Lives after Lives
62 stories
The Girl Who Wasn't the Hero by binaline
binaline
  • WpView
    Reads 1,278,023
  • WpVote
    Votes 42,251
  • WpPart
    Parts 16
Setelah mengalami kecelakaan hebat, Maddelyn terbaring koma selama dua minggu. Saat pikirannya mengambang di antara hidup dan mati, ia disambut oleh versi dirinya yang lain, seseorang dari kehidupan sebelumnya. Ingatan dikehidupan pertamanya perlahan muncul. Ia dulunya adalah seorang gadis yang sangat menyukai novel "Unspoken Autumn" kisah cinta klasik remaja antara dua tokoh utama, Kaelion Albrecht dan Azura Blair. Tapi ingatan itu membawanya pada fakta mengerikan. saat ini, dia telah terlahir di dunia novel itu, bukan sebagai pemeran utama. Perannya dalam novel ialah sebagai mantan kekasih Kael sekaligus antagonis yang akan menghancurkan hubungan keduanya. Dengan kesadaran penuh bahwa dirinya adalah duri dalam kisah cinta orang lain, Maddy berjanji. Dia tidak akan menjadi tokoh jahat dalam kisah orang lain. Note: Cerita ini sedang dalam tahap revisi, akan ada perubahan sedikit dalam alur cerita, untuk itu beberapa part aku hapus. Mohon maaf atas ketidak nyamanannya❤️
Beware of The Villain by LOSCARANTA
LOSCARANTA
  • WpView
    Reads 3,107,034
  • WpVote
    Votes 476,400
  • WpPart
    Parts 51
FOLLOW AKUN SAYA SEBELUM BACA ❤️ BACA AJA DULU SAMPE 10 CHAPTER! NOTE : DIALOG DAN NARASI PAKAI BAHASA BAKU. ---- Sena lebih suka bercengkerama dengan karakter fiktif penuh akan drama dalam buku novel dibandingkan bersitatap dengan manusia nyata. Masa kecilnya yang suram membuatnya sulit berinteraksi dengan banyak orang. Tingkahnya ini membuat orang-orang menyebutnya angkuh dan sombong. Padahal jauh dalam hatinya, Sena pun ingin menyapa orang-orang di sekitarnya, hanya saja dia takut jika mereka menyakitinya, seperti di masa lalunya. Kejadian luar biasa menimpanya setelah menolong seorang nenek tunanetra yang nyaris celaka diamuk massa. "Kamu punya dua pilihan nak. Bertahan atau melepaskan." Sena yang semula tidak mengerti akhirnya paham setelah gadis itu menemukan dirinya berada dalam salah satu novel favoritnya yang berjudul Fall For You. Sena sadar jika dia adalah tokoh figuran yang tidak dibutuhkan, bahkan ia tidak pernah muncul dalam cerita. Aluna Lesta Javas. Semula Sena hanya berniat hidup tenang sebagai orang yang baru. Gadis percaya diri dan tidak memikirkan pandangan orang lain terhadap dia. Namun, semua harapannya musnah ketika tiba-tiba dirinya mau tidak mau harus terlibat dengan Arsalan El Silas demi menyelamatkan adiknya. Arsalan adalah seorang tokoh antagonis yang kejam dan mengerikan. "Aluna, selamat datang di dunia Silas. Selamat menjadi ratu ku yang sesungguhnya, sayang." Aluna merasa ingin menghilangkan diri saat bisikan rendah dan menggoda itu hinggap di telinganya. Cerita ini cuma dipublish di wattpad dan ngga ada diplatform lain! Kalo kalian nemu di tempat lain yuk balik ke sini. https://www.wattpad.com/user/loscaranta Content warning(s) : alcohol, drug, smoking, harsh word, sensitive topic, kissing, etc ©loscaranta-2021
MEAN GIRLS: Bad Protagonist (END) by Stronggirl_ismee
Stronggirl_ismee
  • WpView
    Reads 363,086
  • WpVote
    Votes 26,164
  • WpPart
    Parts 28
Natasha Walsh punya prinsip bahwa perempuan harus kuat dan pantang ditindas. Hingga suatu sore, ia membaca sebuah novel tentang Sora, protagonis yang naif, sering dibully, dan dilecehkan oleh cowok-cowok tampan. Mungkin karma akibat komentar pedas yang ia tinggalkan, Natasha mendapati dirinya terjebak dalam tubuh Sora-protagonis naif yang baru saja ia hina. Kini, Natasha harus hidup sebagai gadis SMA yang rutin dibully, dilecehkan, dan diperlakukan dengan buruk oleh keempat pemeran utama pria. Lantas Natasha bertekad. Alih-alih, menangis dan menjadi protagonis yang tak berdaya, Natasha akan melawan mereka. Satu per satu. Dengan tangan kosongnya. [THE MULTIVERSE GAME] SERIES 3
The Watchers by Stronggirl_ismee
Stronggirl_ismee
  • WpView
    Reads 2,262
  • WpVote
    Votes 213
  • WpPart
    Parts 2
"The Multiverse Game" SERIES 0.5 Alam semesta yang kita kenal hanyalah setetes air di samudra luas realitas. Di luar batas pemahaman manusia, terbentang tak terhitung banyaknya semesta lain-masing-masing dengan hukum, sejarah, dan peradaban yang unik. Di antara semuanya, ada satu yang berdiri di puncak rantai eksistensi. Mereka adalah pengamat abadi yang dapat memindahkan jiwa dari satu alam semesta ke alam semesta lain, menciptakan skenario yang penuh tantangan, ketakutan, dan tragedi. Bagi mereka, takdir adalah permainan, dan para pemainnya hanyalah bidak di atas papan catur multiversal. Mereka adalah The Watchers. Sang Pengamat. _______ A.N The Multiverse Game Series 0 isinya cuma kompilasi. Kayak yang book ini isinya cuma kompilasi The Watcher yang melakukan pengamatan terhadap setiap jiwa yang transmigrasi. Ini bukan series utama yang isi ceritanya kompleks. Isinya singkat-singkat tiap chapternya.
Love from Sleeping Beauty  by cherieskye
cherieskye
  • WpView
    Reads 2,563,718
  • WpVote
    Votes 189,496
  • WpPart
    Parts 63
Seingatnya, Amora hanya tidur setelah menamatkan novel paling sampah dari yang pernah ia baca. Namun saat membuka mata, ia malah berada di rumah sakit dan merasuki tubuh gadis asing yang konon telah koma selama sepuluh tahun. Amora Eleanor Sebastian adalah karakter figuran dalam novel bergenre harem yang sedang booming dimana-mana. Namanya hanya disebut satu kali saat salah satu pemeran utama pria mengungkapkan masa lalunya. Ia hanyalah putri tidur yang sampai akhir bab tidak terbangun. Tokoh yang seharusnya tetap koma itu kini malah membuka matanya dan siap untuk satu sekolah dengan pemeran utama. Tentu Amora jadi-jadian tidak berminat untuk bergabung dalam pertunjukan tokoh fiksi tersebut. Namun, mengapa tokoh-tokoh berwatak brengsek nan bajingan ini malah terus berada di sekitarnya? "Jauh-jauh plis, gue alergi cowok sinting." *** cherieskye 2025
ARUNIKA'S WORLD (SELESAI) by destharan
destharan
  • WpView
    Reads 8,106,871
  • WpVote
    Votes 1,088,672
  • WpPart
    Parts 61
#TRANSMIGRASI STORY 01# PART MASIH LENGKAP. TERBIT, 2021. Versi cetak tersedia di seluruh Gramedia. *** CERITA UNTUK MENTAL BAJA, BERANI BACA SAMPE AKHIR? *** Seingat Arunika Prameswari , malam sebelum tidur, dia masih gadis biasa saja. Gadis yang hidup di desa bersama keluarga nya, yang sederhana namun bahagia. Lalu kenapa saat pagi ia terbangun, ia menjelma menjadi Gadis kota yang cantik dan kaya?! Yang lebih parah dari itu, kenapa dirinya di takuti dan di benci banyak orang? *** Arunika Deolinda Maheswari, dijuluki manusia perwujudan dari Dewi Aphrodite. Si Keindahan tanpa otak. Arunika itu cantik, seksi, kaya, penuh hasrat dan keindahan. Namun sayang, ia kerap kali di cap tidak punya otak karena selalu mengejar-ngejar Praditya Nugha yang jelas-jelas sudah ada pawang nya. Arunika itu licik, kejam, sadis. Hobby membully dan senang menjajah. Itulah sebab nya banyak murid yang membenci gadis itu diam-diam. Lalu, apa yang terjadi jika Arunika yang selama ini di kenal Antagonis, dalam sekejap berubah menjadi Protagonis setelah mengalami kecelakaan? Yang mereka tidak tahu adalah peristiwa semalam itu ternyata Takdir yang Tuhan kirimkan untuk menemukan jati diri dan makna hidup yang sesungguhnya. *** Start : 05 Maret 2021 End : - Amazing Cover by : @Pecintakopi18 High Ranks - 7 in #Perubahan / 14 Maret 2021 - 6 in #Mood / 22 Maret 2021 - 2 in #Antagonis / 25 Maret 2021 - 5 in #Newstory / 25 Maret 2021 - 7 in #LinYi / 25 Maret 2021 - 1 in #Antagonis / 26 Maret 2021 - 5 in #Mood / 26 Maret 2021 - 2 in #Reinkarnasi / 04 April 2021 - 2 in #BadGirl / 05 April 2021 - 1in #Fantasi / 10 April 2021 - 9 in #FiksiRemaja - 1 in #Komedi / 21 April 2021 - 1 in #Humor / 24 April 2021 - 1 in #Humor / 26 April 2021 - 2 in #Humor / 02 Mei 2021 - 1 in # Reinkarnasi / 08 Mei 2021 - 1 in # Baper / 08 Mei 2021
The Antagonist Is Rich by kila_135
kila_135
  • WpView
    Reads 240,518
  • WpVote
    Votes 10,984
  • WpPart
    Parts 50
Niatali Frada adalah siswa yang suka dengan sastra, ia sangat suka membaca berbagai berita dan cerita serta buku-buku yang menurutnya menarik. Ziya Eleora anak dari keluarga kaya raya, cewek keras kepala yang tidak pernah bisa diatur dan selalu berbuat sesuai keinginannya. Papah dari cewek ini merupakan donatur terbesar di sekolah yang Ziya tempati, Bumatara Internasional School. Ziya adalah antagonis cewek kedua di novel "Cinta Dan Kamu" Apakah sanggup Niatali menjalankan tokoh antagonis kedua ini? Mari menyelam bersama dan temukan jawabannya!!!
PEONY - Antagonist's Sex Slave by kandthinkabout
kandthinkabout
  • WpView
    Reads 4,524,357
  • WpVote
    Votes 122,404
  • WpPart
    Parts 20
Dalam novel dewasa berjudul Aggressive, Peony adalah tokoh figuran dan 'mainan ranjang' sang antagonis gila sekaligus second male lead; Kaisar Khezar. Di awal cerita, Peony mati dibunuh Kaisar dalam keadaan mengandung buah hati mereka. Peony, yang namanya sama dengan tokoh tersebut, hidup kembali sebagai Peony dalam novel Aggressive dan memilih untuk mati lebih awal daripada harus menjadi budak Kaisar yang ujung-ujungnya akan tetap mati juga. Hanya saja Peony takut bunuh diri sehingga yang dia lakukan adalah mengganggu Kaisar Khezar agar Kaisar marah dan langsung membunuhnya. Tapi ..., "Yang Mulia, tolong bunuh aku!" teriak Peony. "Bunuh saja aku!" "Apa kau bilang? Cium?" Kembali Khezar mendaratkan ciuman singkat di bibir Peony setelah beberapa ciuman sebelumnya. "Sudah. Mau lagi, hm?" Bukankah Kaisar Khezar benar-benar gila? @kandthinkabout
ROSALINE - I will be The Real Antagonist by kandthinkabout
kandthinkabout
  • WpView
    Reads 4,182,726
  • WpVote
    Votes 108,391
  • WpPart
    Parts 16
Rosaline pecinta novel dewasa. Namun, novel dewasa dengan tema harem berjudul Hers adalah novel terburuk yang pernah Rosaline baca. Eksekusi plot cerita mainstream dan karakter yang membuatnya mencak-mencak ditambah lagi nama tokoh antagonis perempuan dalam cerita tersebut adalah Rosaline, namanya sendiri. Siapa sangka Rosaline memasuki dunia novel itu. Para tokoh utama laki-laki, terutama Jayendra, selalu menyalahkannya atas semua ketidaknyamanan tokoh utama perempuan, Vanita. Ditambah lagi Vanita yang selalu bersikap menyebalkan, membuat Rosaline memilih sekalian saja mendalami perannya sebagai antagonis perempuan. Karena tak punya siapa-siapa di pihaknya, Rosaline terpaksa mendekati Kalingga, sang antagonis laki-laki dalam novel Hers. Musuh Jayendra. Sekaligus tokoh yang Rosaline yakini hanya memiliki ketertarikan pada laki-laki. Alias; gay. ... "Mau gue buktiin kalau punya gue bisa berdiri tegak hanya untuk perempuan?" Tangan Kalingga yang satunya memeluk pinggang Rosaline pelan. "Sini lo agak mepet dikit dan rasain punya gue udah membengkak sekarang. Itu kalau lo berani." @kandthinkabout
Male Lead? MINE! by justlikeazuu
justlikeazuu
  • WpView
    Reads 983,341
  • WpVote
    Votes 64,492
  • WpPart
    Parts 80
Petualangan Valerie ke berbagai dunia. ☆ langsung baca aja ★