Queenflowers_48
- Reads 4,363
- Votes 2,031
- Parts 81
Cerita lengkap hanya kbm app!!!
Bagaimana jika ibu tiri kejam seperti di dongeng atau di film menjadi kenyataan?
~~
Bianca Arunika, seorang gadis yang kurang mendapatkan kasih sayang karena kesibukan kedua orangtuanya. Ketika ibunya, Azalea, jatuh sakit dan meninggal dunia, Bianca merasa kehilangan yang sangat besar. Ayahnya, Alex, kemudian menikah lagi dengan Kembang, sahabat baik mendiang istrinya, seperti permintaan terakhir ibunya sebelum meninggal.
Kembang sendiri memiliki dua anak dari pernikahan sebelumnya, Raisa dan Siska. Alex berpikir bahwa dengan pernikahan ini, Bianca tidak akan merasa sendirian saat dia pergi kerja. Namun, tanpa disadari oleh Alex, Kembang, Raisa, dan Siska tidak benar-benar baik kepada Bianca.
Tragedi tidak berhenti di situ. Alex mengalami kecelakaan yang merenggut nyawanya, membuat Bianca kehilangan kedua orangtuanya. Semenjak itu, Kembang kerap menyiksa Bianca, baik secara fisik maupun mental.
Sanggupkah Bianca menjalani hidupnya yang penuh dengan kesulitan dan kesedihan ini?
Apakah dia akan menemukan kekuatan untuk bertahan?