MagLiterati
- Reads 743
- Votes 202
- Parts 12
"Aku tak sama sekali tahu, begitu juga orang lain, hidup memang harus berjalan bagai roda mobil yang berjalan, walaupun beberapa halangan dapat membuatnya berhenti dan berjalan berbalik arah"
Kanoshiwa Ject, sebuah mahasiswa Yang berasal dari Jepang, datang ke negara ini untuk mencari tujuan, di samping itu juga ada Rand Mcdoughlas O'back, hanya sebuah mahasiswa Amerika biasa yang juga datang ke negara ini dengan tujuan yang hampir sama, mereka di pertemukan oleh masalah dan diakhiri dengan bahagia, sejenak, mari kita nikmati alur kehidupan mereka yang berliku-liku, penuh tantangan, andai salah satu karakter tahu bahwa tujuannya akan sia sia kelak.
"Aku harus selalu ingat bahwa masa depan itu harus dicari"
Start: 24 Juni 2024
End: