hmm
4 stories
Transmigrasi kamvret by destijiwan
destijiwan
  • WpView
    Reads 237,827
  • WpVote
    Votes 35,453
  • WpPart
    Parts 49
On going Bagaimana jadinya jika Andre si cowok bobrok nan playboy cap badak itu bertransmigrasi ke tubuh seorang cewek yang sudah berimage buruk di mata semua orang, di tambah lagi ia sering di juluki nenek lampir karena sikapnya yang suka membully dan suka marah-marah. Lalu bagaimana jika Andre sudah memegang kendali hidup Starla? Andre mempunyai adik perempuan yang sikapnya sebelas dua belas dengannya, namun bedanya Tresa tidak mengerti dengan percintaan. Lalu bagaimana reaksi Tresa saat kakak laknatnya bertransmigrasi ke tubuh seorang wanita? 🚫Mari tertawa bersama ✨
LOUISE by glummzz
glummzz
  • WpView
    Reads 2,925,535
  • WpVote
    Votes 187,129
  • WpPart
    Parts 51
Louise namanya, bocah cengeng super manja yang baru menginjak usia 13 tahun. Lou adalah pecinta susu strawberry, si bungsu yang akan mengaum layaknya bayi beruang jika ia sudah marah. Lou itu tipe seorang anak yang selalu menginginkan perhatian lebih, dan hanya ia seorang yang memiliki sifat jauh berbeda dari para kakaknya yang lain. Mereka sejak kecil telah begitu disiplin, tidak mengenal kata manja ataupun merengek. Hingga disaat Lou mulai menunjukkan perubahan karena perlakuan dingin yang di dapat, mereka justru ikut menawarkan perlakuan yang selama ini di harapkan. Dengan terang-terangan menentang perubahan sikap Lou, dan dengan terang-terangan menjadi lebih menyukai si bocah bayi beruang yang selalu merengek. ________________ ( NO BL/BXB! ) ㅤㅤHanya fiksi dan murni dari pemikiran sendiri, belajarlah untuk menghargai karya orang lain. ㅤㅤMemang tidak sebagus cerita yang lain, tapi tetap dilarang keras untuk mengcopy cerita ini dalam bentuk apapun. Highest Ranking : #1 adik #1 friendship #1 brotherhood #1 manis #2 bromance #2 bungsu #2 babyboy #4 family Pict cover from pinterest, full credit to the owner.
Transmigrasi Mantan Santri [TERBIT✓] by awankumulus_
awankumulus_
  • WpView
    Reads 4,325,942
  • WpVote
    Votes 395,968
  • WpPart
    Parts 75
PART LENGKAP! Terbit cek Shopee Glowcerry Book.id FOLLOW DULU YA GEZ Bukan BL!!! Yang bilang bl ta geprek😬 Blurb; Gimana jadinya lulusan santri transmigrasi ke tubuh antagonis yang terobsesi pada protagonis wanita? Plot twist, teka-teki!
Samudra Hindia  by cakrawalavel
cakrawalavel
  • WpView
    Reads 4,402,137
  • WpVote
    Votes 500,167
  • WpPart
    Parts 70
⚠️ PART MASIH LENGKAP ⚠️ [ T E R B I T ] Sudah bisa dibeli di Gramedia, TiktokShop, Shopee, Tokopedia, dan beberapa toko buku onlie lainnya. Info lebih lanjut, di instagram aja ya!! Jangan lupa VOTE nya ya, hehehe. Seorang Ceo, dari perusahaan Euthoria Place, memiliki sebuah rumor yang benar-benar fatal bagi reputasi perusahaannya. Samudra Aldrich, pria tampan blesteran Prancis, yang di tuduh belok, karena tidak pernah terlihat berjalan mesra bersama wanita manapun selama hidupnya. Sebenarnya banyak wanita yang mengajukan diri, namun pria itu terlalu dingin pada wanita yang hadir di kehidupannya. Hindiana Cordelia, gadis berhijab yang masih duduk di bangku kuliah semester akhir, selalu mendapatkan siksaan dari Om, Tante, serta Sepupu perempuannya. Hindia di perlakukan layaknya pembantu oleh kerabatnya sendiri. Hidup Hindia serba kekurangan. Karena rumor semakin besar, Ailard, Papah dari Samudra, memutuskan untuk menjodohkan anaknya dengan anak sahabatnya yang sudah meninggal beberapa tahun lalu. Ini juga merupakan salah satu wasiat dari mendiang. "Dasar gadis kampung! Kamu bukan selera ku, lekuk tubuh mu saja nggak terlihat." ―Samudra. Hindia seperti Cinderella modern. Ia di siksa oleh Om, tante, sepupu. Kemudian setelah menikah harus menghadapi Ibu mertua dan adik ipar nya yang licik. "Ku kira kamu adalah obat, nyata nya luka terhebat, tuan." ―Hindia. Jika kau melihatnya dari luar- memang terlihat baik-baik saja, namun ketika menyelami nya lebih dalam lagi, kau dapat melihat kesedihan melanda di dalamnya. Semakin dalam kau menyelam, semakin banyak kau tahu. Pesawat itu jatuh di kawasan Samudera Hindia. Siapa sebenarnya pelaku itu? Hindia harus mengungkapkan identitas seorang pengkhianat. Sahabat? Apakah ini arti sahabat yang sesungguh nya? Kenapa semuanya berantakan? ---SamHin. Start. : 20 Januari 2022 End : 30 Desember 2022 Terbit : 25 Agustus 2023