Political Romance
2 stories
UNSTAGED by feratheiaa
feratheiaa
  • WpView
    Reads 10,501
  • WpVote
    Votes 1,499
  • WpPart
    Parts 7
Temani perjalanan kisah Aretha yang berjuang mendapatkan hati Rafael, seorang mantan stafsus yang diberi tugas rahasia baru oleh Presiden. Bukan kisah cinta biasa dengan penuh romansa merah muda. Justru panasnya intrik permainan kotor politik. Rafael diberi mandat langsung oleh orang nomor satu di negara untuk tergabung dalam tim Audit Rumah Sakit. Bukan sekadar laporan administratif tapi mencari fakta yang tak tertulis di sana. Tugas ini tampak sederhana bagi Aretha, cukup membaca dokumen rekam medis dan menerjemahkannya. Tanpa sadar jika ancaman politik bisa saja mengincarnya setelah itu. "Tempat Aretha itu di Rumah Sakit, bukan panggung politik!" Perkataan itu seperti tamparan untuk Rafael saat dirinya sadar sudah salah menerima Aretha dalam menjalani tugas negaranya. *** Unstaged. Start : 12 Desember 2025 End : -
Undisclosed [END] by feratheiaa
feratheiaa
  • WpView
    Reads 1,857,393
  • WpVote
    Votes 129,497
  • WpPart
    Parts 53
she was never supposed to be known he was never supposed to want her •••••••••••••••••••••••••••••••••••••••••••••••• Ghazya yang tengah menikmati kedamaian hidupnya sebagai designer interior tiba tiba menjadi sorotan publik karena pusaran isu yang mengaitkan hubungan dengan salah satu Staf Khusus Kepresidenan, Arnesh Hardiyata. Sebagai bentuk tanggungjawab, Arnesh berusaha mencari tahu info lebih dulu tentang Ghazya sebelum jadi bahan gorengan media dan senjata musuh politiknya. Tapi pencariannya buntu, info tentang Ghazya sulit didapat. Tidak ada jejak digital sedikitpun. Tidak ada history Kartu Kredit apalagi hutang piutang, bahkan catatan medis pun kosong. Seolah olah perempuan itu tidak pernah benar-benar hidup di dunia yang sama. Tentu saja Arnesh akan sangat sulit mendapatkan info tentang Ghazya. Tak tercatat. Tak disebut. Tak diakui. Karena dia adalah anak rahasia dari calon presiden. 1# Politic whole half 2025 1# Secret