Dark romance
13 stories
BEFUDDLES (SELESAI) by destharan
destharan
  • WpView
    Reads 9,969,967
  • WpVote
    Votes 842,828
  • WpPart
    Parts 58
Spin off Arunika's World dan SHAGA BISA DI BACA TERPISAH FOLLOW SEBELUM MEMBACA *** "Lo mau nggak pacaran sama gue?" Snowy. "Gue nggak mau pacaran sama lo. Gaya pacaran kita beda. Gue nggak suka main di luar, gue lebih senang habisin waktu di rumah. Kencan? Nonton? Malam mingguan? Chating 24 jam? Telponan sampai ketiduran? Nggak ada, gue nggak bisa. Gue lebih senang kurung pacar gue di kamar, nonton, ciuman, pelukan, sampai ketiduran. Udah," jelas Aghas, mata cowok itu menatap lekat mata Snowy yang berkedip-kedip lugu. Snowy terdiam, jadi Aghas pacarannya begitu? Kurung pacarnya di kamar, tahu-tahu bunting pas keluar? Astaga! Kenapa cowok itu bringas sekali? Satu tangan Aghas menyentuh dagu Snowy, mencapitnya lembut agar gadis itu mau menatapnya. Selama beberapa detik, Aghas nikmati kesalah tingkahan gadis itu atas tindakannya. "Jadi gimana?" "Gimana apa?" "Mau nggak pacaran sama gue?" *** April, 2022. Destharan. Cover by taasdesign.
BASTARA DARA (SEASON II) by destharan
destharan
  • WpView
    Reads 16,314,948
  • WpVote
    Votes 943,736
  • WpPart
    Parts 67
Season 1 dan 2 berada di lapak yang sama. di sini. *** Sayembara sialan! Dara harus terjebak dengan cowok yang dijuluki monster hitam oleh seluruh murid di sekolahnya. Bastara namanya, katanya cowok itu mirip si buruk rupa dalam film romansa Beauty and The Beast. Dara tidak tahu, Bastara sungguhan buruk rupa atau tidak karena cowok itu selalu menutup kepalanya dengan hoodie hitam sehingga menutup separuh wajahnya. Yang Dara tahu, bulu kuduknya akan berdiri jika ia berpapasan dengan Bastara. Cowok itu menyeramkan, memang benar itu faktanya. Sialnya, Dara harus terjebak dengan Bastara karena sebuah sayembara. "Gue kasih duit lima juta bagi kalian yang berhasil pacaran sama...." Auris menjeda, dan ya, Dara si otak kosong malah mengacungkan tangan sebelum kalimat itu selesai. "Oke Dara, lo harus pacaran sama Bastara baru gue kasih lima juta," lanjut Auris berhasil membuat Dara lemas seketika. Bagaimana nasib Dara selanjutnya? Apakah gadis itu akan menyesal atau justru jatuh cinta ketika ternyata, Bastara tidak buruk rupa seperti yang orang lain kira. Cowok itu super tampan, kulitnya seputih pualam dengan bibir merahnya sangat menggiurkan. Bibir yang ternyata pandai membuat Dara senang dengan kecupan serta lumatan yang ia berikan. *** November 2023
GAMALIÉL by geladis_afira
geladis_afira
  • WpView
    Reads 10,843,911
  • WpVote
    Votes 1,075,310
  • WpPart
    Parts 50
⚠️ 𝐃𝐚𝐫𝐤 𝐑𝐨𝐦𝐚𝐧𝐜𝐞 ⚠️ Sheila tidak pernah menyangka jika dengan kehidupan baru yang ia mulai semenjak Ibu nya menikah lagi dengan pria lain itu, ia pikir hidupnya akan kembali lengkap dan dia bisa merasakan sosok Ayah tiri serta Abang-Abang tiri yang belum pernah ia rasakan sebelumnya. Namun, semenjak awal menginjakkan kaki di rumah keluarga William-Ayah tirinya, pada akhirnya ia di pertemukan dengan anak bungsu William yang terkenal paling berandal dan garang. Aura nya saja begitu seram menakutkan, kejam dan gila. Semuanya berawal saat Gamaliel, mulai tertarik pada adik tirinya sendiri, Sheila. ⚠️‼️ Cerita ini pertama kali di publikasikan 22 Oktober 2021, lebih dulu daripada rilisnya film Culpa Mia/My Fault. Cerita ini juga tidak mirip dengan Culpa Mia, mungkin dapat di bilang hanya satu vibes dan satu tema yaitu brother complex. Aku juga baru sadar judul part terakhir di cerita ini juga My Fault, dan itu di publishnya 2022. Terimakasih‼️⚠️ [ CERITA INI MENGANDUNG BANYAK ADEGAN KEKERASAN YANG BERBAHAYA, TINDAKAN KRIMINAL, PELECEHAN, PSIKOPAT, OBSESI, DARK ROMANCE, PERGAULAN BEBAS DAN KEBUDAYAAN BARAT YANG SEMAKIN MARAK DI JAMAN SAAT INI ]
Seducing The Antagonist (End) by BananaPancake_099
BananaPancake_099
  • WpView
    Reads 5,056,553
  • WpVote
    Votes 41,000
  • WpPart
    Parts 4
[BEBERAPA BAB DI PRIVAT ACAK, FOLLOW DULU SEBELUM MEMBACA!] Untuk menghindari kematiannya, Chel mencoba menggoda malaikat mautnya. Namun sepertinya Chel terlalu jauh, niatnya hanya ingin menggoda Nagara agar tidak membunuhnya. Tetapi, kini Chel malah terjebak dalam permainannya sendiri. Nagara... pria itu sangat gila, bahkan lebih gila dari apa yang dibayangkan Chel. [CERITA INI SUDAH LENGKAP DI KARYAKARSA!] *** Start: 02 Januari 2025 Finish: 31 Januari 2025
A T L A N T I S ✓ by myrosemary_rose
myrosemary_rose
  • WpView
    Reads 7,044,492
  • WpVote
    Votes 246,997
  • WpPart
    Parts 76
ALGORITMA SERIES (GALAKSA x ATLANTIS) ASTEROID × REBELS Sama-sama pemimpin. Sama-sama pembohong. Sama-sama terobsesi. Dulu, Asteroid sudah di anggap mati. Kini mereka kembali-lebih gelap, lebih brutal, dan dipimpin oleh Violet, seorang perempuan bermuka dua yang mematikan. Di balik wajah cantiknya tersembunyi rahasia, obsesi. Dan Jendra adalah pemimpin Rebels yang terkenal bengis, dingin, dominan, manipulatif. Pemain ulung yang tak pernah menunjukkan kelemahan. Dia tak mudah tertarik-sampai malam itu, seorang gadis asing menembaknya di klub dengan tatapan tajam dan nama palsu Viola. Mereka saling menyamar. Saling memancing. Saling memanipulasi. Tapi saat kedok-kedok mulai terlepas satu per satu, mereka sadar... mereka sama. Sama gilanya. Sama keras kepalanya. Sama rusaknya. Ini bukan kisah cinta biasa. Ini dua monster yang saling mengenali dalam gelap. Saat obsesi tumbuh melebihi akal sehat, siapa yang akan kalah lebih dulu? Atau lebih buruk... siapa yang lebih dulu kehilangan kendali? ______________________ DILARANG PLAGIAT!! 📌 Nama: ATLANTIS ✍️ Penulis: Matchaintiramisu 💥 Genre: Romance, Geng Motor, Obsession, Dark, fiction. 📚 Status: Tamat (02/05/25-31/05/25) 🔞 Trigger Warning: Obsession, Violence, Toxic Relationship.
Possessive Drake (END) by Dhnrevarhe
Dhnrevarhe
  • WpView
    Reads 10,557,659
  • WpVote
    Votes 418,671
  • WpPart
    Parts 57
Drake adalah cowok yang tampaknya sempurna---hingga Valerie, gadis bebas yang tak suka diatur, menjadikannya sebagai taruhan bersama kedua sahabatnya. Didorong oleh keinginan untuk membuktikan diri, Valerie menerima tantangan ini, namun segera menyadari bahwa menjadikan Drake pacarnya adalah kesalahan besar. Sejak saat itu, hidupnya terkurung dalam cengkeraman Drake yang selalu ingin mengontrol setiap langkahnya. "Putusin semua pacar lo sekarang, di depan gue." "What?! GAK MAU!" "Apa yang lo butuhin dari mereka? Uang? Gue bisa kasih semua yang lo mau." "Gue udah kaya!" "Gue bisa bikin lo makin kaya." "Gue gak mau setia!" "Gue bisa bikin lo cukup satu cowok." 🔞 *** don't copy my story! #2 in fiksiremaja 28 Juni 2024 #1 in fiksiremaja 12 Juli 2024 #1 in acak 28 Juni 2024 sabtu 13 April 2024 Minggu 7 Juli 2024
Drystan : Sweet But Fierce! by StarsShine_1603
StarsShine_1603
  • WpView
    Reads 3,804,566
  • WpVote
    Votes 377,359
  • WpPart
    Parts 60
Tidak ada yang bisa menebak sifat Drystan sebenarnya. Cowok itu ... terlalu hebat berkamuflase. Drystan bisa bijaksana, galak, manja dalam satu waktu atau dengan orang-orang tertentu. Citranya begitu baik di publik, membuat orang-orang tak percaya bahwa Drystan juga bisa saja liar. Dan, sisi Drystan yang liar hanya diketahui oleh satu orang. Warning 18+⚠️ Tergolong dark romance ⚠️ Bacaan ini mengandung adegan kekerasan dan kata-kata kasar, yang tidak disarankan untuk anak dibawah umur. Ambil positifnya, dan buang negatifnya 🌟
HEAVEN by naravc_
naravc_
  • WpView
    Reads 34,761,466
  • WpVote
    Votes 2,483,726
  • WpPart
    Parts 61
Heaven Higher Favian. Namanya berartikan surga, tampangnya juga sangat surgawi. Tapi sial, kelakuannya tak mencerminkan sebagai penghuni surga. Cowok itu terkenal berandal, pemaksa dan tidak bisa dikalahkan. Disisi lagi dia sangat cerdas dan berwibawa. Dua kepribadian yang SUMPAH sangat bertolak belakang. Lalu bagimana dengan Mutia Syavikha? Gadis yang awalnya tidak mau berurusan dengan Heaven malah harus bertunangan dengan cowok itu karena sebuah insiden. Menghadapi Heaven, Mutia harus siap mental. Heaven tipe cowok yang posessif, bucin, gampang emosi, gampang minta atraksi, dan yang pastinya selalu meresahkan sekaligus merepotkan jantung. "Nama doang yang artinya surga, kelakuan kek dakjal!" Susu milo? Minta bikin proyek baby twins? tiap hari. ____ YOUNGADULT + ROMANCE True love never dies - Mutia Ketika lo menjadi titik dimana gue harus berhenti- Heaven Gue tuh punya lo - Heaven [ ON GOING] 1# Heaven (29-08-2021) 1# Meresahkan (2-09-2021) 1#Goodgirl (4-09-2021) 2# Romantis (5-09-2021) 2#Goodgirl (21-09-2021) 1#Goodgirl (22-09-2021) ⚠️17+ ⚠️banyak kata umpatan, adegan kekerasan, baku hantam ⚠️ Meresahkan, bikin baper, ambigu ⚠️ Yang buruk jangan ditiru!
Becoming Mafia's Pet by Y_E_S_S_Y
Y_E_S_S_Y
  • WpView
    Reads 15,264,233
  • WpVote
    Votes 718,521
  • WpPart
    Parts 83
DARK ROMANCE! BACA TRIGGER WARNING DULU SEBELUM BACA INI! Lara selalu merasa diawasi. Ke mana pun dia pergi, dia selalu merasa ada mata yang mengawasinya. Awalnya dia pikir semua ini hanyalah bayangannya saja. Sampai suatu hari. Dia menyadari, kalau dia memiliki stalker. Yang paling mengejutkannya, stalker ini adalah orang terakhir yang dia pikirkan akan menjadi stalkernya. Dan juga orang terakhir yang Lara tidak ingin cari masalah. Karena pria itu... sangat berbahaya. ♦️♦️♦️ Sejak Mark mengenal Lara, dia selalu menghindari gadis itu. Karena gadis itu sepuluh tahun lebih muda darinya, dan dia tidak pernah mengencani gadis yang lebih muda. Sudah dua tahun dia menghindari gadis itu sejak terakhir bertemu di pernikahan sahabatnya. Sekarang, Mark sudah berusia 31 tahun dan Lara baru menginjak 21 tahun. Mark sudah melakukan segala cara untuk meredamkan ketertarikannya yang tidak normal pada gadis itu. Sampai akhirnya, dia tidak bisa menghentikan dirinya lagi untuk tidak mengawasi Lara dari bayang-bayang. Dan semakin hari, keinginan untuk mengikat wanita itu dan menjadikannya peliharaan pun semakin kuat dan tidak bisa tertahankan lagi.... ♦️♦️♦️ Blurb: "Aku tidak mencari istri, little chipmunk," seru Mark. Alis Lara terangkat. "Maka?" Mata Mark menatapnya dengan tatapan gelap. "Aku menginginkan peliharaan." Lara terbatuk, kaget, dan tidak yakin dengan apa yang dia dengar. "Maksudmu, seperti memelihara anjing atau kucing?" Mark tersenyum simpul. "Tidak, memelihara seorang wanita." Lara mematung mendengar itu, tapi hanya butuh beberapa detik untuk membuat tatapannya berubah menjadi tajam. "Dan, berapa banyak peliharaanmu?" Mark memeprhatikan Lara. "Nol, untuk sekarang." Lara hanya mengangkat alisnya. Membuat Mark tersenyum miring. "Kenapa? Apa kau tertarik?"
Dante's Confession ✔️ (Mavros Series #3) by Y_E_S_S_Y
Y_E_S_S_Y
  • WpView
    Reads 10,966,323
  • WpVote
    Votes 556,677
  • WpPart
    Parts 102
#3 Mavros Series | Tiba-tiba jadi buronan, melakukan pelarian, dan harus tidur sekamar dengan lelaki paling mesum sedunia, Dante Mavros. (WARNING : MATURE 21+, VULGAR TINGKAT DEWA!) *** Dante, dikambing hitamkan bersama sahabatnya, Louisa, dan menjadi buronan. Sehingga mereka berdua harus melakukan pelarian bersama, sampai terbukti tidak bersalah. Dalam pelarian ini, mereka harus tidur sekamar dan harus menyamar menjadi pasangan menikah. Di situ, Louisa baru menyadari, kalau ternyata sahabatnya ini, lebih mesum dari pada yang dia kira selama ini. *** Dante Mavros, dari luar hanya terlihat sebagai pengangguran genius dan anak ketiga dari pasangan konglomerat. Yang suka keliling dunia dan mencari masalah. Dia sudah mencoba banyak hal, menjadi anggota mafia, mata-mata dan terlibat dalam aktivitas berbahaya. Tapi semua itu masih terasa membosankan bagi Dante. Semua orang melihat Dante sebagai si bungsu tidak serius dengan kehidupannya. Berbeda dengan kedua kakaknya Dominic dan Damien. Dan sangat keterbalikan dengan Louisa Vanderbilt, seorang chef dari Las Vegas, yang terlihat begitu serius dengan kehidupannya. Dia wanita kaku dan memiliki mimpi yang jelas. Suatu saat, Louisa ikut terseret ke dalam kasus sahabatnya, Dante, yang 'cukup' serius. Yaitu menjadi burnonan para FBI. Membuat Louisa terpaksa ikut Dante dalam pelariannya. Sampai Damien, kakak Dante, dapat membuktikan ketidakbersalahan mereka berdua. Dalam pelarian ini, banyak hal tidak terduga terjadi di antara Louisa dan Dante. Semakin banyak waktu yang mereka habiskan berdua dalam petualangan ini, semakin terasa ketegangan seksual yang ada di antara mereka. Hubungan mereka pun mulai berubah setelah malam, mereka tidur bersama. Dan pengakuan Dante kepadanya. Pengakuan tentang rahasia yang disembunyikan Dante selama ini. *** Start : 15 Maret 2024 End : 18 Juni 2024 *** DON'T COPY MY STORY! Cerita ini murni imaginasi YESSY N.