Elzakath
- Reads 499
- Votes 57
- Parts 22
"Lo udah masuk ke dalam hidup gue, jadi jangan mencoba untuk kabur" Cassean Wilio Andara.
"Lo masih terikat dengan nya, aneh jika gue masuk ke rumah lo sedangkan lo terkurung di rumah dia" Exzio Celian Smith.
Yazamora adalah anak baru di sekolah, niat nya ia pindah karena ingin menemui sahabat lamanya Alera.
Tetapi sepertinya takdir berkata lain, Yaza harus di pertemukan dengan cowok tempramen seperti Cassean.
Cowok yang tiga tahun lalu mengajarkan ia tentang cinta dan rasa nya bahagia kini berubah menjadi iblis yang kejam.
Di tengah kekangan Sean, Yaza menarik Exzio ke dalam hidupnya berharap bisa lepas dari jeratan Sean.
Cerita ini hanya fiktif belaka, jika ada kesamaan mohon maaf.
Ig eliza_kathreen