Fiction
8 stories
THE WITCH OF MINE [TAMAT-LENGKAP] by Ina_Syifa12
Ina_Syifa12
  • WpView
    Reads 1,923,076
  • WpVote
    Votes 106,688
  • WpPart
    Parts 50
"Kalau sama kamu sakit, tapi kalau nggak sama kamu jauh lebih sakit lagi." Bian Sastrowardoyo-putra bungsu dari keluarga konglomerat Sastrowardoyo-menikah dengan Aswarina Priambudi dua tahun lalu. Aswari adalah perempuan tegas dan mandiri dengan harga diri selangit. Perempuan yang jauh dari baik hati. Penyihir yang menjadi sumber semua rasa sakit Bian. Semuanya menjadi rumit saat keduanya menyadari pernikahan mereka tidak akan bertahan lebih lama. Aswari lelah dengan Bian dan segudang permasalahan pria itu. Hubungan mereka kelewat toxic. Suatu hari Bian mendapatkan perintah dari ayahnya untuk menceraikan Aswari, mengejutkannya perempuan itu menolak. Lalu Aswari yang ternyata selama ini memendam seorang diri rahasia terburuk Bian. Dapatkah Bian bertahan hidup serumah dengan penyihir yang merupakan istri sekaligus cinta pertamanya? Atau Aswari yang menyerah lebih dulu atas pernikahannya dengan Bian? cover by: @meynadd
Empty Vows by mangocap
mangocap
  • WpView
    Reads 1,567,038
  • WpVote
    Votes 116,190
  • WpPart
    Parts 32
[Misi #1: Jadi istri durhaka] Lelah menghidupkan rumah tangga yang sunyi dan dingin sendirian selama 4 tahun, Lyn mulai mencari jalan lain untuk menarik perhatian River. Bukan lagi menjadi trophy wife baik hati nan perhatian, tapi menjadi istri rebel yang durhaka. "Pokoknya mulai sekarang gue akan jadi istri durhaka dan stecu!" seru Lyn, berapi-api. "Apaan, tuh, stecu?" "Setelan cuek, Ra!" Asmara berdecak. "Yakin lo bisa konsisten jadi istri durhaka?" Lyn terdiam. Itu dia masalahnya! Dia terlalu mencintai River sampai sulit mengabaikan pria itu. Namun, keraguannya langsung surut saat dia tahu bahwa ada yang seseorang yang tengah mendamba posisinya sebagai Nyonya River Danendra Halim. 18+ Start: Agustus 2025 Finish: -
GENG MANDALAJATI by lyzaa99
lyzaa99
  • WpView
    Reads 569,933
  • WpVote
    Votes 73,004
  • WpPart
    Parts 56
art by : LUV SUDAHI GALAU MU, MARI KITA MENGHALU BERSAMA GENG MANDALAJATI Geng Mandalajati (Menatap Dalam dan Langsung Jatuh Hati) merupakan geng terkenal di sekolah KYUHAI karena berisi kumpulan jamet papan atas. Karena parasnya yg menawan, Y/N yang baru pindah ke sekolah tersebut menjadi sorotan anak Geng Mandalajati. Geng yang berisi 7 jamet (Kuroo, Bokuto, Oikawa, Terushima, Atsumu, Semi, dan Suna) yang tertarik dengan Y/N pun akhirnya memutuskan untuk berlomba-lomba demi mendapatkannya. Siapakah yang akan Y/N pilih? Simak kisah lucu, greget, dan kocak dari 7 jamet papan atas tersebut di GENG MANDALAJATI karya @Lyzaa99😃 #1 in HAIKYUU (28/08) #1 in OIKAWA (05/25) #1 in TERUSHIMA (06/24) #1 in SUNA (06/28) #1 in SEMI (06/30) #1 in SUNA (07/01) #1 in SEMI (07/03) #1 in ATSUMU (07/17) #1 in SEMI (07/17) #1 in SEMIEITA (07/17) #1 in KUROOTETSUROU (07/17) #1 in BOKUTO (07/19) #1 in ATSUMU (07/20) #1 in OIKAWA (08/08) #1 in SUNA (09/19) #1 in KUROOTERSUROU (10/18) #1 in KENMA (12/19) #1 in BOKUTO (04/28)
𝐏𝐄𝐑𝐓𝐄𝐌𝐔𝐀𝐍 𝐊𝐈𝐓𝐀 : Rin Itoshi✅ by muyassarah23
muyassarah23
  • WpView
    Reads 102,333
  • WpVote
    Votes 10,420
  • WpPart
    Parts 32
Pertemuan pertamamu dengan Rin Itoshi? Bagaimana rasanya? anime: bluelock
A to BarBar by hellociiuci
hellociiuci
  • WpView
    Reads 3,205,454
  • WpVote
    Votes 327,574
  • WpPart
    Parts 40
Gimana jadinya jika gadis yang gak ada kalem-kalemnya transmigrasi ke gadis yang suka berpakaian seksi dan kadang suka membully. Typo bertebaran🙏🏻 Bahasa non baku dan kasar🙏🏻 Update tidak menentu🐼
BUCINABLE [END] by tamarabiliskii
tamarabiliskii
  • WpView
    Reads 18,274,159
  • WpVote
    Votes 1,682,104
  • WpPart
    Parts 72
Galak, posesif, dominan tapi bucin? SEQUEL MY CHILDISH GIRL (Bisa dibaca terpisah) Urutan baca kisah Gala Riri : My Childish Girl, Bucinable, Gala & Riri, Bucinable 2 *** Galak, posesif, dominan tapi bucin? Itulah Gala Arsenio Abraham. Cowok dengan jabatan leader di geng motor Drax itu dikenal bengis di luar namun berubah 180 derajat jika sudah bersama dengan gadis kesayangannya. "Riri itu prioritas, kalo bucinin Riri itu rutinitas." Bagi Gala, Riri adalah segalanya. Bagi Gala, Riri adalah dunianya. Selamat membaca cerita Riri dan Gala, selamat bahagia dan menangis bersama mereka❤ *** Start : 18 Agustus 2021 Finish : 27 Juli 2022
ECCEDENTESIAST by MartabakKolor
MartabakKolor
  • WpView
    Reads 16,669,763
  • WpVote
    Votes 1,920,314
  • WpPart
    Parts 46
Sudah terbit
ATLANTA (Sudah Terbit) by blisszie
blisszie
  • WpView
    Reads 18,036,321
  • WpVote
    Votes 2,008,778
  • WpPart
    Parts 80
"Dia cewek gue." Atlanta Nathaleon Aldebaran, itu namanya. Ia bagaikan dewa kematian bagi para musuhnya, sekaligus dewa perang penjaga Cakrawala. Atlanta, penguasa Cakrawala sekaligus orang pertama yang wajib dihindari. Selama ini tidak ada yang berani mencari masalah dengan Atlanta. Kecuali para musuh-musuhnya diluar sana, terlebih dia mempunyai jabatan yang sangat penting. Ketua dari sebuah geng motor besar bernama RAVOZER. Namun Aletheia Karissa Andrianna benar-benar mendapatkan kesialan ketika pindah ke Jakarta. Dia harus bertemu dengan Atlanta dengan cara yang tidak menyenangkan. Aletheia memergoki Atlanta yang sedang menyiksa seseorang, tidak sendiri tapi ada banyak orang disana. Dan semuanya memakai jaket bertuliskan RAVOZER. Seketika kehidupan Aletheia berubah. °°°°° BANYAK PART YANG SUDAH DIHAPUS.