dwihsantoso
- Reads 112
- Votes 30
- Parts 25
Rayhan, pengusaha muda yang sukses berusia 29 tahun yang berusaha untuk hijrah ditengah kecemerlangan bisnis yang diraihnya dengan berbagai cara, yang kemudian mempertemukannya dengan Ayla, seorang wanita barista cafe berusia 24 tahun yang juga adalah penggiat sosial di sebuah Masjid
Walaupun diawali dengan rasa skeptis dan saling curiga serta konflik mendalam di antara mereka berdua, pada akhirnya mereka dapat mempertemukan visi dan niat suci mereka untuk membantu sesama
Yang kemudian menumbuhkan rasa cinta diantara mereka berdua
Akankah kisah ini berujung bahagia buat keduanya ?