Select All
  • The Closure Gate (DISCONTINUE)
    9K 403 11

    Bagaimana jika makhluk-makhluk yang hanya dapat kau lihat di dalam film, makhluk-makhluk yang hanya kau dengar lewat dongeng pengantar tidur dan makhluk-makhluk menyeramkan lainnya yang hanya terdapat dalam pikiranmu itu sungguh nyata keberadaannya, dan jika mimpi terburukmu sebentar lagi menjadi sebuah kenyataan meny...

  • Adventure In Magic World
    50.1K 1.4K 12

    (Tolong dibaca sebelum ditambah) Sebuah petualangan di dunia sihir. Yang harus di lalui dengan tantangan tersendiri. Deva dan teman-temannya harus pergi ke dunia sihir untuk menyelamatkan dunia sihir dan dunianya. Perjalan yang berbahaya perlu sikap saling percaya satu sama lain. Dan juga perlu keberanian mengungkap...

    Completed  
  • The Mission
    174K 10.1K 24

    Hannah Underwood, harus menghidupi adiknya yang masih berumur 10 tahun. Ia harus mencari pekerjaan. Setelah ia mendapatkannya, ia tidak menyadari kalau itu bukan hanya pekerjaan. Tapi misi yang membahayakan dirinya. Selama menjalankan misinya, ia juga bertemu berbagai halangan. Mampukah ia melewati semuanya?

    Completed  
  • Ignature [ON REVITION]
    89.9K 7.5K 17

    A mashup story taken from Divergent, The Maze Runner, The Giver, and The Hunger Games Bayangkan diri kalian berada di sebuah kehidupan peradaban yang dibagi menjadi 7 jenis peradaban sesuai dengan sifat, personalitas, dan kepribadian diri kalian. Hingga pada suatu hari, kalian akan memasuki arena sebuah proyek rahasia...

  • Fearless
    1.8M 166K 48

    [SUDAH DITERBITKAN. Part 4 s/d epilog telah dihapus untuk kepentingan penerbitan] Tahun 3012. Teknologi telah lenyap. Semua hal yang berbau kecanggihan menjadi tersendat perkembangannya sejak kelahiran penemuan baru dari seorang profesor, yang dengan nekatnya berusaha membangkitkan sistem saraf manusia yang telah mati...

    Completed  
  • I am not in Wonderland
    96.3K 4.2K 34

    Nicola, seorang gadis yang sedikit keras kepala dan egois. Berkepribadian tomboy dan berpendirian teguh. Menemukan dirinya tersesat di dunia antar waktu. Hal tersebut sangat membuatnya frustasi, entah apa yang akan bisa membawanya pulang. Hingga pada saat ia mencari jalan untuk pulang, ia menemukan seseorang yang bern...