TBR
3 stories
Cerita di Balik Senja by nonasindec
nonasindec
  • WpView
    Reads 858
  • WpVote
    Votes 560
  • WpPart
    Parts 10
"Senjanya bagus banget," suara gadis kecil yang sedang berdiri menatap langit yang berwarna oranye dengan angin yang menyapu pelan wajahnya. "Ayah... Ayah lihat! Langit nya bagus banget," Jawab gadis kecil itu dengan senyum bak bulan sabit pada wajahnya. Laki-laki berbadan tegap dengan struktur wajah yang tidak jauh dengan gadis kecil di hadapannya, kini berjongkok untuk menyamakan tingginya dengan gadis itu. Lebih tepatnya, mereka adalah sosok ayah dan seorang anak. "Senja, Senja tahu, kenapa ayah memberi nama Senja, itu 'Senja'?" mendengar pertanyaan yang tidak bisa di jangkau oleh pikiran anak kecil yang bernama senja itu, ia hanya menggeleng. Lalu, ia bertanya " memangnya kenapa ayah?" Tanya Senja pada sang Ayah. "Karena Senja itu indah, dia juga ikhlas, dan dia selalu mengingatkan ayah pada almarhum ibu kamu, Senja." Senja mengerutkan alisnya, ia bingung dengan apa yang ayahnya ucapkan. "Senja masih nggak tahu maksud ayah." "Nggak papa sayang, saat ini Senja memang belum mengerti. Tapi nanti, Ayah yakin kamu pasti mengerti maksud ayah. Oke Langit Senja?" "Oke ayah!" Senja memeluk Ayah nya dengan erar tanpa sekat sedikitpun.
ELANG by araacabita
araacabita
  • WpView
    Reads 1,791
  • WpVote
    Votes 343
  • WpPart
    Parts 13
Every, "Friendly girl." Need, "Possesive boy." *** "Bye the way kamu ganteng banget pake kata banget versi too much. tapi gantengnya mirip seseorang deh," "..." "Seseorang di masa depan ku," "Mine."- Elang Maheswara *** highest rank ; #55/7,31k in kocak (11-02-2025) #88/30,6k in badgirl (28-07-2025) #5/8.7k in putihabuabu (01-08-2025) #37/1.14k in cegil (19-08-2025) #76/4.5k in barbar (28-08-2025)
Hidden Love Melody. by ispitaww
ispitaww
  • WpView
    Reads 390
  • WpVote
    Votes 264
  • WpPart
    Parts 10
Cerita ini menggambarkan perjalanan hidup seorang gadis muda yang bernama Bunga, yang menghadapi tantangan berat akibat kecacatan pendengarannya yang dia alami setelah sebuah kecelakaan. Meskipun Bunga tidak bisa mendengar, dia memiliki kemampuan luar biasa untuk merasakan dan mendengar isi hati orang-orang disekitarnya. Perjalanan emosional Bunga berfokus pada pencarian jati diri penerimaan, dan hubungan antarpribadi yang penuh dengan ketegangan dan perasaan yang terpendam. Namun, Bunga juga harus menghadapi kenyataan pahit tentang ibunya yang seringkali menunjukkan sikap dingin dan tidak menerima keadaannya. Meskipun ibunya selalu berpura-pura peduli dihadapan orang lain. Bunga merasakan perasaan benci dan penolakan yang lebih dalam. Dalam kisah ini, ketegangan antara kasih sayangan dan kesedihan begitu nyata menerima kenyataan dan melangkah maju dengan kekuatannya sendiri. Kisah ini juga menggambarkan pentingnya pertemanan sejati, seperti yang terlihat pada hubungan Bunga dengan teman-temannya, yang selalu ada untuk mendukungnya. Meski seringkali merasa terasing, Bunga akhirnya menemukan kekuatan untuk membuka hatinya kepada orang-orang yang peduli dan saling menerima. Instagram: @/ispitaww