Married Life👰🏼‍♂️ 2
66 stories
Rx: Arranged Marriage [END] by Vbbyul
Vbbyul
  • WpView
    Reads 260,007
  • WpVote
    Votes 8,737
  • WpPart
    Parts 51
Libur semester telah tiba. Falisha Adiratna Prisa sangat bahagia karena bisa hibernasi dari ruwetnya kehidupan perkuliahan semester kemarin yang menguras kewarasannya. Namun sebuah undangan makan malam dari sang ibu tiba-tiba mengubah segalanya. Awalnya curiga dengan senyum misterius ibunya, Falisha akhirnya luluh dan ikut serta. Siapa sangka, malam itu bukan sekadar makan malam biasa. Sebuah rencana perjodohan terungkap, dan calon pendampingnya ternyata bukan orang asing. Di seberang meja makan, duduk pria yang sangat dikenalnya, dosennya sendiri, Wilson Adhitama! Antara terkejut, bingung, dan sedikit penasaran, Falisha terjebak dalam situasi yang tak pernah dibayangkannya. Mampukah Falisha menerima perjodohan konyol ini? Dan bagaimana jadinya hubungan mahasiswi dan dosen yang tiba-tiba berubah menjadi sesuatu yang lebih pribadi? Trigger Warning 🔞🔞🔞 Sexual Assault, Dubious consent, Psychological abuse, Possessive and obsessive behavior, Stalking, Power imbalance, and Toxic relationship. Highest Rank: #1 pharmacy (13/03/2025) #1 parksunghoon (17/03/2025) #1 lecturer (27/03/2025) #1 jangwonyoung (13/04/2025) #1 wonyoung (24/07/2025) #3 adultromance (20/07/2025) © Vbbyul, 2025
Rekindled by WhyppleBlossom
WhyppleBlossom
  • WpView
    Reads 492,698
  • WpVote
    Votes 31,909
  • WpPart
    Parts 40
Dion merupakan seorang pelukis ternama yang berasal dari keluarga terpandang. Kehidupannya nyaris sempurna bersama Nala. Sosok istri yang menjadi pusat dunianya. Namun badai pertengkaran yang tidak bisa dibendung, menyeret mereka ke dalam jurang perceraian yang menyakitkan. Lima tahun setelah perpisahan itu, siapa yang menyangka jika takdir selalu punya cara untuk menguji dua hati? Dion bertemu lagi dengan Nala dalam situasi yang mengejutkan. Masih adakah nyala api yang menunggu waktu untuk dihidupkan kembali? Mungkinkah percikan api di antara keduanya tidak benar-benar mati? Ataukah pertemuan itu hanya akan menghanguskan mereka sekali lagi? Rekindled©️Whyppleblossom ❌Dilarang keras memplagiasi❌ YANG PLAGIAT PANTAT SAMA MUKA KELAP-KELIP DAN BISULAN SEUMUR HIDUP + MASUK NERAKA
NO REGRETS by bavasolatte
bavasolatte
  • WpView
    Reads 2,052,336
  • WpVote
    Votes 136,070
  • WpPart
    Parts 44
Tidak pernah terpikirkan oleh Sasmaya sebelumnya, wanita dua puluh delapan tahun yang hidupnya introvert dan hanya menghabiskan waktu dengan membaca novel dan menonton netflix harus rela ikut sang suami ke Kalimantan. Kehidupannya berubah seratus delapan puluh derajat dalam sekejap. Hingar bingar Jakarta berganti dengan senyapnya malam. Gedung-gedung tinggi kini berganti dengan pohon sawit di kanan kirinya. Hidupnya di Kalimantan tentu tidak mudah. Tapi, kedatangannya kesini BUKAN SEBUAH PENYESALAN. Peringkat Terbaik #2 Chicklit | 4 Juli 2025 Part Lengkap di Wattpad Extra Part di Karyakarsa Cover by CANVA
BAGAIMANA MALAM INI? KAMU SUKA? [END] by zordinal
zordinal
  • WpView
    Reads 7,806
  • WpVote
    Votes 387
  • WpPart
    Parts 5
INI COVER TEMPLATE Warning!!! HANYA BERISI ADEGAN ROMANSA, LATAR BELAKANG CERITA DAN ADEGAN DIBALIK KEBERSAMAAN KE-DUA TOKOH MAUPUN KEHIDUPAN PRIBADI TIDAK DIJABARKAN. 18+ (tersirat) Cerita ini hanya untuk unyu-unyuan saja. _______________________________ Gifta tidak pernah menduga bahwa perjodohan dengan Anggar Linggarjati akan mengubah hidupnya dalam sekejap. Sebagai dokter spesialis yang dingin dan tampak tidak tertarik pada siapa pun, Gifta pikir pernikahan mereka akan berjalan tenang, tanpa banyak interaksi. Namun, di malam pertama pernikahan mereka, semua asumsi Gifta hancur berantakan. Anggar, yang selama ini terlihat acuh tak acuh, tiba-tiba menunjukkan sisi yang tidak pernah Gifta duga-sikap mesra, perhatian, bahkan menggoda dengan cara yang membuat Gifta bingung dan ngeri sekaligus. Apakah ini benar-benar Anggar yang selama ini dikenal sebagai sosok yang berwibawa dan tenang? Tapi, kenapa tiba-tiba ia menjadi sosok yang berbeda begini? "Ka-kamu kenapa sih? Kok dekat-dekat gini" "Emangnya kenapa? Kita kan udah nikah, jadi sah-sah aja aku dekat-dekat gini." "Ya tapi kan -aaaww, Anggar! Kamu ngapain?" Suaraku memekik kaget, syok dengan apa yang baru saja terjadi. Aku ingin segera bangun, tapi nggak bisa. Kekuatan Anggar dalam mengurungku di luar batasku, ingin rasanya aku menendangnya tapi lagi-lagi itu hanya niat semata. Mau tahu apa yang ia lakukan padaku barusan? Anggar, menggigit telingaku. Bayangkan saja, telingamu tiba-tiba digigit dan bahkan dijilat. Kelakuan tidak senonoh macam apa ini? Ini pelecehan namanya. "Ternyata kamu enak banget dipeluk-peluk gini."
The Silk Cage by briselette
briselette
  • WpView
    Reads 1,873,954
  • WpVote
    Votes 145,353
  • WpPart
    Parts 43
[Written in Bahasa Indonesia] Freshly married into one of Indonesia's most powerful Chinese-Indonesian dynasties, Mikhaila Tanoto finds herself in a world where jade isn't just jewelry, qipaos are custom-fitted in Shanghai, and silence at the dinner table speaks louder than words. Her new battlefield? Navigating social hierarchies masked as charity galas, decoding passive-aggressive praise from women in silk cheongsams, and learning that in this world, the real power lies in who pours the tea-and who doesn't get served at all.
Perfect Wife by hanyaabualan
hanyaabualan
  • WpView
    Reads 554,100
  • WpVote
    Votes 24,305
  • WpPart
    Parts 43
[SPOTLIGHT ROMANCE OF NOVEMBER 2024 by Romansa Indonesia] Seorang istri harus pandai memasak. Seorang istri harus pandai mengurus rumah. Seorang istri harus pandai mengurus suami. Seorang istri harus pandai mengurus anak. Ada berbagai keharusan untuk seorang istri agar dianggap sempurna. Satu kekurangan saja, wanita dianggap tidak layak menyandang status yang mulia itu. Anata belum lama menjadi seorang istri, tetapi tuntutannya sudah melebihi batas untuk dipikir. Dia bahagia bersama Jeremy, suaminya. Namun, Anata tidak menampik bahwa dia pun dibuat menderita oleh segala tuntutan ibu mertuanya. Satu kekurangan membuat Anata dicaci maki layaknya pelaku kejahatan. Padahal memang tidak manusia yang sempurna. Lagi pula, istri yang sempurna itu standarnya harus seperti apa?
To Love, Once Again by leefe_
leefe_
  • WpView
    Reads 144,376
  • WpVote
    Votes 16,941
  • WpPart
    Parts 19
"What if, at the moment I fell in love with you, you were in love with me too?" Karier cemerlang, tapi percintaan mengenaskan. Cinta pertama, bertepuk sebelah tangan. Cinta kedua, dia menganggapnya candaan. Cinta ketiga, gagal di tengah jalan. Fathan menyerah. Persetan asmara, dia berniat menenangkan diri dengan menjauhi hiruk-pikuk kota. Hamparan hijau sawah dan ladang adalah obat yang dia butuhkan. Sayangnya takdir berkata berbeda. Sewaktu calon suami adik sahabatnya dikabarkan melarikan diri di hari pernikahan, agenda liburan itu mengubah status Fathan secara total. Impian hidup tenang Fathan seketika kandas. Town boy mendadak jadi village boy, kerja kantoran berubah jadi tukang memberi pakan ternak, dan bonus gadis desa bernama Sang Ayu Aicha Mahawira sebagai istri. 𝑻𝒐 𝑳𝒐𝒗𝒆, 𝑶𝒏𝒄𝒆 𝑨𝒈𝒂𝒊𝒏 [from strangers to lovers × slow living]
My Wondrous Top Star by WhyppleBlossom
WhyppleBlossom
  • WpView
    Reads 26,260
  • WpVote
    Votes 1,403
  • WpPart
    Parts 48
Larangan teken kontrak film terbaru perkara masih melajang yang dicetuskan oleh sang ayah, rupanya menjadi batu sandungan terbesar untuk masa depan karir seorang Halona Ellerie. Apalagi dirinya adalah idol yang sedang naik daun dan juga sedang menikmati profesinya sebagai aktris pendatang baru. Demi karir impian, Halona nekat untuk mengambil jalan pintas, yaitu menikah secara kontrak. Dan Nevin Prasaja adalah satu-satunya kandidat yang tepat. Sosok aktor top papan atas yang merupakan calon lawan main Halona dalam film terbaru. Lalu siapa sangka, jika sesuatu yang dianggap mustahil seakan tergapai dengan mudahnya? Dengan berbagai pertimbangan yang dianggap mendesak, Nevin menyetujui ide gila Halona. Tidak dipungkiri, nyatanya mereka memang membutuhkan satu sama lain. Keduanya pun sepakat bahwa pernikahan ini hanyalah sebuah kontrak. Tidak ada cinta, dan berbatas waktu. Tapi, bagaimana akhirnya jika hati makin sulit diajak untuk kompromi? Di balik skenario yang telah disusun rapi, bagaimana akhirnya jika hati mereka mulai menyusun naskahnya sendiri? My Wondrous Top Star©️Whyppleblossom ‼️❌ DILARANG KERAS MEMPLAGIASI❌‼️ YANG PLAGIAT PANTAT SAMA MUKA KELAP-KELIP DAN BISULAN SEUMUR HIDUP + MASUK NERAKA
Bapak Rumah Tangga [SELESAI ✅] by saupeena
saupeena
  • WpView
    Reads 118,340
  • WpVote
    Votes 12,108
  • WpPart
    Parts 35
"Mas Sakti, mau nikah sama aku aja, nggak?" Kinan tak menyangka tawaran spontan di stasiun itu mengantarnya ke pelaminan bersama Pancasakti Arya Soeradji, teman kakaknya yang matang, mapan, rupawan, tapi susah banget diajak ngomongin perasaan. Kinan pikir nikah sama orang yang sudah dikenal dari kecil bakal gampang. Tapi ternyata, berbagi atap dengan manusia berkedok kulkas dua pintu itu bikin kepala panas. Kinan banyak maunya. Sakti banyak diamnya. Kinan tumbuh dalam keluarga egaliter. Sakti kadung terbiasa dengan keluarga yang amat sangat mendewakan peran suami. Saat komitmen diuji oleh pembagian peran yang tak sesuai ekspektasi dan standar sosial, mampukah rumah tangga yang dibangun dari dua prinsip bertolak belakang itu bertahan lama?
FIRECRACKERS (II)  by diosas_diosas
diosas_diosas
  • WpView
    Reads 112,373
  • WpVote
    Votes 3,092
  • WpPart
    Parts 77
Setelah 5 tahun mereka tidak pernah bertemu bahkan tidak pernah berinteraksi sama sekali, Arga dan Gisel malah harus bertemu kembali karena DIJODOHKAN! Padahal dulu mereka bertengkar hebat sampai Arga mengusir Gisel dari hidupnya! Bagaimana mereka menghadapi hal ini? Apakah mungkin Arga dan Gisel dengan segala sejarah pertengkaran mereka bisa bersatu selamanya dalam ikatan pernikahan? Apakah Arga sudah memaafkan Gisel? Apakah perasaan Gisel masih sama? Let's find out and enjoy the ride!