Metropolitan
22 stories
I Wanna Get Lost With You [COMPLETED] by nursintarifiani
nursintarifiani
  • WpView
    Reads 1,359,540
  • WpVote
    Votes 143,465
  • WpPart
    Parts 44
Dua minggu sebelum kepulangannya ke Indonesia, Lily tiba-tiba diputuskan pacarnya secara sepihak. Saking galau dan frustasinya, alih-alih pulang, tanpa pikir panjang dia malah memutuskan untuk menghabiskan liburan musim panasnya dengan jalan-jalan keliling Eropa. Sialnya lagi, nggak ada satupun teman yang bisa menemani dia jalan-jalan, kecuali satu orang, Mas David. Si mantan ketua PPI Munich yang bahkan nggak pernah berbagi obrolan dengannya. Apa jadinya dua orang asing yang gagal move on liburan backpacker berdua keliling Eropa? Dengan budget minim pula! Yuk kita jalan-jalan online. * Reading list "Cerita Pilihan Bulan Juni 2022" @wattpadchicklitid #2 - chicklit (180323) #1 - trip (221021) #1 - Eropa (221021) #1 - backpacker (231121) #3 - liburan (231021) #1 - summer (270122) #1 - traveling (150322)
The Station by seoulsmermaid
seoulsmermaid
  • WpView
    Reads 2,619,986
  • WpVote
    Votes 223,633
  • WpPart
    Parts 54
Bagi Gendhis stasiun bukan hanya sekedar tempat untuk menunggu rentetan gerbong besi yang akan mengantarkannya. Stasiun menjadi tempat untuknya menuju sebuah rasa yang menjadi obat. Stasiun bukan hanya tentang kereta untuk Auriga. Stasiun menjadi sebuah tempat tentang melepaskan, menerima, dan sebuah sambutan. - sta·tion the place where someone or something stands or is placed
The Devil Boss [TAMAT] by leefe_
leefe_
  • WpView
    Reads 6,816,138
  • WpVote
    Votes 397,379
  • WpPart
    Parts 33
ᴘᴇʀᴀᴛᴜʀᴀɴ ᴘᴇʀᴛᴀᴍᴀ Dilarang mendekati bos dalam radius dua meter. Khilaf? Takdir. ᴘᴇʀᴀᴛᴜʀᴀɴ ᴋᴇᴅᴜᴀ Bos selalu benar dan bawahan harus menyetujui kebenaran yang ada. Khilaf? Potong bonus. ᴘᴇʀᴀᴛᴜʀᴀɴ ᴋᴇᴛɪɢᴀ Dilarang melakukan skinship apa pun bentuknya. Khilaf? Satu dolar per detik. ᴘᴇʀᴀᴛᴜʀᴀɴ ᴋᴇᴇᴍᴘᴀᴛ Dilarang memasukkan sundel bolong ke kantor pak bos! Khilaf? Ya salam, wajib perang. ▬ ▬ ▬ ▬ ▬ ▬ ▬ Siapa bilang jadi sekretaris CEO itu enak? Menghadapi bos yang antipati dengan kutil (kurang teliti), kudis (kurang disiplin), dan kurap (kurang rapi) tentu saja menjadi tantangan tersendiri bagi bawahan sepertinya. 24/7 Tessa Ariananda didedikasikan untuk bekerja, tetapi masih saja ada yang kurang di mata Rhodeo Algavian. Pertanyaannya adalah sanggupkah Ana bertahan di bawah kepemimpinan Deo tanpa melirik posisi kedelapan sebagai mantan sekretaris si CEO super? © 𝙨𝙥𝙖𝙘𝙚 𝙞𝙣 𝙗𝙚𝙩𝙬𝙚𝙚𝙣 𝙨𝙚𝙧𝙞𝙚𝙨
The Boy Backdoor by kattaleyya
kattaleyya
  • WpView
    Reads 2,099,036
  • WpVote
    Votes 141,484
  • WpPart
    Parts 43
Sabina dan Lingga sudah bertetangga sejak mereka bayi. Tapi, satu kesalahpahaman membuat Sabina memblokir semua akses komunikasi mereka. Tak lama kemudian, Lingga sekeluarga pindah ke kota berbeda. Alhasil, keduanya tak saling bicara lagi setelah lulus SMA. 6 tahun berlalu dan Lingga sekeluarga kembali menempati rumah masa kecilnya. Tak lagi berjarak, Lingga bertekad untuk mengkonfrontasi tetangga belakang rumahnya yang dengan tega memutus hubungan mereka begitu saja. "Sabina Malaikha, malaikatnya aku, kok sekarang kelakuannya nyebelin kayak setan ya? Masa namanya harus diganti jadi Sabina Syaiton?" Warning‼️ This story made for hopeless romantic readers Full pov 3! Manis dari chapter pertama! Konflik ringan, bikin hati berbunga-bunga saat baca Cus ketemu sama si tengil Lingga dan si prengat-prengut Sabina disiniii Rank #5 romcom 28-05-2025 #8 metropop 28-05-2025 #2 fluffy 31-05-2025 #2 romcom 31-05-2025 #1 romanticcomedy 3-06-2025 #3 love 18-06-2025
Your Everyday by seoulsmermaid
seoulsmermaid
  • WpView
    Reads 2,491,897
  • WpVote
    Votes 166,737
  • WpPart
    Parts 47
Menurut Bya, jatuh cinta tidak ada dalam daftar jobdesk ketika dirinya menandatangani kontrak dengan HRD. Kevin Kuo, tidak pernah menyangka jika dia bisa menjadikan seseorang baru sebagai tempatnya kembali setiap malam, bercerita panjang lebar tentang segala apa yang dia rasakan. Pekerjaan sangat minim bersinggungan, tapi diskusi mereka berjalan dengan baik dan rutin dilakukan. Cinta, tidak termasuk didalam setiap topik briefing mereka setiap senin pagi. Tapi bagaimana ketika rutinitas tak terencana ini malah menjadi kebiasaan yang sama?
It Was Never One-Sided by gadiskosonglima
gadiskosonglima
  • WpView
    Reads 2,623,578
  • WpVote
    Votes 102,175
  • WpPart
    Parts 50
Perceraian. Kata itu seolah tamparan paling sakit yang ia terima dari kedua orang tuanya. Papanya menikah lagi dan mamanya pergi entah ke mana. Erica Messa Brijaya memilih kabur dari rumah. Mencari pekerjaan demi kelangsungan hidupnya. Tapi entah mengapa, dari semua kejadian yang ia lalui, selalu saja mempertemukannya dengan seorang pria yang ia ajak kenalan 10 tahun lalu ketika dirinya berusia 16 tahun. Pria yang ia tahu adalah kakak laki-laki teman dekatnya, pria yang dulu tidak pernah membalas senyum lebarnya, dan pria yang malas berbicara dan nampak menyebalkan. Tapi pria itu selalu datang menolongnya, memberi dirinya tempat berteduh, dan menjadi sosok yang memenuhi benaknya. Ah, dia tidak boleh jatuh cinta pada pria itu! Itu terlalu mustahil, dia terlalu kekanakan untuk pria berusia 32 tahun tersebut. "Kamu tidak boleh menatap saya seperti itu. Anggap saya sama seperti sebelumnya, Erica." . . . Seine Augen sind hellbraun. Ihre Augen sind schwarz. Er ist hilfsbereit. Sie läuft oft weg. ................................................................................................... Start: 15 juni 2025 End: 21 juli 2025
Marriage Probation by AsraFelicia
AsraFelicia
  • WpView
    Reads 947,722
  • WpVote
    Votes 58,519
  • WpPart
    Parts 37
"Kamu masih mau tidur di kamar terpisah? Silakan! Kita penjajakkan dulu selama setahun ini. Kalau emang kamu masih ngerasa aku gak layak jadi suami kamu, atau kamu nemu cowok yang kayaknya lebih cocok jadi suami kamu, kamu tinggal bilang. Nanti kita pisah baik-baik." "Kayak probation gitu?" "Probation test, trial period, beta tester, terserah kamu bilang ini apa." ---- Arial dan Zia. Dari A ke Z. Mereka belum pernah kenalan sebelumnya. Jangankan kenalan, Zia bahkan baru mendengar suara calon suaminya 2 jam sebelum akad nikah mereka dimulai. Saat Zia diantar duduk di depan penghulu, di saat itu juga dia baru melihat wajah calon suaminya. Menikah karena satu dan lain hal, keduanya hanya orang asing yang baru dipertemukan di hari pernikahan mereka. Lalu, apakah mereka berdua akan lulus masa percobaan dalam pernikahan mereka?
Happiness [Completed] by aprilianatd
aprilianatd
  • WpView
    Reads 5,761,155
  • WpVote
    Votes 322,736
  • WpPart
    Parts 38
"Nikah sama anak Tante, hutang-hutang almarhum Ayahmu akan Tante dan suami anggap lunas." Kalimat itu terus terngiang di kepala Elin Nafisah. Selama ini uang hasil kerjanya tidak pernah dinikmati sendiri. Ada hutang ratusan juta yang harus ditanggung oleh perempuan 30 tahun itu. Belum lagi ia punya satu Adik laki-laki yang masih menjadi tanggung jawabnya. Semua beban berat harus dipikul di pundaknya yang rapuh. Elin bagai hidup dalam pusaran badai yang tidak pernah berhenti. Entah jalan mana yang akan ditempuh Elin di kemudian hari. Bisakah keputusannya membawanya ke sebuah jalan bernama kebahagiaan? Highest Rank #1 Completed #1 Tamat #1 Love #1 Happiness #1 Married #1 Bahasa Indonesia #1 Pernikahan #1 Pasangan #1 Hutang #1 Marriage #1 Couple #1 End #1 Romansa #1 Selesai #1 Completed #2 Chicklit #3 Cinta #5 Romance
GlowApp (Aplikasi Cari Jodoh) by gantistatus
gantistatus
  • WpView
    Reads 2,416,389
  • WpVote
    Votes 341,760
  • WpPart
    Parts 43
[Pemenang Wattys 2022 Kategori New Adult] Berawal dari sindiran pedas trah Kakek Sadewo, Anin sebagai cucu perempuan satu-satunya yang belum punya pacar merasa tertekan. Demi membawa teman kondangan agar sindiran julit para tantenya terbungkam, ia memutuskan mencari pacar secara instan. Iklan GlowApp, aplikasi kencan yang katanya bikin percintaannya jadi bersinar, mampu menarik perhatian Anin. GlowApp. Jodoh dimulai dari sini.
Zelian by PreciousStern
PreciousStern
  • WpView
    Reads 2,181,055
  • WpVote
    Votes 216,741
  • WpPart
    Parts 59
[ Daftar Pendek dan Pemenang Penghargaan Watty Awards 2021 Kategori Chicklit] "Oke, kalau Anda tidak ingin saya obati sekarang tidak apa-apa. Tapi, izinkan saya menjadi teman Anda. Boleh?" **** Zelina Oliv Elmira adalah seorang akuntan berusia 28 tahun yang mapan dan tidak mau menikah. Zelina tidak pernah sekali pun memikirkan tentang jenjang serius itu. Ditambah lagi dengan pekerjaannya yang sehari-hari berkutat dengan ribuan angka bernominal jutaan, bahkan milyaran rupiah sudah membuat kepalanya pening, apalagi jika harus berpikir tentang pernikahan. Jika bisa memilih, Zelina lebih ingin menjadi tante-tante kaya bagi keponakannya nanti. Apapun. Asal jangan menikah karena ia tidak mau menghadapi luka lama. Sedangkan Damian Arka Narendra, seorang dokter bedah umum yang baru menginjak usia 30 tahun itu sudah menyukai Zelina semenjak mereka SMA. Tidak memiliki nyali karena dulu Zelina merupakan adik kelasnya yang bar-bar dan jauh dari jangkauannya, membuat Damian harus mengubur dalam-dalam perasaannya terhadap Zelina. Bertahun-tahun berlalu, takdir mempertemukan mereka kembali. Bisakah Damian meluluhkan hati Zelina? ***** WARNING CERITA SLOWBURN. NIKMATI SAJA ALURNYA. COMPLETED :)