything] Setelah pertunangannya hancur lebur, Oma menginginkan Daisy pindah ke Singapura dan mewarisi perusahaan Yasa untuk menggantikannya. Tidak ada yang menyangka, si Bayi polos yang kalem dan penurut ini justru diam-diam terbang ke Bali. Cukup enam tahun saja Daisy berdiam diri dan pasrah menerima garis hidupnya, kali ini ia memutuskan untuk memberontak. Yang ia inginkan hanyalah bernapas sesaat, menjauhkan diri dari semua orang yang terus mendesaknya, dan mungkin mencari sedikit ketenangan demi mengobati luka yang dideritanya.
Teater by Starr__27
Starr__27
  • WpView
    Reads 3,777,220
  • WpVote
    Votes 331,546
  • WpPart
    Parts 61
Namanya Helia, aktris terkenal yang sedang terkena sanksi sosial dari masyakarat karena dianggap tidak sopan terhadap sang produser. Tiba-tiba saja dia bertransmigrasi kedalam tubuh seorang gadis berumur 17 tahun. Helia adalah aktris cantik yang sedang naik daun, kemampuannya dalam berakting tidak perlu di ragukan lagi sehingga saat dia pertama kali memasuki raga seorang gadis yang berprofesi sebagai seorang jalang di sekolah, Helia pandai bersikap, sehingga bukannya dibenci oleh pemeran utama dia justru di cintai oleh semua tokoh pria. Follow sebelum baca.