Best of the BEST III
44 stories
Momoy Merana  by iamsinda11
iamsinda11
  • WpView
    Reads 119,089
  • WpVote
    Votes 15,466
  • WpPart
    Parts 46
Monika alias Momoy pergi dari rumah orang tua untuk mengasingkan diri, merenung, sembari mencari alasan mengapa ia sampai disakiti sebegitu parah oleh orang-orang yang pernah ia perjuangkan. Momoy menetap di sebuah desa, sempat menyangka hidupnya akan damai, lukanya akan bisa terobati pelan-pelan, sampai ia bertemu pria bernama Tama. Bukannya membaik, hidup Momoy yang menyedihkan makin merana semenjak bertemu Tama. Pria itu mengganggunya, mengusik tenang yang berusaha ia ciptakan, juga memanfaatkannya. Jika sudah begini, ke mana Momoy harus melarikan diri lagi? ... pertama rilis: 20 Agustus 2025
IFMJIY by Andisty14
Andisty14
  • WpView
    Reads 940,342
  • WpVote
    Votes 73,735
  • WpPart
    Parts 52
By the way i feel bad, i never ask how your life was going
The Delilah Deception (18+) by orenda_serein
orenda_serein
  • WpView
    Reads 40,480
  • WpVote
    Votes 2,289
  • WpPart
    Parts 44
[TAMAT] Empat pendosa, satu pion, dan narasi pembalasan dendam yang telah matang. Delilah merasa pertunjukkan yang dia tunggu belasan tahun telah sempurna dan siap dipentaskan. Dengan senyum manis di balik layar, dia menggerakkan jemarinya mengatur permainan. Namun, di tengah pesta pora pembalasan dendamnya, sebuah pintu rahasia terbuka. Pintu yang membalikkan arah permainan. Delilah mengira dirinya adalah pemburu yang sabar, mengendap-endap mendekati mangsanya. Ternyata, dia hanyalah seekor elang yang sedang diberi makan oleh pemburu lain yang lebih besar. Sekarang ... siapa sebenarnya yang sedang bermain dan dimainkan? #politicalromance #darkromance #psychologicalthriller
Touchpoints by imhana10
imhana10
  • WpView
    Reads 902,801
  • WpVote
    Votes 91,234
  • WpPart
    Parts 77
Enemy turns into friend? Or maybe a lover? Siapa yang bisa menebak? Hari-hari Airi, F30, sebagai PM (Project Manager) salah satu aplikasi yang sedang dikembangkan oleh perusahaan plat merah sudah cukup meriah. Dengan deadline, source code, bug errors, dan tim Developer yang berisik. Tapi semakin seru ketika seorang Ranu, M30, Manager baru dari tim CX (Customer Xperience) menunjukkan di mana letak kesalahan fatal dari aplikasi yang dibuat oleh tim Airi. Airi yang keras kepala dan Ranu yang kaku membuat diskusi alot antara dua tim yang seharusnya saling membantu. Apakah mereka bisa bekerja sama atau tetap menabuh genderang perang setiap bertemu di ruang rapat? Pics made by freepik and canva.
CUT CORNERS [COMPLETED] by embrassesmoi
embrassesmoi
  • WpView
    Reads 143,957
  • WpVote
    Votes 25,380
  • WpPart
    Parts 40
Tanaya punya rahasia besar yang sengaja wanita itu sembunyikan dari Gadhing-kekasihnya-selama beberapa tahun belakangan. Tujuannya hanya satu, agar dunia yang Tanaya ciptakan-yang orang lain sebut ilusi-bisa bertahan. Sayangnya, sebaik apa pun Tanaya mencoba untuk menyimpan rahasia itu, semuanya akhirnya terbongkar. Tanaya kembali dihadapkan pada sebuah realita yang dulu wanita itu tinggali, tentang tidak akan ada orang yang bisa memahaminya. Dihadapkan pada dua pilihan, antara berpisah atau terus bertahan dengan saling menyakiti-kira-kira pilihan akhir mana yang akan Tanaya pilih bersama Gadhing?
A Bond of Promise by Hain_JW
Hain_JW
  • WpView
    Reads 23,696
  • WpVote
    Votes 3,906
  • WpPart
    Parts 23
Bond [a binding agreement]. Promise [the act of saying that you will certainly do something]. Note: A Bond of Promise adalah cerita romansa dibalut fantasi, dengan sejarah, adat, spiritualitas dan budaya yang kental disuguhkan.
TRIPLET SERIES [2] : No More Wishes [COMPLETED]  by sheisyara
sheisyara
  • WpView
    Reads 250,401
  • WpVote
    Votes 32,509
  • WpPart
    Parts 57
Rumah tangga Raka dan Salisha berada diambang perceraian, setelah belasan tahun bersama. Banyak orang yang menyayangkan hal tersebut. Terlebih setelah tahu kalau keduanya memiliki 3 orang putra kembar yang seharusnya mereka pertimbangkan kehadirannya sebagai penguat pilar rumah tangga. Namun, yang namanya jodoh siapa yang tahu. Mereka menikah, iya. Belasan tahun hidup di bawah atap yang sama, juga iya. Tapi untuk bersama hingga maut memisahkan? Sepertinya tidak. Semuanya memang berawal dari cinta, namun ternyata, rasa itu ada masanya. Rasa menggebu itu ternyata bisa padam. Hanya butuh satu kali cipratan, semuanya luluh lantak. Meninggalkan kebingungan pekat bagi si Kembar Tiga. Akala. Altha. Dan Arsala. Mampukah Raka dan Salisha memberi pengertian kepada mereka? Atau justru semuanya bisa berubah dan kembali ke tempatnya semula? [0225]
Mustika Ratu (END) by Searth
Searth
  • WpView
    Reads 468,211
  • WpVote
    Votes 33,838
  • WpPart
    Parts 36
Ratu suka ibu kota. Gedung-gedung tinggi yang saling berlomba mencakar langit, gaya hidup elit, dan karir yang melejit. Selain Ibu Kota, Ratu juga suka Sebastian Wijaya. Anak sulung Pak Camat di kampungnya. Saat mendengar berita miring tentang rencana masa depan yang Tian tawarkan pada perempuan lain di desanya, Ratu langsung mengepak barang-barangnya dan meloncat pulang ke kampung halaman. Karena sekali lagi, selain ibu kota, Ratu juga suka Sebastian Wijaya. Dengan mengangkat dagu, Ratu mencoba menebar rayu. Karena rencana masa depan itu, harusnya masih mereka dekap dengan padu. Meski kepulangannya semakin menjebak mereka pada masa lalu yang masih meraung pilu. "Segampang itu kamu ambil perempuan dan kamu beri harapan tentang rencana masa depan lalu kamu tinggalkan?" Mustika Ratu. "Jangan bersikap seolah-olah aku yang pergi," Sebastian Wijaya. Ranks: #1 dalam Rumahtangga (22/09/2025) #7 dalam Chicklit (27/07/2025) #5 dalam Cinta (6/9/2025) #2 dalam Comedy (8/9/2025)
IRRESISTIBLE [END] by ILLOENI
ILLOENI
  • WpView
    Reads 211,507
  • WpVote
    Votes 1,470
  • WpPart
    Parts 6
BACA DULUAN SAMPAI TAMAT DI KARYAKARSA ___________ Levi Rikkard tidak berniat terlibat terlalu jauh dengan Seina Sora, gadis 19 tahun yang ia temukan di kelab malam. Namun, gadis itu ceplas-ceplos, imut, dan mudah terjerat rayuan dari bajingan sepertinya. Mengira hubungan hanya sedangkal main-main, nyatanya Levi jatuh terlalu dalam pada gadis yang usianya berjarak delapan belas tahun lebih muda itu. Siapa sangka, ternyata Seina masih berkaitan dengan kisah cinta di masa lalunya. Levi, sekali lagi harus berhadapan dengan trauma besar dalam hidupnya. ⚠️WARNING: Cerita ini mengandung, NSFW, 🔞++, self harm, bullying, harsh words. Harap bijak memilih bacaan. ⚠️DILARANG mempublikasikan karya di platform lain. Dilarang memperbanyak, memperjualbelikan, mengunggah, menulis ulang, memplagiat dan menerjemahkan karya ke dalam bahasa lain.
SANDINGAN by ILLOENI
ILLOENI
  • WpView
    Reads 385,083
  • WpVote
    Votes 36,932
  • WpPart
    Parts 70
Surasmi. Namanya tidak cantik. Tapi mengingat memang asalnya dari gunung, aku bisa maklum. Mulai sekarang, nama itu hanya jadi masa lalunya. ⚠️mature content, adult, NSFW, harap bijak memilih bacaan ⚠️DILARANG mempublikasikan karya di platform lain. Dilarang memperbanyak, memperjualbelikan, mengunggah, menulis ulang, memplagiat dan menerjemahkan karya ke dalam bahasa lain.