Belum diBaca🐣
10 stories
MY PERFECT SUAMI  by kepomululo
kepomululo
  • WpView
    Reads 6,701,516
  • WpVote
    Votes 498,637
  • WpPart
    Parts 27
"Ayang pelukkk" "Yang kenceng meluknya" "Ayang mau makannn" "Ayangg ciummm" "Ayanggg ikutt" "Ayanggggg" Pertamanya sok-sok an nolak.. Ujung-ujungnya bakal bucin juga... Siapa lagi kalau bukan CEO cacat yang udah diselingkuhi pacar berujung kecelakaan. Bukan cerita cowok childhis ! Hanya cerita cowok lumpuh yang dingin dan tiba-tiba bucin karena terbiasa~ judul awal : MY PERFECT SUAMI di rubah jadi MY PERFECT HUSBAND hari selasa, 4 Jan 2022. ubah ke awal judul pada tanggal 21 Mar 2022 [JANGAN LUPA VOTE SETELAH MEMBACA]
Our Marriage by Rinjaniii27
Rinjaniii27
  • WpView
    Reads 311,063
  • WpVote
    Votes 15,966
  • WpPart
    Parts 50
"Our Marriage" adalah kisah tentang Lian, seorang pria muda yang sukses, dan Salsa, seorang wanita cerdas dan berambisi. Keduanya dihadapkan pada sebuah perjodohan yang tak terduga, sebuah permintaan terakhir dari nenek Lian yang sedang sekarat. Lian, yang menyimpan rasa kepada Salsa, tak mampu menolak permintaan terakhir sang nenek. Ia memilih untuk menyembunyikan perasaannya, demi menuruti keinginan terakhir sang nenek. Namun, Salsa, yang baru saja menyelesaikan kuliahnya dan belum siap untuk menikah, menolak dengan tegas. Permintaan terakhir nenek Lian menjadi titik balik dalam hubungan mereka. Lian, yang selama ini hanya bisa mencintai Salsa dari kejauhan, akhirnya memiliki kesempatan untuk mendekatinya. Ia bertekad untuk menunjukkan ketulusan cintanya dan membuktikan bahwa ia adalah pria yang pantas untuk Salsa. Namun, Salsa, yang memiliki mimpi dan ambisi besar, belum siap untuk terikat dalam sebuah hubungan. Ia merasa tertekan dengan perjodohan ini, dan takut untuk kehilangan kebebasan dan mimpinya. "Our Marriage" adalah perjalanan emosional yang penuh lika-liku. Lian harus berjuang untuk mendapatkan hati Salsa, sementara Salsa harus belajar untuk membuka hatinya dan menerima cinta yang ditawarkan. Perbedaan latar belakang, ambisi, dan pandangan hidup mereka menjadi tantangan dalam hubungan mereka. Di tengah konflik dan pertengkaran, Lian dan Salsa menemukan kekuatan cinta dan rasa saling menghargai yang tak terduga. Mereka belajar untuk memahami satu sama lain, dan menemukan keindahan dalam perbedaan mereka. Akankah perjodohan ini menjadi awal dari kisah cinta yang indah, atau justru menjadi penghalang bagi mimpi dan ambisi mereka? Temukan jawabannya dalam "Our Marriage", sebuah kisah tentang cinta, keluarga, dan pencarian jati diri yang diwarnai dengan perjodohan yang tak terduga, namun membuka pintu bagi sebuah cinta yang tak terduga pula.
Alur SEMESTA || end by gtwbwang
gtwbwang
  • WpView
    Reads 205,226
  • WpVote
    Votes 12,122
  • WpPart
    Parts 48
Love and Enemy hah? cinta dan musuh? Dua insan yang dipertemukan oleh alur SEMESTA.
my cold human by ssssallmonnnn
ssssallmonnnn
  • WpView
    Reads 31,797
  • WpVote
    Votes 783
  • WpPart
    Parts 19
cerita ini menceritakan tentang seorang wanita yang terpaksa untuk menuruti permintaan ke dua orang tuanya untuk menepati janji kepada sahabat sekaligus rekan kerja papa nya. l
Pilihan Mamah by aprilia_td
aprilia_td
  • WpView
    Reads 331,352
  • WpVote
    Votes 12,177
  • WpPart
    Parts 47
[Alangkah baiknya follow dulu sebelum membaca] Rony! dekat dengannya pilihan yang salah bagi Salma, bukan Salma yang ingin dekat dengan Rony tetapi semesta yang mempertemukannya. Siapa sangka masalah datang selalu darinya! Pilihan mamah? siapa? Gimana nih penasaran kan gimana kelanjutannya?? Yuk langsung lanjut baca ngga usah mikir panjang Start: 27 Juli 2023 Finish: 13 Maret 2024 Rank #1 in Semesta 10.10.23 #1 in Panaroma 28.11.23 #2 in Rony 15.02.24
My Lecturer My Husband [LENGKAP, PROSES REVISI] by AldaAddina
AldaAddina
  • WpView
    Reads 989,052
  • WpVote
    Votes 46,276
  • WpPart
    Parts 73
Aqila Zahra Anastasya, seorang mahasiswi cantik yang merantau ke ibukota untuk melanjutkan pendidikannya. Dia yang memiliki seorang kakak laki-laki dan 7 orang sahabat. Persahabatan diantara mereka terjalin dengan sangat baik, hingga terjadi cinta segitiga diantara mereka. Saat kakak laki-lakinya akan menikah, tanpa Aqila ketahui, di tempat dan waktu yang sama pula dia akan menikah dengan Alvin Mahendra, dosen sekaligus CEO dari salah satu perusahaan properti besar di Indonesia. Alvin dan Aqila memang terlihat dekat di kampus. Hal itu membuat Clarissa, teman sekelasnya naik darah hingga dia memutuskan untuk bekerja sama dengan Bastian Abimanyu, orang yang dulu pernah singgah di hati Aqila untuk menghancurkan rumah tangga mereka. Clarissa menginginkan Alvin, sedangkan Bastian menginginkan Aqila. Kegilaan Clarissa dan Abi semakin menjadi. Aqila harus kehilangan kehormatannya disaat dia sedang mengandung anak Alvin. Karena obsesi mereka pula Alya, salah satu sahabat Aqila harus kehilangan nyawanya. Ƹ̵̡⁠Ӝ̵̨̄⁠Ʒ MY LECTURER MY HUSBAND oleh Alda Addina Happy reading the story ❤️
Abang Tetangga I Love U ! (END) by lphfzh
lphfzh
  • WpView
    Reads 3,800,728
  • WpVote
    Votes 193,507
  • WpPart
    Parts 52
Sequel "Suami Perfecsionis" "Abang io i love u!!!" teriak Aurel dari halaman rumahnya yang kini melihat Rio keluar rumah bersiap akan berangkat bekerja dengan setelan jas hitamnya yang menambah ketampanan Rio berkali-kali lipat. "Dasar wanita freak" gumam Rio dan mulai memasuki mobilnya lalu segera pergi meninggalkan pekarangan rumahnya tanpa memperdulikan panggilan dari Aurel anak tetangganya itu. Ingat dengan Rio? teman masa kecil Aurel yang sering di sebut abang io? Ya kini keduanya sudah tumbuh menjadi manusia dewasa, Aurellia Chalondra Dwiyantara gadis yang cantik, pintar, dan ceriwis yang kini berusia 21 tahun sedang mengenyam pendidikan kuliahnya di semsester 6. Lalu Rio Dewangga Saputra sosok tampan, datar, ketus dan cuek seorang CEO muda berumur 24 Tahun. Sangat bertolak belakang bukan kepribadian mereka? tapi justru itulah yang membuat keduanya bersatu. So.. simak cerita mereka happy reading 💛 🦋 cover mentahan by pinterest + canva 🦋 No coppy paste MURNI PEMIKIRAN PENULIS !! 🦋 Penulis amatiran, typo bertebaran, dan gasesuai PUEBI 🦋 Vote dan Coment ya 💛 🦋 JIKA ADA KESAMAAN JUDUL, NAMA TOKOH, TEMPAT, DLL, MURNI KETIDAK SENGAJAAN !!!!!
Muhasabah Cinta by nandinis_
nandinis_
  • WpView
    Reads 402,240
  • WpVote
    Votes 22,209
  • WpPart
    Parts 88
ATHARRAZKA by erliskurni_
erliskurni_
  • WpView
    Reads 8,790,259
  • WpVote
    Votes 1,036,113
  • WpPart
    Parts 53
[SEQUEL OF A DAN Z] Tumbuh dewasa tanpa kedua orang tua dan memiliki tanggung jawab yang sangat besar, terlebih harus menjadi sosok orang tua untuk ketiga adiknya. Arshaka Nizama Atharrazka, pria tampan yang berusaha kuat dihadapan semua orang. Tanpa mempedulikan kisah asmara, Arshaka hanya ingin menjaga dan merawat ketiga adiknya. Lalu bagaimana jika kehadiran Zanara Anindya membuat Arshaka merasa jika terdapat jiwa Zara Ibu kandungnya yang berada di dalam diri Zanara, seorang gadis nakal yang memiliki masalah kehidupan? Start: 22 April 2022 End: 2 Desember 2022 SELURUH ALUR CERITA MURNI HASIL PEMIKIRAN SENDIRI, TIDAK MENJIPLAK KARYA LAIN. MOHON MAAF JIKA ADA KESAMAAN ALUR, TOKOH, TEMPAT, KEJADIAN DAN YANG LAINNYA. [ lengkap, sudah terbit di @cloudbookpublishing, tersedia di seluruh GRAMEDIA Indonesia dan toko buku online ] #1 in Arshaka (12/6/22) #1 in Aryan (22/6/22) #1 in Islami (30/11/22)
Kopi Terakhir by Minjusss
Minjusss
  • WpView
    Reads 82,439
  • WpVote
    Votes 6,379
  • WpPart
    Parts 14
Bercerita tentang seorang perempuan muda yang sudah melaksanakan sumpah dokter bernama Trisha Sadya. Panggil saja Trisha, gadis yang sangat menyukai kopi. Salah satu harapannya yang belum tercapai ialah bisa meracik kopi yang nikmat untuk disajikan pada suaminya setiap pagi. Latar belakang keluarganya yang begitu rumit membuat perjalanan hidupnya tidak berjalan dengan mudah. Tetapi hal itu tidak menjadi halangan baginya untuk mencari laki-laki yang cocok dan mampu membangun cerita indah bersamanya. Berbanding terbalik dengan kehidupan seorang lelaki bernama Sahabi Kailash. Kegagalan rumah tangga membuatnya kesusahan untuk membuka hati. Terlebih pekerjaannya sebagai pelukis dan tidak memiliki banyak harta membuat Kailash tidak percaya diri untuk membangun rumah tangga kembali. Lukisannya memang penuh warna tetapi kehidupannya hanya satu warna saja, hitam. Belum ada yang bisa merubahnya.