💋
45 stories
Sebelum Berpisah by nonamerahmudaa
nonamerahmudaa
  • WpView
    Reads 13,644,719
  • WpVote
    Votes 776,722
  • WpPart
    Parts 56
Pisah ranjang, tidak mencampuri urusan satu sama lain dan bercerai saat menemukan waktu yang tepat. Itu adalah syarat yang diajukan oleh Agnita kepada Sankara sebelum pernikahan mereka berlangsung. Bertingkah selayaknya pasangan suami istri selama tiga bulan kedepan. Dan itu adalah syarat yang diajukan oleh Sankara kepada Agnita saat wanita itu menginginkan tanda tangan Sankara di atas kertas gugatan cerainya. Satu ranjang, tanpa batasan dan tanpa aturan, Sankara yang tadinya begitu tak acuh kini justru malah berubah total, mengacaukan segala agenda dalam hidup Agnita. *** Sebelum Berpisah Rating Usia : [18+] Copyright © 2023 oleh nonamerahmudaa ⚠️ mature, harsh words, unstable marriage, imperfect character, mental issues, family issues, traumas, politic.
Miss Rempong  by Preciousjuni
Preciousjuni
  • WpView
    Reads 5,614,865
  • WpVote
    Votes 601,974
  • WpPart
    Parts 64
Kinanti Wijaya atau orang-orang sering memanggilnya Kiwi merupakan mantan 3rd runner-up Miss Universe perwakilan dari Indonesia, semenjak menorehkan prestasi itu namanya semakin melambung di dunia hiburan Indonesia apalagi ketika dia dipercaya menjadi salah satu co-host talk show disalah satu stasiun televisi ternama guna menemani dua selebritis papan atas. Kehidupannya tidak terlepas dari sorotan kamera apalagi ketika dia dinikahi oleh salah satu anggota keluarga Argajati yang terkenal akan bisnisnya berada diberbagai sektor termasuk stasiun televisi yang saat ini membawahinya. Mahasa Lingga Argajati namanya, duda beranak satu yang sudah bercerai dua tahun lalu. Keduanya dikenalkan oleh Pak Mahendra selaku chairman dari Argajati Grup sekaligus ayah dari Mahasa ketika Kinanti menghadiri undangan perayaan ulang tahun Argajati Grup sekaligus penobatan Mahasa sebagai CEO baru disektor telekomunikasi. (Dalam proses Revisi) 18+
The Devil by alreschariys
alreschariys
  • WpView
    Reads 1,354,484
  • WpVote
    Votes 116,313
  • WpPart
    Parts 53
[FOLLOW SEBELUM BACA KARENA SEBAGIAN CERITA DI PRIVATE] RECOBRA CHRONICLES BOOK 1 ••• Perjanjian sumpah darah dari masa lalu menyatukan Alexa dan Leone dalam sebuah ikatan pernikahan. Tidak ada jalan lain bagi Alexa selain kematian jika ia ingin keluar dari sangkar emas yang menjeratnya. Akan tetapi ia tidak ingin mati sebelum menemukan fakta tentang kematian kedua orangtuanya yang cukup janggal. Dua penguasa membangun tahta. Perlahan cinta tumbuh dari kebencian yang paling besar. Pernikahan mereka berubah menjadi sesuatu yang lebih indah dan tangguh. Cinta yang akhirnya masing-masing dari mereka rela perjuangkan. ••• "Aku akan melakukan apapun untuk melindungi ratuku." - Leone, Mafia King "Aku akan melakukan apapun untuk melindungi putraku." - Alexa, Devil Queen
SAMUDRA ; My Bad Boy Husband ( END )  by niscitaay
niscitaay
  • WpView
    Reads 26,150,549
  • WpVote
    Votes 2,323,331
  • WpPart
    Parts 63
[ 🚫 KONTEN HALU TINGGI! GAK SUKA WAJIB JAUH-JAUH! 🚫 ] [ FOLLOW DULU SEBELUM BACA ! ] Best Higgest Rank 1 in #backstreet 03 september 2020. ------------------ Cowok tampan yang sayangnya nakal, suka sekali berantem, sering meneguk minuman haram bernama alkohol, ditambah banyaknya tatto dilengan bahkan tubuhnya, tak lupa status 'badboy' yang sudah disanggahnya selama tiga tahun bersekolah di SMA ATLANTA JAYA itu lahir turun kebumi dengan nama, Samudra Alfa Adison. Kehidupan kebebasannya harus pupus begitu dirinya dipaksa untuk membangun rumah tangga-- lebih tepatnya menjadi 'kepala keluarga' oleh kedua orang tuanya. Atas janjinya sewaktu kecil dulu yang bahkan ia saja baru bisa belajar berbicara. Janji yang sayangnya dianggap serius oleh kedua keluarga itu membuat Samudra menyesali masa kanak-kanaknya. Ditambah calon istrinya adalah teman kelasnya sendiri! Cewek berhijab yang amat sangat bawel yang sialnya cantik dengan nama lengkap, Arabella Nouis. Bagaimana kehidupan untuk menjalin hubungan seumur hidup jika gengsi antara keduanya saja sangat besar? Dan apa jadinya jika dengan tidak sopannya perasaan ikut melibatkan mereka? Badboy tampan modelan Samudra dengan gadis cantik berhijab modelan Arabella? Yakin, gak penasaran sama kisah mereka? °°° Note : cerita ini full murni hasil pemikiran gabut aku ya, maaf kalau ada sama nama tokoh atau yang lainnya. Enjoy the part gaes, 😚 © niscitaay START : 24 april 2020. FINISH : 15 September 2020.
REPEATED by shaanis
shaanis
  • WpView
    Reads 3,054,898
  • WpVote
    Votes 226,561
  • WpPart
    Parts 41
[ Sebagian cerita ini sudah diunpublished ] REPEATED • re·peat·ed /rəˈpēdəd/ Butuh lima tahun untuk benar-benar mengakhirinya, pernikahan mereka. -- Lyre Kanantya menyetujui gugatan cerai yang dilayangkan suaminya, Kagendra Pradipandya. Itu terjadi bukan tanpa alasan. Pertama, mereka menikah karena situasi yang tidak bisa dihindari. Akibat percintaan satu malam yang menghasilkan. Kedua, setelah menjalani kehidupan rumah tangga selama ini, memang tidak ada percikan api asmara apalagi debaran tanda jatuh cinta. Ketiga, yang terpenting bagi Lyre adalah hak asuh penuh atas Ravel Pradipandya, sisanya dia tidak peduli. Namun benarkah, pernikahan mereka dapat berakhir begitu saja? . [ Sagitta Lyre Kanantya & Kagendra Aristide Pradipandya ] -- [-] A romance story by Shaanis [-] Created on Thursday, ‎May ‎25, ‎2023 [-] This story is just a fiction, if there any similarities; places, names, and incidents, are just a fluke and there's no element of intent, thank you
Love Hate [END] by AloisiaTherin
AloisiaTherin
  • WpView
    Reads 12,440,535
  • WpVote
    Votes 623,234
  • WpPart
    Parts 54
"Saya nggak suka disentuh, tapi kalau kamu orangnya, silahkan sentuh saya sepuasnya, Naraca." Roman. *** Ada satu rumor yang tersebar, kalau siapapun yang mendekati Roman, keesokan harinya mereka akan lenyap tanpa jejak. Berita itu berhasil membuat Naraca tertarik pada pria yang memiliki tatapan dingin dengan hoodie hitam yang selalu melekat di tubuhnya. Naraca sudah mendapat peringatan tegas dari kakak dan sahabatnya untuk tidak mendekati pria misterius itu, tapi masalahnya dia melihat Roman sebagai sosok yang berbeda. Sifat tidak tersentuh yang pria itu miliki berhasil membuat Naraca ingin memiliki pria itu. Naraca membuat sebuah rencana kecil. Dimulai dari menyewa tempat tinggal di samping unit apartemen Roman, kemudian mengusik hari-hari pria itu dengan segala kecerobohannya, dan yang terakhir adalah memperkenalkan Roman pada sebuah sentuhan yang akan membuat pria itu tergila-gila padanya. "Dia tak tersentuh, tapi kalau sama gue- dia akan selalu haus dengan sentuhan itu." 17+ be wise!
Secret Marriage [End] by monwcherie
monwcherie
  • WpView
    Reads 6,444,766
  • WpVote
    Votes 307,623
  • WpPart
    Parts 52
[Secret Love Series #01] Padahal tadinya Galen dan Cleo hanya bermaksud merahasiakan pernikahan mereka selama satu minggu. Namun, siapa sangka rahasia yang awalnya hanya sementara itu malah menjadi selamanya? [The second book of Loveholic, bisa dibaca terpisah tanpa harus baca semua seriesnya.] #1 in backstreet 10 September 2024 #1 in college 1 November 2024 #1 in adultromance 26 September 2024 #1 in romcom 12 Desember 2024 #2 in campuslife 14 Oktober 2024 #3 in marriagelife 12 Oktober 2024 #3 in youngadult 16 Desember 2024 #16 in romance 14 Oktober 2024
Aksara Lingga by Adelia1508
Adelia1508
  • WpView
    Reads 10,738,755
  • WpVote
    Votes 644,787
  • WpPart
    Parts 51
Lingga itu berandalan, liar dan serampangan, sumber kepusingan bagi Aruna, karena jabatan ketua seksi ketertiban-kerap membuatnya berseteru dengan si pembuat onar. 'Cowok tanpa masa depan' Begitu Runa melabeli Lingga saat mereka masih remaja. Sampai realita menamparnya 7 tahun kemudian. Ketika Lingga tampil sebagai arsitek muda dengan karir gemilang, sedang Aruna hanya seorang tutor les bagi adiknya. Dibayar oleh pria yang pernah Ia pandang sebelah mata sudah cukup menenggelamkan Runa dalam Ironi tak terelakan. Namun segalanya kian gamang saat Lingga tiba-tiba memaksanya berperan menjadi pacar pura-pura.
Bad Boy Is A Good Papa [END] by kecoamerahmuda
kecoamerahmuda
  • WpView
    Reads 38,986,445
  • WpVote
    Votes 2,439,568
  • WpPart
    Parts 45
🍁 N E W V E R S I O N 🍁 **** Gimana pendapat lo kalau dengar kata 'bad boy'? Nakal? Always. Playboy? Mayoritas seperti itu. Merokok? Pasti. Suka bolos? Jagonya. Hm, tapi, bagaimana jika dia seorang Bad Boy pentolan sekolah, ternyata adalah seorang suami sekaligus ayah yang baik untuk calon anaknya? Sangat bertentangan bukan? Tapi itulah realita. Semua itu berawal dari sang Bad Boy dan musuhnya datang ke pesta ulang tahun teman satu angkatan mereka. Merekalah, Arthur Simon Moracco dan Kinzy Putri Steamint. *** Copyright 2017, Kecoamerahmuda. Publikasi hanya di Wattpad.
Mr. Dangerous ✔ (New Version) by Defanny18
Defanny18
  • WpView
    Reads 11,085,205
  • WpVote
    Votes 687,524
  • WpPart
    Parts 51
(New Version, 2024) Media menyebutnya sebagai Mr. Dangerous. Dia disebut berbahaya sebab pribadinya dikenal begitu sempurna. Ketampanan, kekayaan, citra yang sangat baik, dia memiliki semuanya. Kharisma dan pesonanya mampu menghipnotis siapapun yang melihatnya. Jika dia berada dalam satu ruangan di antara banyak orang, maka dia akan selalu menjadi pusat perhatian. Dialah Marius Kneiling, konglomerat top 1% di mana kalangan tersebut berisi orang-orang dengan kekayaan dan gaya hidup tingkat tinggi. Namun, kemalangan yang hampir merusak reputasi baik selama bertahun-tahun menimpa hidup Marius Kneiling. Zoe Aston hanya wanita biasa. Saat pagi buta ia terbangun di ranjang Hotel bersama Marius tanpa sehelai benang pun. Ia kemudian dipaksa menikah dengan Marius demi menutupi skandal yang tiba-tiba muncul agar nama baiknya tak tercoreng. Akankah Zoe menerima lamaran paksa dari Marius atau menolak demi kewarasan mentalnya? Sebab berurusan dengan lelaki seperti Marius Kneiling itu sama saja dengan sangaja memporak-porandakan kehidupan Zoe dalam waktu singkat. 2017 (old version) 2024 (latest version)