ShinyAlph
- Reads 814,514
- Votes 65,281
- Parts 65
Can't Take My Eyes Off You Series #1
ARC 1 • Bloodbound Eden
[LENGKAP]
Kejadian aneh menimpa Aya. Hidupnya yang damai perlahan mulai berubah dengan kebingungan menyertai. Namun semua itu tak luput dari kehadiran seorang pria, Gara. Kehadiran tanpa absen Gara bukan hanya memberi kenyamanan untuk Aya, namun juga kebingungan mengenai siapa sebenarnya pria ini dan apa hubungan mereka yang sebenarnya.