baca ulang
14 stories
KEVANO [TERBIT] by Sweeticha
Sweeticha
  • WpView
    Reads 3,200,348
  • WpVote
    Votes 522,590
  • WpPart
    Parts 57
( TERSEDIA DI GRAMEDIA ) *Spin Off Antara Fajar Dan Senja "Nggak dapat adiknya, kakaknya juga boleh." Seperti itulah yang terjadi pada Revano Ardianto, sang Youtuber terkenal. Cinta masa remajanya yang bertepuk sebelah tangan pada Keysha membuatnya memutuskan untuk berhenti mengejar Keysha dan berpindah haluan pada Keyla, kakak dari Keysha sekaligus teman sekelasnya dulu. Pertemuannya kembali dengan Keyla setelah beberapa tahun tidak bertemu membuat perasaan Vano semakin menggebu-gebu dan tak tertahankan lagi. Mulai saat itu, dia berjuang mendapatkan Keyla yang sebelumnya dia anggap sebagai calon kakak iparnya. Di saat Vano dan Keyla mulai dekat, keadaan memaksa Vano untuk bertunangan dengan Keysha yang sedang hamil anak laki-laki lain. Akan berakhir dengan siapakah Vano? Keyla atau Keysha? ____________________________________________________ "Ngapain lo di sini?" "Gue nunggu jam 8." "Jam 8?" "Kurang 5 menit lagi jam 8." "Emang mau ngapain lo nunggu jam 8?" "Mau mencet bel apartemen lo. Gue takutnya kepagian kalau datang sebelum jam 8, jadi gue nunggu jam 8 dulu baru mencet bel lo." "Lo pikir gue bakal bukain pintu kalaupun lo datang jam 8?" "Seenggaknya gue gak ditolak terlalu pagi kalau lo berniat nolak kedatangan gue." "Kalau udah tahu gue bakal nolak lo, kenapa lo masih ke sini?" "Kata orang, usaha gak akan menghianati hasil. Jadi, gue tetap berusaha biar gue dapetin hasil yang memuaskan." Highest Rank : #1 in Youtuber (17-12-2020) #1 in CLBK (24-12-2020) #4 in Kocak (25-12-2020) #1 in Black Eagle (01-01-2021) #1 in Humor (13-01-2021) #11 in Fiksi Remaja (14-01-2021) #12 in Roman (19-02-2021) #1 in Dokter (19-03-2021) #6 in Chicklit (28-03-2021)
Aksioma by cappuc_cino
cappuc_cino
  • WpView
    Reads 2,906,220
  • WpVote
    Votes 195,128
  • WpPart
    Parts 30
-Shafay Nataya- Akas? Cowok yang mirip patung itu? Nggak pernah senyum dia. Nggak ngerti, deh. Mungkin kalau dia senyum, mukanya bakal retak-retak kayak tanah musim kemarau nggak kesiram air. Suka bikin orang yang ngajak dia ngobrol salah tingkah. Soalnya cuma ada dua jenis respons dari dia: kalau nggak marah-marah, ya diem. Ngeselin. -Akas Nareshwara- Shafay? Yang berisik itu? #8 in Teenfiction 30 November 2018 #5 in Teenlit 16 Desember 2018 12/09/18 s.d 09/01/19
Love Attack  by AloisiaTherin
AloisiaTherin
  • WpView
    Reads 12,072,352
  • WpVote
    Votes 737,536
  • WpPart
    Parts 64
Mereka punya cinta, tapi dunia punya norma. Ezkiel Milano sudah melewati batas yang ditetapkan. Dia telah jatuh cinta dengan adik angkatnya. *** Ezkiel Milano dimata orang lain adalah sosok Ketua BEM yang mengayomi anggotanya yang lain. Sosoknya yang tegas, bijaksana dan juga berprestasi itu ternyata hanya tipuan semata. Karena dibalik sosok Kiel yang begitu disegani ada jiwa liar dan berbahaya yang ia simpan rapat-rapat. Dimata para petarung jalanan, Kiel Milan adalah sosok yang bengis. Tapi dimata Gaby- adik angkatnya, Kiel adalah pria paling mengesalkan sedunia. Pria itu suka membully Gaby sampai detik ini tanpa alasan yang pasti. Selain itu, semua keinginan Kiel harus dituruti oleh Gaby, karena jika tidak, maka Kiel akan melakukan seribu satu cara agar apa yang pria itu inginkan terpenuhi. Tapi masalahnya, kini Kiel mencintai Gaby. Pria itu mendambakan Gaby, ia menginginkan Gaby menjadi gadisnya. "Dia jauh lebih gila, ketika sedang jatuh cinta." *** 15+
Love Letters [END] by AloisiaTherin
AloisiaTherin
  • WpView
    Reads 11,550,861
  • WpVote
    Votes 929,458
  • WpPart
    Parts 52
Katanya, Khaezar Haga Archello itu tidak pernah tertarik dengan wanita. Jadi, Jinaya merasa aman meskipun harus berada satu ruangan yang sama setiap harinya dengan Khaezar. Sosoknya yang dingin, irit bicara, misterius dan jarang berinteraksi dengan wanita semakin memperkuat keyakinan Jinaya kalau sepertinya Khaezar itu, Gay! Tapi kenyataan berhasil menghantam Jinaya. Khaezar jauh lebih berbahaya daripada buaya di kampusnya! Khaezar jauh lebih sinting dari yang ia duga! Dengan entengnya Khaezar berkata, "Gue punya kupon free kisses and cuddle- unlimited, khusus buat lo. Kamar kita sebelahan, kalau mau tinggal panggil aja." Jinaya tidak peduli jika ia menjadi gila saat itu juga, Jinaya jauh lebih khawatir kalau jantungnya akan menggila dan berakhir ia jatuh cinta. **** "Tenang aja, dia gak tertarik sama cewe, lo pasti aman kalo separtemen sama dia, Jinaya." "AMAN MBAH MU! Baru sehari udah ketar ketir gue ini!"
My Little Girl √√ by you_zHa
you_zHa
  • WpView
    Reads 25,701,993
  • WpVote
    Votes 798,546
  • WpPart
    Parts 67
"Papih, ini om-om yang udah ngehamilin Abi!" cast : ~ Kendall Jenner as Abigail Meshach Pradipta ~ Harry Styles as Aldrich Reynand Maxston ___________________________________________ Peringkat cerita : 16/11/2018 Rank 9 #remaja Rank 7 #fiksipenggemar Rank 17 #percintaan 17/11/2018 Rank 6 #fiksipenggemar 23/11/2018 Rank 6 #Remaja Rank 9 #Percintaan 30/11/2018 Rank 4 #Percintaan Rank 5 #Fiksipenggemar 30/08/2019 Rank 1 #Romance Rank 1 #Fiksipenggemar 06/02/2020 Rank 2 #percintaan ____________________________________________ Mulai menulis : 24 Mei 2018 Selesai menulis : 9 Oktober 2018
ALAN [END] by tamarabiliskii
tamarabiliskii
  • WpView
    Reads 11,055,094
  • WpVote
    Votes 1,183,449
  • WpPart
    Parts 77
Meluluhkan cowok cuek? Dingin? Yang banyak fans? PART MASIH LENGKAP | TERSEDIA DI TBO & GRAMEDIA Spin Off My Childish Girl (Bisa dibaca terpisah) *** Ini cerita tentang Alan. Cowok super dingin dengan sejuta rahasianya. Juga tentang Meisya. Cewek hiperaktif dengan segala obsesinya. Mampukah seorang Meisya memporak-porandakan hati seorang Alan? Start : 07 Desember 2020 Finish : 04 Agustus 2021 ***
Love Hate [END] by AloisiaTherin
AloisiaTherin
  • WpView
    Reads 12,716,434
  • WpVote
    Votes 631,719
  • WpPart
    Parts 54
"Saya nggak suka disentuh, tapi kalau kamu orangnya, silahkan sentuh saya sepuasnya, Naraca." Roman. *** Ada satu rumor yang tersebar, kalau siapapun yang mendekati Roman, keesokan harinya mereka akan lenyap tanpa jejak. Berita itu berhasil membuat Naraca tertarik pada pria yang memiliki tatapan dingin dengan hoodie hitam yang selalu melekat di tubuhnya. Naraca sudah mendapat peringatan tegas dari kakak dan sahabatnya untuk tidak mendekati pria misterius itu, tapi masalahnya dia melihat Roman sebagai sosok yang berbeda. Sifat tidak tersentuh yang pria itu miliki berhasil membuat Naraca ingin memiliki pria itu. Naraca membuat sebuah rencana kecil. Dimulai dari menyewa tempat tinggal di samping unit apartemen Roman, kemudian mengusik hari-hari pria itu dengan segala kecerobohannya, dan yang terakhir adalah memperkenalkan Roman pada sebuah sentuhan yang akan membuat pria itu tergila-gila padanya. "Dia tak tersentuh, tapi kalau sama gue- dia akan selalu haus dengan sentuhan itu." 17+ be wise!
Fix You by you_zHa
you_zHa
  • WpView
    Reads 3,517,104
  • WpVote
    Votes 348,733
  • WpPart
    Parts 68
WARNING : Mature content 🔞 "Life has no remote, get up and change it yourself." - Mark A Cooper Dipost tanggal : 24 Juli 2021 Selesai tanggal : 18 Januari 2022
FREE STYLE by bydinaraa
bydinaraa
  • WpView
    Reads 15,005,069
  • WpVote
    Votes 1,605,962
  • WpPart
    Parts 58
🔥FOLLOW DULU SEBELUM BACA, KARENA BEBERAPA PART DI KUNCI Nichol yang merasa bosan dengan hubungannya dengan Sephora semakin dekat dengan Anna, gadis polos dan lembut yang sering menunduk malu, sangat berbeda dengan tingkah pacarnya. Sephora yang merasa tidak terima tetap berjuang mempertahankan hubungannya, tanpa merendahkan harga dirinya tentunya! Tapi, semakin lama ... "Mungkin udah saatnya gue nglepas dia. Capek ... ribet ... kayaknya masa muda gue terlalu berharga buat stuck disatu cowok doang!" ujar Sephora. Setelah mengibarkan bendera putih, muncul sosok Agarish Bumi Dhanurendra. ------------------- Agarish menarik kursi dari meja lain, menaruhnya di sebelah Sephora. "Masih hidup lo, Ra?" Sephora mendengus. "Lo aja yang lebih tua masih hidup, masak gue yang lebih muda mati duluan." Agarish tertawa mengacak gemas rambut Sephora. Ini yang ia sukai, Sephora itu strong dan soft, baddas dan cute diwaktu bersamaan. Rank 1 #fiksiremaja (31-Maret 2021) Rank 1 #dramaremaja (04-Des 2020) Rank 1 #semangat (22-Des 2020) Rank 1 #cintamonyet (22-Des 2020) Rank 1#barbar (23-Des 2020) Rank 2 #kisahsma (30-Des 2020) Rank 1 #young (03-Jan 2021) Rank 1 #getaran (03-Jan 2021) Rank 4 #loveable (05-Jan 2021) Rank 4 #komediromantis (13-Jan 2021) Rank 1 #antagonis (16-Jan 2021) Rank 1 #orangketiga (25-Jan 2021) Rank 1 #gadislugu (22-Feb 2021) Rank 1 #kisahremaja (22-Feb 2021) Rank 1 #badgirl (27-Feb 2021) Rank 1 #ceritapendek (08-Mar-2021) Rank 1 #fiksiumum (14-April-2021)
Simplify Our Heartbreak by cappuc_cino
cappuc_cino
  • WpView
    Reads 5,383,471
  • WpVote
    Votes 616,342
  • WpPart
    Parts 76
[TSDP #4] Davi pikir, segalanya sudah menjadi buntu. Sampai akhirnya, suatu kondisi memberikan sebuah celah untuk jalan keluar. Walau benci, dia akan kejar pria itu untuk menjadi pembuka jalannya. 10/08/22 s.d 9/02/23