Belum dibaca II
85 stories
Who is She: Hayu by Fadli_L
Fadli_L
  • WpView
    Reads 366
  • WpVote
    Votes 36
  • WpPart
    Parts 1
[Nagaragung Universe: Fantasy] Sekuel - Gate Into The Unknown Hayu terjatuh ke portal dan masuk ke dunia asal Siluman dan Yaksa bersama Erfan. Bisakah dia mengetahui rahasia kekuatannya dan kembali ke dunianya dengan selamat? Apakah petualangan Hayu bisa berjalan lancar ketika Erfan harus menghadapi masalah yang menunggunya di kampung halaman?
Pages Of Sin by Kravei
Kravei
  • WpView
    Reads 13,288
  • WpVote
    Votes 1,050
  • WpPart
    Parts 14
Keira hanya ingin menyelesaikan novelnya. Tapi malam itu, sebelum sempat mengetik bab sembilan, ia malah terjebak di tengah dunia yang ia tulis sendiri. Dan karakter utamanya? Bukan pahlawan, tapi pria sinting bersenjata, dan sangat menyukai bibir Keira. Lucian Deveraux bukan sekadar fiksi. Dia hidup. Dia membaca setiap ekspresi Keira seperti halaman terbuka, dan dia tahu satu hal: Keira tak seharusnya keluar dari cerita ini. "Thanks, Lady." Dan sebelum Keira bisa kabur, bibir mereka sudah bertabrakan. Masalahnya, semakin Keira mencoba kabur dari alur, semakin dalam dia terjebak dalam kisah yang ia tulis sendiri. Kisah gelap yang kini menuntut akhir yang berbeda. Dan Lucian ingin akhir bahagia. Tapi hanya untuk dirinya sendiri. @foto-foto yang ada di dalam cerita ini diambil dari Pinterst. Bukan milik saya, cuma pinjam saja
Under Her Stilettos by pretejel
pretejel
  • WpView
    Reads 837,636
  • WpVote
    Votes 43,255
  • WpPart
    Parts 54
[COMPLETED] Siapa sangka jika stilettos merah kesayangan Eleanore akan mengantarnya pada Nikolai-nasib buruk dan kemalangan dalam hidupnya. Mengetahui fakta bahwa Eleanore merupakan kekasih dari musuhnya-Romanoff, justru membuat Nikolai semakin terobsesi untuk memiliki Eleanore. "Aku akan merebut segala hal yang dimiliki oleh Romanoff, seperti yang telah pria itu lakukan dulu." [ROHLSTEIN SERIES #1] Under Her Stilettos ©2023, Michelle Young
Be With You [END] by Lynquinn_
Lynquinn_
  • WpView
    Reads 1,767,135
  • WpVote
    Votes 53,556
  • WpPart
    Parts 43
WARNING CONTENT 21++‼️ ───────◦❀◦─────── Melathi Asmarani 20 tahun, adalah seorang gadis desa polos yang menjalani hari-harinya dengan merawat ayahnya yang sakit keras. Hingga suatu hari, hadir kembali sahabat lama sang ayah Adhinata Hanendra 40 tahun, seorang dokter spesialis penyakit dalam yang pernah bekerja di rumah sakit ternama di ibu kota. Setelah pernikahannya kandas dan lelah dengan hiruk pikuk kota, Adhi memutuskan pulang ke desa untuk mencari ketenangan. Kondisi ayah Melathi yang semakin memburuk membawa sebuah permintaan yang tak terduga. Ia secara tiba-tiba menitipkan putrinya dan meminta Adhi untuk menikahinya. Adhi sempat menolak karena perbedaan usia yang terpaut dua puluh tahun dan luka perceraian yang masih segar membuatnya ragu untuk membuka hati. Namun karena tak tega melihat kondisi sahabatnya, akhirnya ia menerima permintaan itu. Pernikahan pun terjalin. Mampukah Melathi menyesuaikan diri dengan peran barunya sebagai istri? Dan sanggupkah Adhi membuka hatinya kembali untuk gadis polos yang kini mendampinginya? --- Cerita ini mengandung konten dewasa dan adegan eksplisit yang dituliskan secara detail. Diharapkan pembaca dapat membaca dengan bijak dan memastikan bahwa bacaan ini sesuai dengan usia dan tingkat kedewasaan masing-masing. --- 🚫 Dilarang Keras Memplagiat🚫 Hargai karya penulis. Jadilah pembaca yang beretika. Plagiat = pencurian❗️
SECANGKIR TEH | END by fourestly
fourestly
  • WpView
    Reads 138,523
  • WpVote
    Votes 8,426
  • WpPart
    Parts 32
Yogyakarta 2008 Ini bukan kisah tentang romansa yang berawal dari tawa ataupun kebahagiaan. Ini adalah kisah yang terlahir dari kehilangan, tumbuh bersama, dan tertempa oleh luka yang nyaris tak tersembuhkan. Senapati Admaja, seorang pengacara dengan masa lalu yang masih menghantui. Hatinya membeku sejak kehilangan mantan kekasihnya yang bernama Sekar Kinandari. Sejak saat itu dia berjanji tak akan pernah jatuh cinta pada siapapun lagi, hingga takdir membawanya pada sosok lain, perempuan dengan nama yang begitu mirip, namun dengan takdir yang berbeda. Diajeng Sekar Ayudia. Perempuan yang tak pernah ia pilih, tapi perlahan mengajarkannya cara untuk hidup dan berbahagia sekali lagi. Ini adalah kisah tentang dua hati yang dipertemukan bukan oleh cinta, tapi oleh keadaan. Tentang bagaimana pernikahan yang diawali keterpaksaan bisa tumbuh menjadi tempat yang paling tenang untuk berpulang. {CERITA INI MURNI DARI PEMIKIRAN SAYA SENDIRI, JIKA ADA KESAMAAN ALUR, PENOKOHAN, DAN LAIN-LAIN, ITU HANYA KETIDAKSENGAJAAN. MOHON BIJAK DALAM MEMBACA} { CERITA INI SAYA TULIS SEDARI PROLOG HINGGA EPILOG CERITANYA SECARA KESELURUHAN TANPA MENGUPLOAD PER BAB NYA KE WATTPAD, SAYA BERUSAHA MENYELESAIKAN CERITA NYA TERLEBIH DAHULU BARULAH SETELAH ITU SAYA UPLOAD SECARA KESELURUHAN AGAR PEMBACA TIDAK MENUNGGU LAMA MENUNGGU KELANJUTAN NYA } #1 enemy to love #1 romance #1 perjodohan #1 fiction #1 married
AMANJIWO by munggahrap
munggahrap
  • WpView
    Reads 1,363,637
  • WpVote
    Votes 90,848
  • WpPart
    Parts 59
"Kencana, kamu tau makna tulisan Amanjiwo di pergelangan tanganku ini?" "Nggak tau. Apa emangnya, Kanjeng Gusti?" "Jiwa yang Aman. Semenjak kenal kamu jiwaku aman, Kencana. Rasanya segala masalah berat yang sedang kualami sudah menemukan solusinya" __________________________________________ (Meskipun ceritanya udah End, tapi tolong tinggalin vote dan komentar yang banyak ya, sebagai bentuk apresiasi buat aku. Tengs Fren😉🫶)
BETTER THAN WORDS (END) by Lembayunsenj
Lembayunsenj
  • WpView
    Reads 1,320,932
  • WpVote
    Votes 65,918
  • WpPart
    Parts 41
Mari berkenalan dengan Mas mas Jawa, tinggi 180, dewasa, sopan, wangi, manis, pinter, royal, sabar, penyayang, kalo dipanggil jawabnya "dalem sayang" atau "dalem dek" Namanya Sultan Candra Wardhana, Mas mas yang bikin meleleh pas pake kemeja batik dan senyum sampe lesung pipinya kelihatan. Yuk masukan dulu ke library kalian, dan jangan lupa follow yaaaa
Lintasan Biru by Sagescibles
Sagescibles
  • WpView
    Reads 3,157
  • WpVote
    Votes 144
  • WpPart
    Parts 20
Bagi Fadh, air adalah rumah. Bagi Zila, air adalah trauma. Ketika keduanya dipertemukan, rahasia demi rahasia ikut muncul ke permukaan. ..... Start again : Sab, 02/05/25 START : 2021 (Publish ulang : Maret 2025)
GARWO KINASIH SANG DALANG by E_prasetyo
E_prasetyo
  • WpView
    Reads 175,190
  • WpVote
    Votes 30,898
  • WpPart
    Parts 29
Kalau orang lain mengagumi tokoh Rama, saya lebih mengagumi Rahwana yang memiliki cinta tulus pada Sinta ____ D.S. Chandani Meskipun diceritakan bahwa Rahwana mencintai Sinta dengan tulus, namun menculik istri orang tetap melanggar etika norma dari segi manapun____ P. Suwiryo
Romance Recast by hanyaabualan
hanyaabualan
  • WpView
    Reads 444,149
  • WpVote
    Votes 29,346
  • WpPart
    Parts 55
Niat berhenti berkarier, Jibran justru ditantang untuk main film romance! Genre yang belum pernah Jibran sentuh sepanjang menggeluti dunia akting. Demi memperdalam karakter pria romantis, Jibran sampai meminta bantuan orang dari masa lalu. Sialnya, mereka pernah tidak akur. Jibran menjadikannya rekan latihan, hanya itu. Namun, siapa sangka, ada perasaan lain yang justru ikut muncul. Perasaan yang Jibran kira sudah hilang, nyatanya kembali tumbuh. Lantas, apa Jibran mampu memenuhi tantangan sebagai pria romantis? Atau bonusnya malah meromantisasi pertemuannya dengan (mantan) pujaan hati?