My bacaan
6 stories
Cinta Om Duda by Unch_Kiyowo
Unch_Kiyowo
  • WpView
    Reads 700,903
  • WpVote
    Votes 37,788
  • WpPart
    Parts 71
Cinta Azalea, gadis 18 tahun miskin yang butuh pekerjaan. Annisa Azahra, anak 6 tahun yang membutuhkan sosok Bunda. Muhammad Adrian, Duda 30 tahun yang tidak berniat beristri lagi karena masih mencintai mendiang istri. Bagaimana kisah mereka dalam satu atap?
Permintaan Hati by Vallaah
Vallaah
  • WpView
    Reads 127,069
  • WpVote
    Votes 7,169
  • WpPart
    Parts 49
Rahila Syahin adalah seorang Trust and Safety Manager di Asenta, Malaysia. Selain kerja kantoran, ia juga sedang melanjutkan studinya di Universiti Malaya jurusan South East Asian Studies. Pada ketinggian 36.000 kaki, di penerbangan GA 874 tujuan Jakarta - Kuala Lumpur, Rahila jatuh pingsan dan orang yang paling ia benci di seluruh dunia, Zidan Bakhtiar, menolongnya.
Pak Guru by osh_girl223
osh_girl223
  • WpView
    Reads 454,713
  • WpVote
    Votes 37,672
  • WpPart
    Parts 59
Sehun mau jadi istri guru sejarah? •bxb •mature •lokal don't like don't read osh_girl223
DUDA, I'M IN LOVE by archaeopteryx_
archaeopteryx_
  • WpView
    Reads 84,186
  • WpVote
    Votes 13,813
  • WpPart
    Parts 22
Kara seorang pengangguran yang tengah berjuang untuk meraih pencapaian yang lebih baik dalam kehidupannya. Tak pernah bertahan lama setiap kali mendapat pekerjaan baru, begitu juga dengan pekerjaan sambilan sebagai penulis di platform, belum memberikan hasil maksimal. Royalti dari penjualan koin terkadang hanya cukup untuk beli kuota. Pernah menerbitkan bukunya di penerbit indie juga kurang laku di pasaran. Kara merasa gagal. Ia merasa tak memiliki keistimewaan apa pun dan minim prestasi. Hatinya semakin bergerimis kala mendengar sahabat yang telah lama disukainya memilih perempuan lain sebagai tambatan hatinya. Suratan membawanya pada seorang duda yang membutuhkan guru les untuk anaknya. Duda yang kata orang "hoottt pakai banget". Perjalanan Kara dimulai, terlebih ketika anak yang dihadapinya begitu mengesalkan, tapi menyimpan banyak keistimewaan yang tak bisa dipahami orang lain. Belum lagi pesona sang duda yang perlahan memercikkan cinta di hatinya. Di saat yang sama Daren menyadari bahwa ia mencintai Kara. Ke mana cinta Kara akan berlabuh? archaeopteryx_ 7 Februari 2021---
Bapak Guru Idola by archaeopteryx_
archaeopteryx_
  • WpView
    Reads 21,069
  • WpVote
    Votes 3,713
  • WpPart
    Parts 66
Abhi Pasha Ramadhan, seorang guru SMA yang masih berstatus honorer belum juga menikah di usia 29 tahun, usia yang masih muda menurut Abhi, tapi tidak bagi orang tuanya. Bapak dan ibunya merasa Abhi sudah matang dan siap untuk menikah. Mereka pun menyambut baik keinginan sahabat mereka untuk menjodohkan anak-anak mereka. Abhi sebenarnya belum siap menikah, terlebih gadis yang dijodohkan dengannya adalah gadis tomboy yang suka dugem dan balap motor. Sama sekali jauh dari kriteria idaman. Di matanya gadis itu tidak bisa dibilang cantik, tidak juga jelek, kadang terlihat manly karena rambutnya yang pendek seperti laki-laki. Secara personality mereka jauh berbeda. Abhi yang jarang keluar rumah selain bekerja, soft spoken, dan sopan. Sementara Gema, nama gadis itu, bertingkah sebaliknya, ceplas-ceplos, keras kepala, dan suka hangout. Gema pun belum ingin menikah di usianya yang baru 22 tahun. Menurutnya usianya masih terlalu muda untuk menikah. Dia juga tidak menyukai Abhi. Abhi yang awalnya menolak, akhirnya menerima perjodohan itu untuk membalas budi orang tua Gema pada keluarganya. Bagaimana lika-liku pernikahan yang dilandasi perbedaan karakter dan status sosial? Mampukah keduanya meredam ego? Apakah cinta akan tumbuh seiring berjalannya waktu?
Dear, Mas Duda  by archaeopteryx_
archaeopteryx_
  • WpView
    Reads 2,020,619
  • WpVote
    Votes 107,156
  • WpPart
    Parts 34
Respati menikahi Lira bukan semata karena cinta. Ia juga menginginkan wanita itu bisa menjadi ibu yang baik untuk kedua anaknya. Namun ujian datang tak hanya dari putra sulung yang belum bisa menerima Lira, juga dari Ayudia, mantan istrinya. *** Respati, duda berusia 38 tahun tak pernah mengira jika pada akhirnya ia jatuh cinta pada Lira, gadis 23 tahun yang dijodohkan dengannya dan tengah disibukkan menyusun skripsi. Selain selisih usia lima belas tahun yang membuat Lira keberatan dengan perjodohan ini, gadis itu juga belum siap menjadi ibu dari dua anak Respati. Semuanya tidak menjadi lebih mudah ketika akhirnya dia memutuskan untuk menerima pinangan Respati, Lira dengan sifat manjanya harus beradaptasi dengan peran barunya sebagai istri dan ibu untuk Rain yang mengidap OCD (Obsessive Compulsive Disorder) dan Bima, bocah menggemaskan berusia lima tahun penyandang ASD (Autism Spectrum Disorder). Ketika semuanya semakin rumit, dapatkah Lira beradaptasi? Bagaimana dengan mantan istri Respati yang kini mulai membayanginya? Desain Cover oleh Simlone Northey