Daftar Bacaan Jouyy8
159 stories
DANIEL by yunnicunil
yunnicunil
  • WpView
    Reads 1,182,164
  • WpVote
    Votes 113,620
  • WpPart
    Parts 86
Berniat keluar rumah untuk membeli mi instan di minimarket, Ara malah menemukan seorang lelaki terbaring di halaman rumahnya dengan wajah babak belur dan bajunya yang penuh darah. Meski awalnya ragu untuk menolong tapi Ara akhirnya membawa lelaki yang masih setengah sadar itu ke rumah untuk diobati. Lelaki yang membawa hidupnya pada jalan yang berbeda.
Kertas Nilai dan Coretan Nama (Season 1 END)✔️ by Nonogrammar
Nonogrammar
  • WpView
    Reads 46,525
  • WpVote
    Votes 2,566
  • WpPart
    Parts 45
Di koridor-koridor elit sekolahnya, Axel Morgan, sang ketua organisasi yang dingin dan dihormati, adalah personifikasi kesempurnaan. Dengan otak cemerlang, paras bak dewa, dan latar belakang keluarga yang kaya raya, Axel adalah segala yang orang tua dambakan. Namun, di balik citra dinginnya, ia adalah pria posesif dengan trauma masa lalu yang masih menghantui. Baginya, hubungan haruslah menguntungkan, dan emosi adalah kelemahan yang tak boleh ditunjukkan. Hingga datanglah Vino Chandra Pratama, seorang siswa baru yang berbeda dari siapapun. Vino adalah antitesis dari Axel-berandalan yang tengil, suka memberontak, dan hidup hanya berdua dengan neneknya. Pertemuan pertama mereka tidak manis, melainkan diwarnai sumpah serapah di jalanan, di mana Vino berani melabrak mobil mewah Axel dan menuduhnya tak beretika. Axel, yang biasanya cuek, entah kenapa justru terpesona oleh keberanian Vino, dan mulai mengawasinya dari jauh. Kesempatan emas datang ketika Axel, sang teladan, diberi tugas untuk "mendidik" Vino yang terus menerus membuat masalah. Axel menganggapnya sebagai kesempatan untuk mendekati Vino, meski caranya kasar dan penuh dominasi. Ia memaksa Vino untuk tunduk pada peraturan, tidak sadar bahwa setiap teguran dan perhatiannya justru mengikis. tercekik. Di sisi lain, Vino yang sejatinya polos, mencoba memahami Axel yang rumit, sambil berjuang melawan gengsinya sendiri untuk mengakui cinta.
KAELVOSS by Kanoviara
Kanoviara
  • WpView
    Reads 1,523,919
  • WpVote
    Votes 54,696
  • WpPart
    Parts 46
Pada akhirnya, bisik-bisik liar tentang persetubuhan gila antara Kael Voss dan Calliope Ashvale... terbukti. Dengan jahat dan tanpa perasaan, Kael Voss menyetubuhi Calliope tepat di depan mata semua orang--sebagai bukti bahwa darah keperawanan Calliope pecah malam itu, bukan malam sebelumnya, seperti yang dituduhkan. Kael Voss Ashen membungkam semua orang dengan cara yang begitu brutal. Menjadikan tubuh seorang gadis bernama Calliope, beserta harga dirinya sebagai tumbal. "Bagaimana, Calliope? Tubuhmu setara dengan dua belas nyawa, bukankah kamu sangat berharga?"
Villain From Heaven by Jezzyana
Jezzyana
  • WpView
    Reads 77,743
  • WpVote
    Votes 2,792
  • WpPart
    Parts 43
"Aku sudah pernah bilang, jika kau berani pergi dariku, dengan murah hati aku akan menghancurkan hidupmu. " Lelaki itu tersenyum lembut, tetapi Agatha tahu jika dibalik senyum malaikatnya yang lembut itu ada iblis mengerikan yang sedang mengintai.
Death Peak by skypeivacaroline
skypeivacaroline
  • WpView
    Reads 156,220
  • WpVote
    Votes 4,256
  • WpPart
    Parts 51
Valda Carlyle dan teman-temannya berkemah di puncak Gunung Yves, tempat indah yang ternyata menyimpan kengerian. Satu demi satu temannya menghilang, dan Valda mendapati dirinya terjebak dalam permainan mematikan yang dirancang oleh seorang pembunuh berantai. Dalam keputusasaan, Valda menghubungi kakaknya, Arnelita Vanesha, seorang agen FBI yang bertekad menyelamatkannya. Saat menelusuri gunung berbahaya, Arnelita menemukan markas tersembunyi sang pembunuh. Namun, teror semakin mendalam saat ia menyadari bahwa musuhnya, yang cerdik dan mematikan, memiliki obsesi cinta yang mengerikan terhadapnya yang berhubungan erat dengan masa lalunya. 𝘼 𝙛𝙤𝙧𝙗𝙞𝙙𝙙𝙚𝙣 𝙡𝙤𝙫𝙚, 𝙨𝙥𝙞𝙘𝙚𝙙 𝙬𝙞𝙩𝙝 𝙗𝙡𝙤𝙤𝙙 𝙖𝙣𝙙 𝙙𝙖𝙧𝙠𝙣𝙚𝙨𝙨. 𝙄𝙣 𝙩𝙝𝙚 𝙙𝙖𝙧𝙠𝙣𝙚𝙨𝙨 𝙤𝙛 𝙩𝙝𝙚 𝙛𝙤𝙧𝙚𝙨𝙩, 𝙩𝙝𝙚𝙞𝙧 𝙥𝙖𝙨𝙨𝙞𝙤𝙣 𝙗𝙪𝙧𝙣𝙚𝙙 𝙬𝙞𝙡𝙙𝙚𝙧. 𝙃𝙚 𝙞𝙨 𝙝𝙞𝙨 𝙜𝙧𝙚𝙖𝙩𝙚𝙨𝙩 𝙚𝙣𝙚𝙢𝙮, 𝙖𝙣𝙙 𝙮𝙚𝙩 𝙩𝙝𝙚 𝙤𝙣𝙡𝙮 𝙤𝙣𝙚 𝙝𝙚 𝙬𝙖𝙣𝙩𝙨.
The Queen by zdklm_
zdklm_
  • WpView
    Reads 3,602,694
  • WpVote
    Votes 347,689
  • WpPart
    Parts 34
Valerine tidak menyangka liburannya di dataran Alaska dapat membawa petaka. Ia terpisah dari rombongannya dan tersesat di hutan belantara. Bahkan di mimpi terburuknya sekalipun ia tidak pernah merasakan ketakutan semacam itu. Sampai tiba-tiba beberapa orang datang padanya, Valerine pikir orang-orang itu hendak menolong, tapi ternyata mereka adalah malaikat kematiannya sendiri. Gadis itu benar-benar telah terjebak. Sampai di detik terakhir nyawanya akan tercabut, Velerine mendengar lolongan itu, suara serigala yang entah mengapa membuatnya seketika merasa tenang. Suara yang seakan-akan datang hanya untuk membantunya. Dari sanalah takdir gadis itu di mulai. Semua yang dianggapnya hanya dongeng belaka tiba-tiba menjadi kenyataan, rahasia dan takdir sedikit demi sedikit terungkap. Keindahan dan kehancuran menghadang kehidupan Valerine. Post ulang, enjoyy guyss
Rachel's Second Life  by dnksr_
dnksr_
  • WpView
    Reads 2,382,535
  • WpVote
    Votes 121,639
  • WpPart
    Parts 64
~Warning!~ •Sebelum membaca, FOLLOW akun author lebih dulu! •DILARANG PLAGIAT!! •Mengandung beberapa kata-kata kasar dan adegan kekerasan⚠️ •Harap bijak dalam memilih bacaan! Rachel terpaksa menerima perjodohan dari kedua orang tuanya. Ia tidak mencintai laki-laki yang sebentar lagi akan menjadi suaminya. Tepat di malam pernikahan Rachel melarikan diri mengikuti jalan kegelapan. Ia terjatuh ke sungai dan kehilangan nyawanya. Namun, Tuhan berbaik hati memberinya kesempatan untuk kembali mengulang hidup. Mampukah Rachel merubah hidupnya dan meraih kebahagiaannya? •Murni hasil pemikiran Author sendiri! •follow akun Ig Author @dnksrr_ •cover by pinterest •pertama di publikasikan 8 Juni 2024 •Sudah end tetapi diunpublished Rank; #1-Obsession (juli 2024) #2-Bucin (Juli 2024) #1-Possessive (Juli 2024) #1-Rebirth (Agustus 2024) #3-Romantis (Oktober 2024) #1-Penyesalan (November 2024) #3-Fiksi Remaja (November 2024) #1-Fiksi Penggemar (November 2024) #1-Teenfiction (November 2024) #1-Fantasi (Desember 2024) #1-Dendam (Agustus 2025) #1-Kesempatan Kedua (Agustus 2025) #1-Takdir (Oktober 2025)
RAJASKA'S OBSESSION [Hiatus] by RenaRaini
RenaRaini
  • WpView
    Reads 105,732
  • WpVote
    Votes 2,712
  • WpPart
    Parts 68
❕Hiatus❕BERANI NGE-COPY?! BERANI TERIMA AKIBAT! Anala Nandika tidak pernah menyangka jika dirinya bisa memiliki tunangan yang begitu posesif dan obsesi kepadanya. Awalnya tunangannya itu begitu membencinya, hingga membuatnya terjerat kasus palsu, penderitaan neraka dunia semenjak tinggal bersama, dan yang lebih parahnya lagi mengurung Anala selama berhari-hari. Tempramen emosi yang mudah berubah, membuat Anala sulit memahami, ia sabar dan hanya diam menunggu semuanya menjadi baik. Image yang sudah Anala jaga selama dua tahun lamanya di SMA Maharana harus terkuak akibat kasus palsu yang disebarkan tunangannya itu. Kelakuan baik dan sifat pendiamnya selama ini benar-benar dihancurkan total. "Anala si murahan." "Anala jalangnya Rajaska." . . . "Ya kalau enggak bubur, Lo mau makan apa?"tanya Anala kembali menyendok bubur dari mangkuk, "mau makan gue?" . "RAJASKA ANJING KELUARIN GUE!" . . . "Neraka dunia lagi nunggu Lo." . "Gua gak akan pernah mau lepasin sesuatu yang udah dianggap sebagai milik gua. Enggak perduli itu barang, ataupun orang, kalau gua udah ngomong 'dia' punya gua...." "Selamanya 'dia' punya gua." . . . Note: Katanya cerita ini tentang obsesi Rajaska sama Anala, tapi kok setelah gue baca, Rajaska kayak sama sekali gak terobsesi? Ya karena itu masih belum! Masih jauhhhh. Kalian sabar duluu:) Bab 1 itu emang boring, tapi buat bab selanjutnya dijamin bikin ketagihan. Aku saranin kalian bacanya dari bab 20/30. Saran aja sihh🤣 DON'T COPAS MY STORY! Sampul: Pinterest Start: 14 Juni 2024 End: - Perbaikan Judul: 14/1/2025 Up Seminggu 2×
Archibald: The Star, The Fire & The Shadow by sugarandspice90
sugarandspice90
  • WpView
    Reads 1,142,267
  • WpVote
    Votes 88,843
  • WpPart
    Parts 131
Max mendekap Alexa dan membawanya ke dalam pangkuan. Melarikan diri-mungkin Max punya perhitungan yang lebih ringan, namun ketika itu bersama seorang Gale, tentu saja jadi lain soal. Hukuman fisik tidak datang pada Alexa, karena Max tahu, itu terlalu mudah, terlalu cepat, terlalu berantakan-bagi seseorang yang akan ia jaga, atas nama dendam dan pembuktiannya. Ketidakberdayaan yang Max ciptakan di dalam hati dan pikiran Alexa, membuat wanita itu merasa terjebak, tanpa harapan-adalah bentuk hukuman paling sempurna, untuk seorang mata-mata paling berbahaya di dunia. Max lebih memilih menggunakan manipulasi emosional dengan kejam, menekan Alexa sampai di satu titik dimana wanita itu tersadar bahwa ia sudah terlambat untuk jalan keluar. Sambil berjalan menuju suite room jet pribadinya Max berbisik, "Aku tidak suka berbagi milikku, jadi jangan mengujiku." *** "Api yang menciptakan bayangan, tidak pernah membagi bintangnya. Tidak pada apapun atau bahkan siapapun." Maximillian Archibald *** #1 DarkRomance 5 Jan 2025 #1 Dendam 28 Sep 2024 #1 Conspiracy 24 Sept 2024 #1 Saham 28 Sept 2024 #1 Obsesif 13 Okt 2024 #1 Politics 12 Jan 2025 #1 War 12 Jan 2025