AtoraSense's Reading List
2 stories
kegelapan memiliki nama by RestuOfficial
RestuOfficial
  • WpView
    Reads 8
  • WpVote
    Votes 1
  • WpPart
    Parts 2
Semua orang punya bentuk luka yang berbeda. Ada yang menyembunyikannya di balik senyum, ada yang membiarkannya membusuk dalam diam. Dunia ini dipenuhi oleh mereka dengan tubuh, pikiran, dan takdir yang tak pernah sama. Tapi mengapa, tetap saja, dunia ini disebut segelap laut? Ini bukan tentang laut. Ini tentang kita yang tenggelam.
SISI LAIN by Onta15
Onta15
  • WpView
    Reads 214
  • WpVote
    Votes 41
  • WpPart
    Parts 43
Pernahkah kalian melihat mereka? Mereka yang berbeda dimensi dengan kita walau dalam satu tempat. Beberapa orang bisa melihat mereka termasuk aku Sulistiawaty. Mata batin Sulis terbuka akibat demam tingginya di usia enam tahun, semenjak itu dia bisa melihat mereka. Sulis memiliki teman bernama Tia, dia adalah teman pertama yang dia dapat setelah dia bangun dari tidur panjang akibat demam. Tak ada yang tahu jika pertemuan itu akan benar-benar mengubah kehidupan Sulis hampir 180°, pertemuan yang sudah ditakdirkan itu akan terus mengikuti kemana Sulis ada. Bagaimana Sulis kedepannya jika takdir sudah berkata demikian? Genre : Petualangan Ke Dunia Gaib, Horor, Fantasi