the best fantasy
5 stories
Be Vanezero's Wife [END] by Diiyaaanira
Diiyaaanira
  • WpView
    Reads 11,568,622
  • WpVote
    Votes 738,474
  • WpPart
    Parts 56
Vanezero mendaratkan kecupan lembut di puncak hidung Sabrina. "Mulai malam ini kita tidur sekamar, ya? Boleh, kan?" *** Kewarasan Sabrina terkikis habis ketika ia terlempar ke dalam dunia novel berjudul "The Dark" dan menempati raga istri dari sepupu pemeran utama pria--Zara Kenanga--yang diceritakan berakhir mati ditangan suaminya. Andai novel yang ia tempati adalah novel normal Sabrina tidak akan kalang kabut. Sayang, The Dark adalah novel dewasa dengan banyak adegan sadis dan mengerikan. Dan pelaku semua kesadisan itu adalah Vanezero Aaric Rhyn--Vampir psikopat dan haus darah yang sialnya adalah suami Zara atau dengan kata lain, sekarang telah menjadi suami Sabrina. Tujuan Sabrina hanya satu, menjauh sejauh jauhnya dari Vanezero agar hidupnya tenang. Namun sayang, semua tak berjalan seperti yang ia inginkan. 🌟🌟🌟🌟
Seraphine (TERBIT) by Anmeiyi
Anmeiyi
  • WpView
    Reads 3,674
  • WpVote
    Votes 430
  • WpPart
    Parts 33
🏆 Juara #1 genre Fantasi Event Jet Media Publisher Super Hero. Novel ini akan terbit di Jet Media Publisher Putri Seraphine adalah lambang kecantikan dan kelembutan Kerajaan Eldoria, tetapi hidupnya yang damai hancur ketika ayahnya dikhianati oleh orang kepercayaannya sendiri. Istana runtuh, takhta direbut, dan rakyatnya terjerumus ke dalam kegelapan. Diburu oleh pasukan tiran, Seraphine menemukan bahwa darah leluhur yang mengalir dalam dirinya menyimpan kekuatan kuno yang dapat mengubah nasib Eldoria. Dengan keberanian yang lahir dari penderitaan, ia berjuang untuk membangun pasukan, menguasai sihirnya, dan merebut kembali takhta yang telah dirampas darinya
Veil of Lies [NEW COVER] by Ao_Helmalia
Ao_Helmalia
  • WpView
    Reads 26,440
  • WpVote
    Votes 3,176
  • WpPart
    Parts 49
Di dunia modern, pertukaran tubuh terdengar mustahil. Tapi itulah mimpi buruk Sora, jurnalis muda yang terbangun di tubuh seorang wanita Yakuza setelah kecelakaan maut. Di bawah bayang-bayang Taoka, bandar narkoba paling disegani di Jepang, Sora harus memainkan peran Izumi sambil mengungkap misteri kematian kakaknya. Jika kebenaran yang Sora kejar justru menuntunnya menjauh dari keadilan, apa dia masih berani menggali lebih dalam? Atau dia akan sadar bahwa ada rahasia yang memang seharusnya tetap terkubur selamanya? *** 18+ Veil of Lies, Ao Helmalia
Binar Rembulan~Transmigrasi (TERBIT) by Arrinda_sell
Arrinda_sell
  • WpView
    Reads 7,678,327
  • WpVote
    Votes 743,756
  • WpPart
    Parts 64
(PART MASIH LENGKAP) Bulan. Tidak sesuai namanya yang menggambarkan keindahan. Nyatanya kehidupan Bulan jauh dari kata itu. Selalu mendapat kekerasan fisik dari ayahnya membuat Bulan jadi enggan untuk hidup. Bermula dari sang ayah yang menyiksanya hingga berujung kepalanya bocor, Bulan jatuh tak sadarkan diri. Namun kejutan lain datang ketika ia membuka mata. Bukan Rumah Sakit atau alam baka, Bulan malah mengalami kejadian yang menurutnya sangat di luar nalar manusia. Ia bertransmigrasi ke dalam sebuah cerita yang sedang hangat-hangatnya dibicarakan. Binar Rembulan. Adalah tokoh pendukung dalam cerita Possesive Ernest. Tokoh yang Bulan masuki sekarang. Demi menjaga agar alur tidak melenceng, Bulan harus berperan sebagai Binar Rembulan yang terkenal BUCIN setengah mampus kepada Ernest-pacar satu minggunya. 💫💫💫 "Eh, Pacarnya aku udah bangun. Nih, aku bawain bekal khusus buat Pacar lope-lope," "Tadaaa! Ayam rica-rica dengan bumbu kasih sayang yang meresap di setiap dagingnya ala Binar Rembulan. Dijamin hari Pacar akan berwarna seperti 7 pelangi setelah mencicipi bekal buatan Binar." 💫💫💫 "Hadiah ulang tahun pacar adalah...." Binar sengaja menggantungkan kalimatnya dengan maksud agar membuat Ernest penasaran. "Kita putus!!! Yeayy!!! Seneng gak seneng gak? Seneng dongkkk." 👉note👈 Mungkin akan terdapat beberapa dialog atau bahasa yang bercampur baku dan non baku. Mianhae kalo kalian merasa tidak nyaman. Rank: #1 [fantasi] #1 [dunia novel] #1 [klasik] #1 [fiksisejarah] #1 [cerita pendek] #1 [sma] #1 [fantasy] #1 [isekai] #1 [teenfiction] #1 [getaran] #1 [fiksi] #1 [komedi] #1 [obsesi] #1 [posesif] #1 [laga] #1 [getaran] #1 [aksi] #1 [petualangan] #1 [acak]
Velzirath: The Eternal Claim by itsshalka
itsshalka
  • WpView
    Reads 46,109
  • WpVote
    Votes 4,602
  • WpPart
    Parts 63
(This is my original story! JANGAN DI PLAGIAT❗) Violetta bisa melihat apa yang tak seharusnya terlihat. Bayangan yang membisik, sosok tanpa wajah, dunia lain yang hanya muncul saat semuanya tiba tiba gelap gulita. Tapi hanya satu entitas yang tak pernah pergi. Tinggi, kelam, memikat... dan selalu memanggil namanya dari balik batas realita. Veryx Delacroix.