agz 2
156 stories
Back to Begin Again by aprillyvipi
aprillyvipi
  • WpView
    Reads 266,840
  • WpVote
    Votes 24,009
  • WpPart
    Parts 31
Rain merasa hidupnya hancur setelah menikah dengan Travis, pria yang sejak dulu ia kejar mati-matian. Pernikahan mereka dingin tanpa cinta, dan semua pengorbanannya terasa sia-sia. Dendam pada Maria, saudara tirinya, membuat Rain buta hingga rela merebut kebahagiaan orang lain. Namun kebencian itu justru menyeretnya pada akhir yang tragis. Di malam terakhirnya, saat Rain ditikam dengan kejam. Travis hanya berdiri diam di sisi Maria, membiarkan nyawanya terkuras habis. Dalam detik-detik terakhir, Rain menyesali kebodohannya. Ia berjanji, jika semesta memberinya kesempatan kedua, ia akan hidup tanpa dendam dan memperbaiki segalanya. Dan entah bagaimana, semesta mendengar sumpah itu. Saat membuka mata, Rain mendapati dirinya kembali ke usia 17 tahun, tepat sebelum semua keputusan keliru itu dimulai. Kesempatan kedua kini ada di tangannya. Namun akankah ia benar-benar bisa mengubah nasib, atau justru terjerumus pada jalan yang sama? ᝰ.ᐟ Start: 28 September 2025 Finish: -
Karaline _ You're An Extra by sinta_10v3rs
sinta_10v3rs
  • WpView
    Reads 253,136
  • WpVote
    Votes 12,957
  • WpPart
    Parts 49
Karaline atau kerap dipanggil Kara, tak pernah menyangka bahwa di usianya 17 tahun ia berada di dunia novel dengan judul "Obsession Gindra", ia terjebak oleh pusaran emosi dari laki-laki yang berstatus sebagai sahabat kecilnya. Memasuki sebuah novel akibat kesalahan dalam penelitian sontak membuat Karaline bingung untuk memikirkan cara kembali ke dunia nyatanya, terutama akhir dari figuran ini mati dengan hati tercabik-cabik. Lalu jalan apa yang harus dihadapi Karaline agar ia bisa kembali ke dunia nyata. . ? ______ "sampai kapan?" Pertanyaan dengan sarat akan lelah seketika membuat orang disampingnya menoleh kearah gadis berambut sebahu itu "apa kamu belum nyerah?" "Jangan mulai lagi Kar! Gue dah bilang Lo engga perlu ikut campur urusan gue. . ." Karaline Rhys gadis tanpa tau asal-usul dirinya yang harus terjebak oleh jeratan laki-laki penuh obsesi pada gadis bermata safir. Kara tidak menjawab, rasa lelah membuat suaranya terhempas entah kemana. Tatapan itu melembut bersama netra hazel yang semakin mengembun dikala laki-laki disampingnya pergi begitu saja tanpa mau menoleh meski hanya sebentar. "Ah! Padahal aku bertanya pada hati ku sendiri" gumam Kara tak kuasa menahan air mata yang telah menupuk pada kedua kelopak matanya.
TITANIUM [END] by ssavera
ssavera
  • WpView
    Reads 4,440,192
  • WpVote
    Votes 399,255
  • WpPart
    Parts 62
[CERITA MASIH LENGKAP] Hanya cerita sederhana tentang seorang mahasiswa yang dipertemukan dengan satu gadis manis dari kampus lain. Laki-laki itu tertarik, jatuh cinta lalu berubah menjadi obsesi yang besar. Keinginan untuk memiliki gadis itu seutuhnya benar-benar berada ditingkat gila. "Kamu, duniaku. Tak akan ada yang bisa merebut kamu dariku, kecuali orang itu bosan hidup." Start : 20 Januari 2021 End : 08 Juli 2021 [17+] please mind your age. [Yang plagiat, mau itu cuma tokoh, alur, atau dialog, apalagi semua isi cerita, semoga tangannya gabisa dipake buat nulis cerita lagi] ©Tessaveraa, 2021.
Silence Love by kooku22
kooku22
  • WpView
    Reads 4,194
  • WpVote
    Votes 381
  • WpPart
    Parts 30
Bagaimana jika cinta hadir diwaktu yang salah? Apakah kau akan menolaknya? Atau hanya akan membiarkannya? Cinta adalah sesuatu yang sulit untuk ditebak, sulit untuk dicerna hingga rasa semakin merasuk kedasar hati alarm pikiranpun mencoba memberi warning. Bukan cinta yang salah. Hanya saja waktu yang tak memihak. Hingga diam adalah solusi satu satunya. Dan berharap bersama waktu yang membawa cinta waktu juga yang akan menghapusnya.
Turth or Dare by AmeliaPutri354477
AmeliaPutri354477
  • WpView
    Reads 25,659
  • WpVote
    Votes 2,073
  • WpPart
    Parts 21
Berawal dari sebuah pemainan Truth or dare, Calista Anindira Fernandez gadis yang terkenal dengan kenakalannya, cerewet, absrud dan selalu cari masalah di sekolah memiliki predikat sebagai cegilnya SMA Tirta harus berurusan dengan Harsa Magunanta Vaughan si ketua OSIS yang sangat tampan dan populer tentu saja cukup di segani karena terkenal sangat tegas, dingin dan galak. Calista mendapatkan sebuah tantangan dari sahabatnya untuk membuat seorang Harsa Magunanta Vaughan luluh dalam waktu sebulan. Berhasilkah Calista meluluhkan hati seorang Harsa si cowok tegas, dingin dan galak. ••••• "Gue Calista si cegil Tirta. Gue bakal buktiin kalo gue bisa luluhin hati ketos yang nyebelin seantero raya itu gue bakal buat dia tergila-gila sama gue!" - Calista Anindira Fernandez. "Dasar cegil! Jangan pernah usik hidup gue kalo lo sampai masuk di kehidupan gue, gue pastiin lo gak bakal bisa keluar lagi."- Harsa Magunanta Vaughan. Cover by: pinterest [Warning! Cerita ini murni hasil pemikiran aku sendiri. Jika ada kesamaan kata atau kalimat mohon maaf]
Aqeela's Obsession (END) by Lulaby_xx
Lulaby_xx
  • WpView
    Reads 49,532
  • WpVote
    Votes 2,907
  • WpPart
    Parts 46
"Nyawa dibayar nyawa! Dan untuk sisa cintanya... bakal gue bunuh beserta sumbernya." Cinta dan dendam tak pernah berjalan beriringan. Tapi bagi Aqeela Aza Maheswari, keduanya berasal dari luka yang sama-dan ia tak lagi peduli mana yang harus dihancurkan lebih dulu. Satu nama menjadi pusat obsesi, satu rahasia mengubah segalanya. Dan kali ini, Aqeela bukan gadis yang bisa ditenangkan hanya dengan kebenaran. "Harry Eliander Atmadja... I'm going to kill you-with all the love i have left." start : 24 Juli 2025 finish : 26 September 2025
My Favorite kiss by Noerfa03
Noerfa03
  • WpView
    Reads 131,256
  • WpVote
    Votes 7,372
  • WpPart
    Parts 91
Azzalia Isvara Eleanor (Azza), gadis manis berparas ayu ini adalah salah satu siswi kelas XII SMA Tunas Bangsa dengan segudang prestasi terutama dibidang non akademik, saat ini dia sedang menjalin kasih dengan Arya Helga Aldebaran (Arya) yang juga merupakan murid populer di sekolahnya, namun karena suatu kejadian Azza harus memutuskan menikah dengan lelaki yang bernama Aries Navero Vaughan (Aries=Baca Aris), seorang pemuda dingin yang 5 tahun lebih tua darinya. Bagainama kelanjutan kisah mereka? Harap bijak dalam membaca, tidak ada kaitannya dengan AGZ🙏
MY SAFE PLACE (HARQEEL)  by codyyy_
codyyy_
  • WpView
    Reads 16,166
  • WpVote
    Votes 1,393
  • WpPart
    Parts 29
"Tempat paling aman dan nyaman buatku itu kamu, Aqila Aurora" - Harsa Holden
Undoing Fate  by RyckoLemak
RyckoLemak
  • WpView
    Reads 44,745
  • WpVote
    Votes 2,988
  • WpPart
    Parts 74
hanya pelarian dari stresss. dia terbangun kembali menjadi dirinya di 4 tahun yang lalu. keadaan masih sama. dia masih belum memiliki kekasih. dan perjalanan kacau nya belun dimulai. sekarang. tuhan memberikannya kesempatan mengulang waktu agar memperbaiki apa yang harusnya tidak terjadi. dia aqeela calista. gadis penuh luka dengan tawa kembali pada masa lugu dan mencoba mencegah hal besar terjadi di hidupnya. Dia menyusun banyak langkah untuk memperbaiki semuanya. Akankah aqeela bisa memperbaiki hal-hal yang retak bahkan nyaris rusak? Baca selengkapnya di siniiiiiiii
Setelah Badai Akan Ada Pelangi  by myalbela
myalbela
  • WpView
    Reads 31,420
  • WpVote
    Votes 2,185
  • WpPart
    Parts 29
Aza sudah di jodohkan dengan Vaughan sejak lama, mereka menolak untuk menikah. Tapi orang tua mereka memaksanya untuk menikah, Vaughan dikabarkan masih menjalin hubungan dengan kekasihnya Selvya. Aza pun mengetahui itu semua, tapi dia tetap diam, dia tidak bisa berbuat apapun. __________ WARNING 18+ Harap dipahami sebelum membaca!!