gresiayulinda's Reading List
154 stories
Pengantin Flash Sale [END-PART LENGKAP] by SafeDee
SafeDee
  • WpView
    Reads 10,387,017
  • WpVote
    Votes 990,277
  • WpPart
    Parts 67
❝Dicari! Wanita yang bersedia menjadi pengantin pengganti untuk Bara Budiman, yang akan menikah pada 12 April 2021❞ Kisah ini dimulai saat Ayna Larasati membaca kalimat tersebut dan dengan kewarasan yang tersisa satu sendok, dia mendaftarkan diri menjadi pengantin pengganti untuk Bara Budiman, dengan syarat-syarat sebagai berikut: Tidak terikat hubungan dengan lelaki lain. Kelengkapan pendaftaran 1. Kartu identitas 2. Foto terbaru 3. Syarat yang diajukan calon pengantin pengganti 4. Catatan lainnya (terlampir)
Gara-gara Corona (TERBIT DI GOOGLE PLAYBOOK) by Alnira03
Alnira03
  • WpView
    Reads 1,461,673
  • WpVote
    Votes 243,701
  • WpPart
    Parts 32
Siapa yang menyangka virus yang muncul akhir 2019 lalu bisa sampai ke Indonesia? Dan mengubah hidup semua orang di muka bumi ini. Termasuk hidup Seza, perempuan pertengahan dua puluh yang sehari-harinya bekerja sebagai assisten koki, harus merasakan pahitnya di PHK oleh hotel tempatnya bekerja. Satu sampai dua bulan sih dia masih bertahan, tetapi ini sudah hampir empat bulan! Tabungannya sudah menipis, belum lagi dia harus membayar utang sang ayah. Rasanya kepala Seza mau pecah. Di tengah semua kesulitan yang dialaminya, Seza mendapat tawaran dari temannya untuk menjadi asisten rumah tangga. Tanpa berpikir dua kali Seza menerima pekerjaan tersebut. Apalagi dia tidak perlu bertemu dengan si pemilik rumah. Namun, kata sahabatnya-Indri, pemiliknya ganteng dan single. Seza jadi penasaran
Di Penghujung 31 (SUDAH TERBIT) by Alnira03
Alnira03
  • WpView
    Reads 5,231,150
  • WpVote
    Votes 102,710
  • WpPart
    Parts 7
Di lamar dengan cara romantis, mungkin menjadi impian banyak perempuan. Itu juga yang diharapkan oleh Kara. Sampai impiannya menjadi kenyataan, ia dilamar oleh kekasihnya dengan cara yang bisa di kategorikan romantis. Makan malam berdua, dinyanyikan lagu romantis, ditambah adegan berlutut dengan cincin yang terpampang di depan matanya. Tetapi apa jadinya kalau lamaran itu tidak pernah berujung pada pernikahan? Update Februari 2018
TREAT YOU BETTER (Ledwin Series #2) by jennyannissa
jennyannissa
  • WpView
    Reads 1,042,956
  • WpVote
    Votes 90,403
  • WpPart
    Parts 39
'Bagaimana jadinya bila dua orang yang memiliki masalah bertemu di persimpangan jalan?' Pembaca tersayang, Sebelumnya, saya ingin mengakui bahwa cerita ini berbeda dengan cerita saya yang lain. Di sini kalian tidak akan menemukan manisnya jatuh cinta pada pandangan pertama. Tidak dari hero, maupun heroine-nya. 'Treat You Better' adalah sebuah cerita cinta, yang bisa dikatakan sederhana, tetapi tidak sesederhana yang kalian pikirkan. Namun juga tidak serumit yang kalian kira. Novel ini bercerita tentang kebersamaan. Tentang cinta yang tumbuh tanpa disadari, merambat perlahan-lahan, hingga subur di dasar hati keduanya. Sampai pada satu titik ketika mereka menyadari; ada yang salah dengan cinta ini. Terlebih, setiap kali teringat, salah seorang di antara mereka milik orang lain. Sekarang, bolehkah saya bertanya, apakah bacaan seperti ini yang sedang kamu cari? Jika benar begitu, selamat membaca, dan... Selamat menikmati, J Treat You Better © 2016 by Jenny Annissa.
PREFERENSI (Stagnasi #1) - Completed by verbacrania
verbacrania
  • WpView
    Reads 850,552
  • WpVote
    Votes 101,553
  • WpPart
    Parts 29
[Sebagian bab di-private. Follow untuk membaca] Monarza Arkananta selalu berpikir hidup harus terencana. Secara sistematis ia selalu membuat target dan langkah-langkah aktual untuk mencapainya. Di usia duapuluh tujuh tahun, sudah saatnya bagi Mona menjalin hubungan yang serius dan tentu saja bermuara ke pernikahan. Memiliki rumah tangga yang harmonis, suami yang sesuai kriteria, dan anak yang bagai pinang dibelah dua dengan dirinya, adalah racun televisi yang telah menyatu di nadinya. Menikah adalah langkah awal untuk mewujudkan segala target hidupnya. Lentera Girindanu selalu memiliki prioritas dalam hidupnya. Bagi Danu, menjadi anak lelaki satu-satunya dalam keluarga, sudah semestinyalah ia mencurahkan segalanya untuk membahagiakan ibu dan saudaranya. Setiap keputusan yang ia ambil selalu berkiblat pada kesejahteraan keluarganya. Menikah adalah langkah terakhir yang akan ia ambil setelah semua prioritas bisa ia penuhi. Ini tentang dua orang yang termakan standar sosial mengenai sukses dan mapan, sampai kapan mereka bisa bertahan? cover by @crowdstroia copyright by verbacrania 2017
Rahasia Diona by Alnira03
Alnira03
  • WpView
    Reads 489,284
  • WpVote
    Votes 67,516
  • WpPart
    Parts 12
Ardiona Widati, perempuan berusia 28 tahun yang berprofesi sebagai konsultan pajak. Masih betah melajang walau teman-temannya yang lain sudah memiliki pasangan masing-masing. Single itu pilihan, begitu katanya. Karena lebih baik sendiri tapi bahagia daripada berdua kalau yang ada hanyalah air mata.
TIRAMISU by Lesssugar18
Lesssugar18
  • WpView
    Reads 7,664,813
  • WpVote
    Votes 861,954
  • WpPart
    Parts 37
Umur kamu berapa? Sudah punya pacar? Kapan nikah? Temen kamu udah punya anak lho, nggak ada niat nyusul? Kerja terus kapan ke pelaminannya? Kaila merasa pertanyaan seperti itu lebih mengerikan dibanding nonton film horror sekalipun, semua orang terlalu sibuk bertanya mengenai masa depan. Sampai lupa bertanya pada diri sendiri, apa mereka sudah bahagia dengan hidupnya sendiri? Untuk ukuran seorang perempuan yang selalu merasa wild young and free, Kaila tak terlalu mempedulikan cemoohan orang. Yang terpenting adalah kalau ia hidup bahagia. Kaila, 26 tahun. Accountant, Jakarta, Hangout, Gossip, and Single.
[DSS 1] Dear Allah [Tamat di KBM App] by dianafebi_
dianafebi_
  • WpView
    Reads 12,583,947
  • WpVote
    Votes 258,248
  • WpPart
    Parts 13
Cinta diam-diam Naira tersimpan rapi bertahun-tahun kepada Wildan yang hatinya telah tertambat pada gadis lain. Naira harus menahan rasa sakit saat mendengar Wildan selalu menceritakan gadis yang ia cinta di hadapan Naira. Cinta diam-diamnya begitu berat lagi, ketika Wildan memutuskan akan menikahi gadis lain. Namun sebuah takdir mempersatukan Wildan dan Naira dalam satu ikatan pernikahan yang tak terduga. Naira percaya bahwa cinta yang selalu melibatkan Allah tidak akan pernah membuat kecewa hamba-Nya. Hanya doa dan keyakinan yang selalu menguatkan dirinya di kala hati mulai rapuh karena cinta yang sepihak. Naira percaya bahwa kesabaran, keikhlasan dan ketulusan cinta suci akan berakhir pada suatu kebahagiaan yang sudah direncanakan oleh-Nya. Karena perkara mudah bagi Allah untuk menjodohkan hamba-Nya. " Cerita Dear Allah benar-benar menginspirasi sampai memotivasi, alurnya dikemas rapih oleh penulis membuat siapa saja yang membacanya jatuh cinta. " -Poppyta Ayu (Penulis Auratmu Harga dirimu) " Gak tau mau bilang apa pokoknya selesai baca ini mata sembap banget. Bikin perasaan campur aduk tapi tetap suka walaupun diakhir harus berlinang air mata" - Imheyra (Penulis With You) "Cerita ini bikin campur aduk, ibaratnya naik roll coaster, gila! Bikin nangis dan baper secara bersamaan." -Reader "Demi apa baru part satu udah jatuh cinta sama sosok Wildan." -Shineeminka (Penulis Aliandra) "Sosok Naira yang mencintai dengan kesabaran dan keikhlasan membuatku terinspirasi untuk menjadi sepertinya. Terima kasih kak, ceritanya membuatku ingin berhijrah." Reader. Follow IG penulis : dianafebi_
SAH! [SUDAH DITERBITKAN] by shafzuhri
shafzuhri
  • WpView
    Reads 11,352,675
  • WpVote
    Votes 631,037
  • WpPart
    Parts 84
SEBUAH ANGAN DAN HARAPAN. #1 in roman 17/06/18 BE CAREFULL WHO WANT TO PLAGIAT THIS STORY‼️⚠️ Pasal 44 Undang-Undang Hak Cipta membuat rumusan secara negatif dengan kata-kata sebagai berikut: "Penggunaan, pengambilan, penggandaan, dan/atau pengubahan suatu ciptaan dan/atau produk hak terkait secara seluruh atau sebagian yang substansial tidak dianggap sebagai pelanggaran hak cipta jika sumbernya disebutkan atau dicantumkan secara lengkap untuk keperluan: (a) pendidikan, penelitian, penulisan karya ilmiah, penyusunan laporan, penulisan kritik atau tinjauan suatu masalah dengan tidak merugikan kepentingan yang wajar dari pencipta atau pemegang hak cipta; (b) dst..." ____________ Sebenarnya, hidup itu bukan tentang pertemuan saja. Ada hal lain yang akan kita lewati nantinya. Iya, apalagi kalau bukan perpisahan. Yah, walau kita tau, ini bukan karena kesengajaan yang telah direncanakan. Melainkan, karena takdir tuhan yang sulit untuk diterka. Kisah ini bercerita tentang Diersyad Desber yang berusaha melawan penyakit yang ia sembunyikan karena tak ingin kekasihnya, Syadyta Berria mengkhawatirkan dirinya. Walau pertemuan mereka pada awalnya tidak ada rasa cinta, tapi waktu dan takdir berkata lain. Tuhan mempersatukan mereka, walau tidak untuk selamanya. Dan disinilah kisah mereka dimulai.. __________ "Baca dikelas waktu lagi pelajaran kosong, sebenernya sih udah baca dari malem tinggal lanjutin aja. Langsung nangis kejer trus dikelas pada heboh nanyain aku kenapa. Sukses banget buat nangis pokoknya!" -@Namirahau (Pembaca Wattpad) "Tengah malem mata bengkak, semalam habisin cerita ini. Besok muridku pada bilang 'Ibu semalam nangis ya matanya bengkak!!' begitulah.." -@UlfiaSulfi (Pembaca Wattpad)
Curing Time by nimskyyy
nimskyyy
  • WpView
    Reads 1,583,136
  • WpVote
    Votes 124,442
  • WpPart
    Parts 35
Perjalanan 27 tahun dalam hidupnya, Ana masih berdamai dengan kesendiriannya. Pahitnya kisha masa lalu mengajarkannya banyak hal akan memilih pasangan hidup. Syailana Aisya Pangestika, seorang Creative Producer salah satu perusahaan televisi swasta yang telah berkecimpung didunia pertelevisian semenjak ia menanggalkan bangku kuliahnya. Dan hidupnya tidak selurus karir nya yang diidamkan banyak orang. Aditya Langit Wimala, dokter muda dengan usia yang baru menginjak kepala 3 sukses membuat orang-orang tercengang dengan keahliannya diatas meja operasi. Sukses dengan seluruh pasien yang ia tangani tak membuat kisah hidupnya sesukses karirnya. Kenyataan pahit ditinggalkan wanita yang hampir setengah usia mencuri hatinya membuatnya belajar bagaimana cara mencintai dengan selayaknya. Hingga pertemuan tak terduga terjadi, entah darimana membuat Ana dan Adit bisa menerima cinta selain kisah masa lalu mereka. Cover by: www.weheartit.com (edited by nimasdisri) Curing Time All rights reserved © 2017 by nimasdisri