My Favourite Fantasy
15 stories
Book II: The Arcanum of Aalisha [END] by prinsllumiere
prinsllumiere
  • WpView
    Reads 285,928
  • WpVote
    Votes 27,889
  • WpPart
    Parts 65
[Bismillah! Lo plagiat, gue tunggu hukumannya di akhirat!] BOOK II - Tamat Sebelum memasuki tahun keduanya di Akademi Eidothea dengan identitas aslinya, bukanlah hal yang mudah bagi Aalisha. Dia memang tidak ditindas lagi dan semua orang menghormatinya, tetapi bukan berarti takdir tak berhenti menyiksanya bahkan lebih sadis, sangat sadis! Pernahkah Aalisha bahagia? Ya, kini ia punya binatang peliharaan baru yang dapat terbang. Namun, bahagianya hanya sesaat karena ketika takdir membawanya terlibat dengan Sihir Kuno dan tersesat di Kastil Sihir misterius maka dimulailah berbagai macam teror yang mengancam nyawa Aalisha dan kawan-kawannya, seperti hampir gila karena bermain petak umpet, bertemu monster purba, iblis tingkat tinggi, makhluk mitologi dengan empat wajah, hingga kutukan yang hendak meruntuhkan Eidothea! Sungguh mengapa Aalisha bersusah payah menghentikan semua bencana itu? Jangan bilang, dia mulai menggunakan hatinya atau ada alasan lain di balik semua tindakannya? Mampukah pula ia mengubah takdir lagi karena ramalan berkata: "Ada kematian yang sudah tertuliskan untuk seseorang!" Kematian siapa? Kawan-kawannya atau mungkin saja ... Aalisha sendiri. "Oh Dewa, kapan hidupku bisa tenang!" - Aalisha yang frustrasi Genre: Fantasy, academy, magic, kingdom, adventure, minor-romance ◇─◇──◇─────◇──◇─◇ Dilarang untuk MEMPLAGIAT SEBAGIAN atau KESELURUHAN dari isi cerita ini! Copyright ©Prins Llumière, 2023 Cover by @_hashu4
ARCHIPELAGOS 3 (Wizarding School in Nusantara) by sleepinigloo
sleepinigloo
  • WpView
    Reads 165,887
  • WpVote
    Votes 10,387
  • WpPart
    Parts 23
[TERBIT APRIL 2025] Seri Ke-3 dari ARCHIPELAGOS (Sekolah Sihir di Nusantara) 7 Anak Terpilih sekarang mencari informasi mengenai 7 anak terpilih sebelumnya, mereka dibawa menjelajah menuju ke tempat-tempat luar biasa dan mendapatkan pengalaman baru. Di waktu yang bersamaan, dunia sihir Nusantara dihebohkan dengan penyerangan di Kerajaan Turangi yang diduga adalah salah satu rencana untuk Membangkitkan Berong Ketujuh, diperkuat dengan hilangnya 9 benda pusaka di pemukiman Keraton. Sosok baru hadir membantu Ketujuh Anak Terpilih dalam penyerangan beruntun, dia adalah Sang Bulan putih, yang baru, sang S. Bagaimana perjalanan Ketujuh Anak terpilih dalam memusnahkan Berong Ketujuh? Semuanya akan terjawab perlahan di Seri Ke-3 ini!
[TERBIT] ARCHIPELAGOS 1 (Wizarding School in Nusantara) by sleepinigloo
sleepinigloo
  • WpView
    Reads 625,542
  • WpVote
    Votes 72,607
  • WpPart
    Parts 62
TELAH TERBIT | LENGKAP Ada sekolah sihir di Nusantara? Amazing cover by @daynosaur__ Di Nusantara telah berdiri sebuah sekolah sihir tersembunyi yang didirikan pada abad keenam sebelum masehi. Sekolah itu bernama Archipelagos. Sebuah sekolah terletak di pulau terpencil tak kasat mata di pusat Segitiga Masalembo. Sekolah ini tidak dimasukkan kedalam Konfederasi Internasional Sekolah Sihir dikarenakan terdapat banyak penyihir gelap dan penggelapan hewan sihir langka liar. Pemerintahannya diskors entah berapa lama. Archipelagos sendiri bercerita tentang 7 anak dari dunia luar dengan masalah yang berbeda-beda. Nala sang penyihir Api. Bastian sang penyihir udara. Drio si penyihir tanah. Tanra si penyihir air. Ayu si penyihir tanaman. Sanja si penyihir binatang. Lexan si penyihir senjata Dalam masalah masing-masing ketujuh anak itu, mereka menerima surat yang membawanya ke Archipelagos. Hidup disana dengan penuh kebahagiaan ke dunia yang tak pernah mereka lihat sebelumnya. Sampai guru mereka bernama Encik Mina mengabarkan kalau mereka akan berada dalam misi khusus sebagai Orang Terpilih untuk mengalahkan Berong(musuh jahat yang melakukan eksperimen hidup abadi). Note : Cerita ini hanya fiksi belaka. Sebagai hiburan. Tidak berniat menyinggung suatu budaya, kelompok atau menimbulkan perpecahan. Ambil nilai yang bisa diambil. Tolong menolong, kesabaran, kebaikan dan persahabatan. Sementara kekuatan magis dan lain sebagainya dari tokoh tidak benar-benar terjadi dan sepenuhnya berasal dari khayalan penulis semata. Bukan untuk dipercaya bahkan sampai memunculkan kemusyrikan karena meyakini ada kekuatan yang setara atau bahkan lebih hebat dari Sang Pencipta. Ingat! Ialah Allah, Tuhan yang Maha Esa. Tak ada satupun yang setara dengan-Nya.
The Sorcery : SKY Academy [Telah Diterbitkan] by PrythaLize
PrythaLize
  • WpView
    Reads 2,124,065
  • WpVote
    Votes 154,618
  • WpPart
    Parts 34
[Fantasy & Romance] SEQUEL of The Sorcery: Little Magacal Piya [published] Temukan cerita ini secara lengkap, tersedia di Toko Buku terdekat! ^^ Saat aku mendapatkan pesan atas nama penyihirku-Piya, aku sudah menduga bahwa surat itu berhubungan dengan sihir sejak awal, bahkan sebelum aku membaca isi dalam surat itu. Ini tentang perjuangan kami yang ternyata belum usai meskipun kami sudah kembali. Ini tentang kelanjutan pertualangan yang harus kami lanjutkan kembali. Ini tentang akademi yang mencoba mengumpulkan semua penyihir yang kembali untuk misi baru. Oh, dan jangan lupa... Pertualangan kali ini akan mengupas segala hal yang disembunyikan dengan rapat. Amazing cover by:@transformme *** By: Cindyana H (@PrythaLize) 1 Juli 2016, Jumat. Highest Rank #2 Fantasy
Turnamen Mentari | Seri 1 | END by Karasmara
Karasmara
  • WpView
    Reads 736,001
  • WpVote
    Votes 151,641
  • WpPart
    Parts 68
Di dunia di mana kekuatan magis hanya didapatkan bila melakukan kontrak dengan para dewa, kedatangan Pemagis Murni, seorang yang memiliki magis tanpa kontrak sudah diramalkan. Karena kemampuannya sebagai Pemagis Murni, adik Ree diculik dan dipaksa mengikuti Turnamen Mentari. Ree pun mengejar Andreas hingga ke Turnamen Mentari. Tetapi kedatangannya di turnamen kuno itu justru mengupas masa lalu Ree perlahan-lahan. Ini bukanlah cerita mengenai Pemagis Murni yang diramalkan. Ini adalah cerita Ree berusaha untuk melawan ramalan itu dan takdirnya sendiri. "Jangan biarkan siapapun menjadi dalang akan hidupmu. Kau harus menjadi dalang utama." "Berlari dari takdir, maka kau akan dikejar. Berlari dari dirimu sendiri, maka kau akan kehilangan. Berlari dari keduanya, kau tidak akan bertahan." ___________________________________________ I OWN THE COVER Copyright @Karasmara est. 20 Mei 2020
Book I: The Arcanum of Aalisha [END & TERBIT] by prinsllumiere
prinsllumiere
  • WpView
    Reads 624,270
  • WpVote
    Votes 58,486
  • WpPart
    Parts 84
[Bismillah, berani lo plagiat, gue tunggu hukumannya di akhirat!] BOOK I - TAMAT | TERBIT | CHAPTER MASIH LENGKAP Athinelon, dunia sihir dengan keajaiban dan rahasianya yang tak terduga. Dunia yang terbagi menjadi beberapa benua, wilayah, distrik, dan zero domain. Dunia yang penuh dengan kastil-kastil megah serta kuil para Dewa. Athinelon yang dulunya dikuasai bangsa iblis. Hingga lahirlah 8 Anak Diberkahi Para Dewa yang membebaskan dunia ini dari penderitaan. Kini keturunan mereka dikenal sebagai 8 Majestic Families. Majestic Families yang begitu diagung-agungkan oleh dunia. Athinelon, tanah berdirinya Akademi Eidothea yang menjadi akademi terbaik. Hingga suatu hari, surat undangan dari Akademi Eidothea datang pada Aalisha yang selalu menyembunyikan dirinya dari dunia ini. Aalisha yang dihina sebagai gadis dari kasta bawah yang tak pantas untuk hidup. Aalisha tahu jika menerima undangan Eidothea akan membawa penderitaan dalam hidupnya. Namun, demi mencapai tujuannya, ia secara sadar akan melangkah di atas neraka dengan membawa segala rahasia yang ia miliki serta menyaksikan bagaimana takdirnya yang dituliskan Para Dewa di Athinelon yang sangat hina ini. "Jika mereka ingin api berkobar, niscaya akan kubawa neraka panas ke atas Athinelon ini, agar mereka semua tahu bagaimana rasanya berjalan di atas bara api!" --Aalisha Genre: Fantasy, magic, kingdom, adventure, minor-romance ◇─◇──◇─────◇──◇─◇ Dilarang untuk MEMPLAGIAT SEBAGIAN atau KESELURUHAN dari isi cerita ini! Copyright ©Prins Llumière, 2022 Cover by @a.puri.24
Engku Tarno by sleepinigloo
sleepinigloo
  • WpView
    Reads 1,779
  • WpVote
    Votes 153
  • WpPart
    Parts 12
TELAH TERBIT DI PENERBIT LOVRINZ
[TERBIT] ARCHIPELAGOS 2 (Wizarding School in Nusantara) by sleepinigloo
sleepinigloo
  • WpView
    Reads 170,564
  • WpVote
    Votes 3,907
  • WpPart
    Parts 6
Seri ke-2 dari ARCHIPELAGOS|| Revisi Nala dan Sanja menghabiskan waktunya di rumah Ayu yang merupakan anak dari keluarga penyihir. Mereka memenangkan tiket liburan untuk menikmati betapa indahnya kota sihir Serandjana serta aktifitas di dalamnya. Tetapi, dalam kebahagiaan itu, dua belas tahanan kabur dari penjara berujung pada hilangnya buku Serandji Nusantara yang dicuri. Buku yang berisi tentang banyak sejarah yang mengakibatkan pertempuran besar oleh Berong keenam Engku Trejo si mantan guru Sejarah. Ketujuh anak terpilih ditugaskan untuk mencari buku itu serta mematahkan ramalan akan kembalinya Berong terakhir dengan kekuatan yang konon lebih dahsyat dari Berong pertama. Bagaimana kisahnya? Yuk ikuti cerita ini.
The Sorcery : Little Magacal Piya [Telah Diterbitkan] by PrythaLize
PrythaLize
  • WpView
    Reads 4,353,882
  • WpVote
    Votes 302,098
  • WpPart
    Parts 68
[REPOST]--Wattpad Version Tersedia sampai part 31. Kalau kalian menemukan cerita ini menarik, go grab it fast on the nearest book store (online or offline). Happy Reading! *** [Fantasy & (Minor)Romance] Baru saja, aku harus menghadapi fakta tentang perlakuan ibu tiriku yang semakin leluasa ketika ayahku tidak ada di rumah. Sekarang, aku harus menghadapi fakta baru dan meyakini bahwa aku berada di dunia lain dan menjadi seorang penyihir di dunia itu. Baru saja aku bernafas lega karena sudah melepaskan hidupku sebagai manusia. Namun lagi-lagi aku dihadapi fakta baru bahwa ternyata aku adalah penyihir yang diincar oleh sebuah kelompok yang menjadi musuh penyihir di sana. Tsuyirika Piyorin (Piya) *** ©2015-2016, Cindyana H Telah diterbitkan dan tersedia di toko buku terdekat. Sisa 17 chapter, go peek a lil boo ^^ Highest Rank #1 Fantasy
Negeri Mentari | Seri 2 Turnamen Mentari by Karasmara
Karasmara
  • WpView
    Reads 205,006
  • WpVote
    Votes 48,238
  • WpPart
    Parts 52
Seri 2 dari Turnamen Mentari Selesai menyelamatkan para penonton Turnamen Mentari, Ree hanya ingin pergi menjauh dari takdir yang semakin mencekiknya. Namun ia mendapati bahwa lebih banyak orang justru bertumpu harapan padanya. Di atas itu semua, kekuatan magis yang seharusnya ia miliki... hilang begitu saja. Antara menghadapi takdir yang ia benci atau berlari kembali, keduanya akan membuatnya kehilangan. Apa pilihannya?