RED
9 stories
My Always by oreyluv
oreyluv
  • WpView
    Reads 38,446
  • WpVote
    Votes 1,050
  • WpPart
    Parts 6
"Marry isn't scary if your husband is Giandra." [Season 2 My Treasure]
You Messed Up My Life [TAMAT] by siizerr
siizerr
  • WpView
    Reads 2,013,178
  • WpVote
    Votes 113,021
  • WpPart
    Parts 39
Namanya Nuraga Satya, tapi nama panggilannya dariku ada banyak. Hulk, pipiyot, titisan nyi blorong, dedemit, medusa, atau reog ponorogo. Semuanya karena Nuraga hobi marah-marah dan suka komentari banyak hal. Aku Pramusita Kencana sayangnya harus selalu berada didekatnya karena dalam organisasi ini, dia presmanya dan aku sekjendnya-pawangnya. Meski aku tidak yakin, tapi aku harus menahan semuanya selama satu periode ini. *** CERITA AKAN NAIK CETAK MASIH LENGKAP SAMPAI 25 APRIL 2025 PUKUL 21.00 WIB
Nouveau Départ by reveusedoux
reveusedoux
  • WpView
    Reads 472,317
  • WpVote
    Votes 35,527
  • WpPart
    Parts 48
She was a saint camellia before a sinful rose. She was a calm water before a burning fire. Ren Takahara bisa memiliki seluruh isi dunia di genggaman tangan, tetapi tidak dengan seorang wanita yang bersinggungan takdir secara tidak sengaja bersamanya. Wanita itu membencinya. Teramat mengutuknya. Atas apa yang Ren Takahara perbuat padanya. Berujung terikat dalam pernikahan sebagai bentuk pertanggungjawaban, tidak lantas mengartikan apa-apa. Empat tahun hanyalah sia-sia. Selain buah hati yang mereka bawa ke dunia. Sekarang, ketika semua sisi mendesakkan perpisahan, mereka harus melakukannya, sebelum ada kekacauan. It takes two to tango for a marriage problem. It takes two to tango for a Nouveau Départ. ----------------------------------------------------------------------- A Contemporary Romance | Brûler Vol. I 𝐂𝐨𝐩𝐲𝐫𝐢𝐠𝐡𝐭 ©️ 𝟐𝟎𝟐𝟒 𝐛𝐲 𝐑ê𝐯𝐞𝐮𝐬𝐞 𝐃𝐨𝐮𝐱
Revenge Wedding [End] by monwcherie
monwcherie
  • WpView
    Reads 500,736
  • WpVote
    Votes 23,648
  • WpPart
    Parts 30
[Secret Love Series #02] Beby tak pernah menduga bahwa malam penuh luka bersama Bian akan berujung pada pernikahan yang dipaksakan. Bian membencinya, menganggapnya sebagai hukuman, sementara Beby hanya ingin bertahan. Tapi di balik semua itu, ada sesuatu yang lebih berbahaya dari sekadar perasaan-dendam yang perlahan tumbuh di antara mereka. Apakah pernikahan ini akan menjadi akhir dari segalanya, atau justru awal dari kehancuran yang lebih besar? #2 in youngadult in 16 May
Oddly Coupley (Complete) by brinayunio
brinayunio
  • WpView
    Reads 2,835,257
  • WpVote
    Votes 167,845
  • WpPart
    Parts 36
"Daripada gue susah-susah cari calon suami yang oke, mending nikah sama lo aja, Ren. Yuk!" Ucapan Sybil dibalas semburan kopi yang langsung membasahi wajah jelitanya. Sementara itu, Daren yang terkejut tidak bisa bicara apa-apa. Otak sahabat yang sudah dua belas tahun dikenalnya itu, sepertinya memang benar-benar eror. "Lo tau kan kalau gue itu..." ucapan Daren menggantung. "Tau. Makanya gue mending sama lo. Tau sendiri gue nggak ada tendensi buat nikah. Nah... kalau sama lo at least nggak berasa nikah kan. Kayak kita bisa jadi housemate aja. Cuma emang 'terikat' supaya nggak kena grebek." Syibil mengemukakan alasannya begitu lancar. "Tap..." "Lo juga dapat benefit dari ini. Status kita nanti cukup buat jadi tameng di depan keluarga lo juga. Gimana?" Kemampuan persuasi Sybil memang luar biasa. Penawaran darinya terdengar menggiurkan ditelinga Daren. Lelaki itu pun dengan mudah setuju dibuatnya. "Deal."
The Way I'm Into You [Completed] by aprilianatd
aprilianatd
  • WpView
    Reads 2,065,008
  • WpVote
    Votes 134,699
  • WpPart
    Parts 34
Bermula dari Kakaknya yang menitipkan seorang anak laki-laki bernama Ethan, membuat hidup Kaluna menjadi berubah. Kaluna yang awalnya tidak terlalu suka berhadapan dengan seorang anak kecil, tapi mendadak ia berubah saat melihat Aldin, sosok pria yang berstatus sebagai Ayah Ethan. Aldin adalah seorang duda tampan yang membuat Kaluna terpikat pada pandangan pertama. Demi mendapatkan hati Aldin, akhirnya Kaluna berusaha mendekati Ethan. Niat awalnya mendekati Ethan memang untuk dekat dengan Ayahnya, tapi ternyata lama kelamaan rasa sayang Kaluna untuk Ethan semakin besar. Hubungan Kaluna dengan Ethan lebih intens dari yang ia bayangkan. Highest Rank #1 Surabaya #1 Completed #1 End #1 Couple #1 Pasangan #3 Duda #3 Happy Ending #4 Romance #5 Chicklit #7 Romansa #7 Anak #7 Agegap #10 Bahasa Indonesia
Memories in the Making [END] by dindaarula
dindaarula
  • WpView
    Reads 337,185
  • WpVote
    Votes 23,143
  • WpPart
    Parts 59
[Reading List @RomansaIndonesia - SPOTLIGHT ROMANCE OF NOVEMBER 2023] Menjadi lebih dekat dengan seorang Adhyaksa Januar merupakan suatu hal yang tak pernah berani Xenna Adhika bayangkan, apalagi menjalin yang namanya sebuah hubungan romantis. Namun, Xenna melupakan fakta bahwa skenario Tuhan memang selalu penuh kejutan. Dan, di usia Xenna yang ke-22, kedua hal tersebut nyatanya betul-betul terjadi dalam hidupnya. Hubungan itu pada akhirnya berhasil dibangun dengan berbagai ketakutan--akibat segala permasalahan yang sudah menimpanya--yang berusaha Xenna abaikan. Awalnya memang berjalan tanpa halangan, sampai apa-apa saja yang Xenna khawatirkan perlahan-lahan mulai berdatangan. Lantas, tibalah pada satu masa di mana Janu dan Xenna nyaris meratapi kehilangan. Adalah sebuah masa, di mana sepasang insan tersebut dihadapkan oleh kenyataan bahwa kemungkinannya, seluruh waktu yang telah mereka habiskan guna menciptakan berbagai momen berharga hanya akan berakhir menjadi serangkaian memori yang mampu mengundang kepahitan kala dikenang-kenang. --- © June 2023 by Dinda Arula
My Treasure (END) by oreyluv
oreyluv
  • WpView
    Reads 1,044,219
  • WpVote
    Votes 47,725
  • WpPart
    Parts 39
"Everyone has an addiction, mine happens to be you." Giandra itu definisi covernya merah, tapi aslinya ijo neon. NEON BANGET! *** Giandra terbiasa mengatur setiap detail hidupnya dengan sempurna. Hingga Sabina datang tanpa permisi, mendobrak pintu pertahanan yang ia bangun bertahun-tahun, membawa kekacauan yang... anehnya, perlahan-lahan ia nikmati. Untuk pertama kali dalam hidupnya, Giandra merasakan kendalinya goyah. Setiap sentuhan Sabina adalah ujian, setiap tatapannya adalah tantangan. Giandra merasakan pertahanannya retak. Namun untuk pertama kalinya dalam hidupnya, kehilangan kontrol terasa begitu membebaskan. Setelah bertahun-tahun dia jatuh hati, tapi masalahnya.... pada anak kecil yang pernah jadi murid les nya. Start: 1/1/2025 End: 2/3/2025
Close Quarter by pichidichi
pichidichi
  • WpView
    Reads 1,249,531
  • WpVote
    Votes 104,793
  • WpPart
    Parts 58
Sebagai tangan kanan Darma selama lebih dari sepuluh tahun, Saka, Brand Director DigiPro, diberikan mandat oleh Direktur Utama Adhyaksa itu: menjaga dan membimbing putrinya, Emillia-alias Emi-yang akan menjadi direktur utama berikutnya. Mereka akan jadi partner tandem dalam proyek terbaru DigiPro. Siapa sangka kalau tugas Saka ternyata bukan hanya tentang menjaga Emi di dalam pekerjaan, tetapi juga terseret ke kehidupannya. Saka berusaha menjaga profesionalitasnya. Tetapi, sepertinya, makin lama, semuanya kabur dan menjadi rumit. Kalau sudah begini, apa Saka bisa keluar dari pesona Emi begitu saja?