dwitifaa
- Reads 50,984
- Votes 2,906
- Parts 31
Kau datang
Membuat kebahagiaan juga datang
Membuatku terbang menembus angkasa
Menoreh senyum menuai tawa
Kau yang pertama datang, kau pula yang pertama pergi
Maukah kau sekali lagi menoleh kepadaku? Memberi senyum termanismu?
Hei Libra Rajatta, lihatlah aku. Aku Alika Hermawan, orang yang akan mencintaimu untuk 1000 tahun kedepan.
By the way, this was inspired by true story of the author.