moqeel
23 stories
RAIN "hujan tanpa teduh" by Jannah1239
Jannah1239
  • WpView
    Reads 14,301
  • WpVote
    Votes 579
  • WpPart
    Parts 68
Hujan Tanpa Teduh Rain hidup pas-pasan. Duit ngepas, tugas numpuk, dan warteg masih nyatet utangnya. Hidupnya biasa aja-sampai satu video TikTok nge-FYP. Ceritanya? Dia kepleset, jatuh ke pelukan bos kafe. Dalam semalam, dia jadi "Eunsang versi hemat" dan netizen sibuk nge-ship dia sama Raka, si bos misterius. Gimana perasaan Rain? Pengen ketawa, nangis, dan resign dari kehidupan. Tapi yaudahlah, kalau hidup udah kayak drama gratis, mending dia mainin perannya sekalian. Siapa tahu, dari sini dia dapet lebih dari sekadar FYP: mungkin... duit, atau pacar?
Your eyes, mo. [END] by arbiechoiche
arbiechoiche
  • WpView
    Reads 25,480
  • WpVote
    Votes 926
  • WpPart
    Parts 60
Seorang penulis cantik yang bernama aza amara terkenal karena karya pertama dan terakhirnya, disaat karirnya meningkat dia pun bertemu dengan jodoh pilihan nya. Pada suatu ketika anaknya yang bernama alana amara bertanya akan salah satu karya buatan ibunya, apakah ibunya akan menjelaskan tentang isi dari karya nya tersebut?
HIDE AND SEEK by TinSF__
TinSF__
  • WpView
    Reads 14,949
  • WpVote
    Votes 920
  • WpPart
    Parts 8
Aqiella Aluzia Danendra harus menyamar menjadi gadis culun di sekolah baru. Rambut kepang dua tanpa poni, kacamata dengan frame sedang, bibir pucat bantuan concelear, bahkan jerawat palsu juga? Sebenarnya apa alasan di balik tindakan Aqiella tersebut? Yuk ikutin ceritanya di sini! Fanfiction of Mohqeel Cover edited by me ⚠️ Cerita ini original milik akun Wattpad @Tinsf__ (Tintoon). Jika menemukan cerita serupa, mohon bantuannya agar dapat melaporkannya ke lapak ini.
SENJA hari aqeela by Jannah1239
Jannah1239
  • WpView
    Reads 29,542
  • WpVote
    Votes 1,076
  • WpPart
    Parts 62
moqeel🤍♥️ sequel FANTASI GEN Z *"Di bawah langit senja, di antara pepohonan yang merunduk, Aqeela Calista berjalan sendirian. Setiap langkahnya mengingatkan pada kenangan yang tak bisa ia genggam lagi. Dalam keheningan alam yang indah, ia mencari jawaban-tentang kehilangan, tentang kebebasan, dan tentang dirinya sendiri. Ketika bayangan masa lalu terus menghantuinya, akankah Aqeela menemukan jalan menuju kedamaian? Atau justru, ia akan semakin tenggelam dalam kesendirian?"* ✨ Sebuah kisah tentang perjalanan, luka yang belum sembuh, dan menemukan makna di tengah keheningan. ✨
The Edge of Us  by nailazhla
nailazhla
  • WpView
    Reads 39,571
  • WpVote
    Votes 1,838
  • WpPart
    Parts 52
Fattah tidak pernah menyangka bahwa satu kesalahan akan mengubah seluruh hidupnya. Dikeluarkan dari sekolah lamanya akibat tawuran, ia terpaksa pindah ke Asrama 9 Ilmu-satu-satunya tempat yang masih mau menerimanya. Di sana, ia bertemu dengan Mohan dan geng Chaos Crew, yang segera menariknya ke dalam dinamika baru yang penuh tantangan. Namun, bukan hanya lingkungan barunya yang membuat Fattah merasa terombang-ambing. Kehadiran Zara, seorang gadis yang ditemuinya di asrama, perlahan-lahan menggoyahkan hatinya. Di saat yang sama, Aqeela-pacarnya-memutuskan untuk ikut pindah ke asrama yang sama. Keadaan semakin rumit ketika Mohan mulai mendekati Aqeela, menambah lapisan baru dalam dilema yang harus Fattah hadapi. Di tengah masa lalu yang berantakan dan perasaan yang semakin tidak menentu, Fattah harus menemukan jawabannya sendiri-apa yang sebenarnya ia inginkan?"
[Complete] Fate in Chains by mystarfalls
mystarfalls
  • WpView
    Reads 91,766
  • WpVote
    Votes 6,179
  • WpPart
    Parts 39
FATE IN CHAINS a Sequel of "Senja di Balik Hujan" Dua tahun berlalu sejak tragedi yang menjerat mereka, namun Alden dan Asyilla masih terperangkap dalam lingkaran yang sama-hubungan yang penuh gairah, ketergantungan, dan obsesi yang nyaris tak masuk akal. Alden, kini seorang mahasiswa teknik yang tampak tenang dan rasional, sebenarnya tak pernah benar-benar bisa melepaskan diri dari Asyilla. Setiap langkah gadis itu, setiap jejak keberadaannya, selalu dalam pantauannya. Ia bukan hanya mencintai Asyilla-ia membutuhkannya. Asyilla, siswi SMA tingkat akhir yang tampak rapuh di luar, justru menyimpan ketakutan yang berlawanan. Ia tahu bahwa Alden selalu ada di sekitarnya, selalu memperhatikannya dari bayang-bayang. Dan alih-alih menjauh, ia justru merasa tak bisa hidup tanpanya. Hubungan mereka bagaikan tarian yang penuh gairah sekaligus berbahaya-terlalu dekat bisa menghancurkan, tetapi menjauh hanya akan membuat mereka semakin haus satu sama lain. Alden tak bisa menerima dunia di mana Asyilla bukan miliknya, sementara Asyilla tak bisa membayangkan hidup tanpa Alden yang terus memburu dan memilikinya. Mereka saling melahap, saling mencabik, saling menghancurkan, tetapi tak satu pun yang mau melepaskan. Ketika batas antara cinta dan obsesi semakin kabur, mereka harus menghadapi kenyataan: Apakah ini cinta, atau hanya permainan bertahan hidup yang brutal? - "Cila... There's no way out for us. Even if you want to run, you can't." - Raja Alden Rylan "My eyes are all around you, Alden. Jangan coba macem-macem. You're mine forever." - Asyilla Qeenar
Behind The Spotlight by Lyraaaa78
Lyraaaa78
  • WpView
    Reads 27,239
  • WpVote
    Votes 1,416
  • WpPart
    Parts 9
Cause you ain't never had a woman like me and you will never have another like me - Naira Gracelyn
Bertinder (MoQeel - AU) by alilswan
alilswan
  • WpView
    Reads 17,158
  • WpVote
    Votes 1,204
  • WpPart
    Parts 16
Aku (Aqeela Felisha) tidak tahu bahwa keputusanku untuk menginstal sebuah aplikasi dating di ponsel milikku seminggu yang lalu akan merubah hidupku yang damai menjadi segaduh ini. Hari-hari tenang ku bagaikan lenyap ditelan bumi sejak saat aku bertemu dia (Mohan Dirga) Seseorang yang aku temui di aplikasi bernama Tinder, yang ternyata satu kampus denganku, lebih tepatnya satu fakultas. Aku sudah kehabisan cara menghindarinya setiap kali kita bertemu, walau sebenarnya dia tidak mungkin juga mengenaliku, karena aku tidak menggunakan fotoku sebagai foto profil, melainkan foto kucing peliharaan ku. Tapi entah kenapa setiap kali berpapasan dengannya, seolah aku tertangkap basah olehnya.
Could you be a home for me? [TAMAT] by Yupilopi
Yupilopi
  • WpView
    Reads 146,011
  • WpVote
    Votes 11,433
  • WpPart
    Parts 66
[SEASON 1] "Ada luka yang tidak terlihat, tapi terasa di setiap tarikan napas. Ada trauma yang membungkam tawa, membekukan dunia, dan membuat seseorang takut percaya pada cahaya. Dibalik sebuah senyuman, tersimpan dunia yang hampir runtuh." Bagi Atlana, hidup adalah perjuangan tanpa akhir melawan bayang-bayang masa lalu yang membeku di setiap sudut pikirannya. Dunia terasa bising, dingin, dan kejam-tak pernah benar-benar memberinya ruang untuk sekadar bernapas. Sementara itu, Kalan-seorang pemuda yang menanggung sunyi seperti beban di punggungnya-tak pernah mengira bahwa pertemuan singkat dengan Atlana akan mengubah jalannya, mengaburkan batas antara kesendirian dan ketergantungan. Ini bukan kisah tentang keajaiban cinta, melainkan tentang dua jiwa yang terluka, saling menemukan tempat berlindung di tengah reruntuhan diri. Tentang bagaimana kehadiran satu orang mampu meretakkan kabut kelam, dan tentang bagaimana, di dunia yang penuh luka dan kehilangan, kebahagiaan tetap bisa tumbuh... dengan cara paling sederhana, namun paling menyakitkan. Sebuah cerita tentang jatuh, tersesat, bertahan, dan akhirnya-belajar hidup kembali dengan sebuah rumah yang lebih layak. __ Revisi : 27, April, 2025
BERLAYAR (END) by AyamChrispy12
AyamChrispy12
  • WpView
    Reads 31,840
  • WpVote
    Votes 1,450
  • WpPart
    Parts 61
Jika sebuah kapal berlayar mengarungi samudra menerjang ombak menuju pelabuhan sebagai tempat untuk melabuhkan kapalnya. Namun, jika yang berlayar adalah hati yang akan mengantarkan cinta pada pemilik hatinya akankan ujian yang ditempuhnya sama seperti ombak yang menerjang kapal akankah sama seperti badai yang selalu menghantam kapal. Akankah sebuah cinta akan berlayar menuju pelabuhan hati yang sesungguhnya atau hanya terombang ambing ditengah lautan dan tenggelam di dasar samudra.