📜 Dreams on Paper
4 stories
AMARDONA  by real_mutianf
real_mutianf
  • WpView
    Reads 65
  • WpVote
    Votes 7
  • WpPart
    Parts 4
Amardona adalah kisah tentang kehilangan yang tak benar-benar pergi, ia menetap dalam senyap, bernafas dalam jeda, dan hidup dalam hal-hal kecil yang tak kita sadari.
Dancing with Our Hands Tied by thejazzyjessy
thejazzyjessy
  • WpView
    Reads 293,354
  • WpVote
    Votes 21,167
  • WpPart
    Parts 35
Tidak ada perempuan waras mana pun yang mau berada dalam hubungan yang sudah pasti akan berakhir. Setidaknya itulah keyakinan Freya. Namun menurut Aldwin, hal tersebut keliru. Aldwin Kintagioro merupakan pemimpin salah satu kerajaan bisnis terbesar di Indonesia yang telah membawa kejayaan kembali pada kerajaan yang hampir runtuh itu. Tetapi tampaknya tiada hal yang lebih bisa membuat neneknya bahagia selain istri untuk dirinya. Berbekal penawaran pembagian saham perusahaan dari neneknya, Aldwin mulai pasrah dengan segala pilihan wanita yang disodorkan oleh neneknya. Toh baginya tidak ada yang lebih penting selain kuasa dan lebih banyak uang. Sampai pada akhirnya ia bertemu dengan Freya Jane, mega bintang Asia Tenggara secara tidak sengaja. Entah kenapa, Freya selalu mampu menarik perhatiannya. Padahal, Freya sama sekali tidak masuk dalam kriteria calon istri yang diinginkan Aldwin untuk mencapai tujuannya dalam hidup. Sementara Freya hanya ingin menjauh dari segala gemerlap dunia kelas atas yang memilukan ini dan hidup dengan tenang dengan cinta.
Primum, Non Nocere (First, Do No Harm) by kinkaaa
kinkaaa
  • WpView
    Reads 6,138,193
  • WpVote
    Votes 587,080
  • WpPart
    Parts 41
"Kenapa dokter seringnya berjodoh dengan dokter juga?" "Karena dosisnya sesuai." - unknown, medical quotes.
La Lune Attire ✓ by reveusedoux
reveusedoux
  • WpView
    Reads 3,010,024
  • WpVote
    Votes 240,937
  • WpPart
    Parts 58
Hera Oceana Effrendy, sang tuan puteri keluarga Effrendy. Pembawaannya yang tenang, selalu mengundang decakan kagum orang-orang. Bukan karena Hera sosok yang pendiam, tetapi karena ia tidak bisa asal berbicara. Membawa nama keluarga kemana-mana, terutama acara kaum elite ibukota, membuat perangainya harus terjaga secara sempurna. Berkat nama keluarganya juga, Hera harus terikat pertunangan bisnis di usia yang masih muda. Hera dan lelaki itu, sepakat untuk merahasiakan ini semua. But... they don't know, that the moon, already knows their secret. ------------------------------------------------------------------------ A Coming Of Age Story | Space Series Vol. II Trigger Warning: 18+ This book will contains particular topics such as mental health issues, insecurities, self-harms, domestic violence, friendship, family-relationship, etc. 𝐂𝐨𝐩𝐲𝐫𝐢𝐠𝐡𝐭 ©️ 𝟐𝟎𝟐𝟏 𝐛𝐲 𝐑ê𝐯𝐞𝐮𝐬𝐞 𝐃𝐨𝐮𝐱