fantasi - kerajaan
1 story
IL ESTELA par GraceLynne_Prc
GraceLynne_Prc
  • WpView
    LECTURES 8,039
  • WpVote
    Votes 1,111
  • WpPart
    Parties 40
"Ini alasanmu terus tegang dan terlihat takut pada suamimu, hm?" Vadlan jelas menikmati raut gugup pasangannya. Di hari pernikahan mereka, Sang Pangeran menemukan sebuah surat 'sialan' yang disimpan istrinya. Lalu, selembar lagi, lagi, dan lagi. Surat kutukan. Kerajaan Estefania diramalkan hancur bertepatan saat Vadlan menjadi Raja. Estefania membutuhkan pemimpin dengan sihir, tetapi Sang Putra Mahkota hanyalah manusia fana. Pangeran berpikir jika ia menikahi seorang gadis berdarah magis, maka ramalan itu dapat dipatahkan. Sayangnya, segala hal tentang kerajaan, ramalan, dan cinta tak pernah sesederhana itu. Pernikahan telah dilakukan, tetapi kutukan tidak pernah patah. *** [story 5] Genre: Kerajaan - Romansa Bukan novel terjemahan Area 18+ Cover cr to Pinterest / artist Temukan cuplikan-cuplikan cerita di Instagram @cerita.elin