gf_jenooo
- Reads 18,766
- Votes 669
- Parts 2
Selena Clarke hanya ingin melepas penat setelah shift panjang sebagai dokter koas. Namun, membaca ulang novel yang ia benci justru menjadi hal terakhir yang ia lakukan sebelum kecelakaan merenggut nyawanya.
Saat sadar, ia telah menjadi Selena Valtierra adik dari Dante Valtierra, karakter antagonis yang seharusnya mati sebelum cerita dimulai.
Dia terbangun setelah dua tahun koma, tepat saat cerita sudah setengah jalan. Dengan masa depan yang penuh bahaya, Selena harus bertahan di dunia yang sebelumnya hanya ia baca. Namun, semakin ia berusaha mengubah nasib, semakin ia menyadari... ada sesuatu yang lebih besar sedang terjadi di balik novel ini.
cover by pinterest