diah21's Daftar bacaan
33 stories
The Talented [END]  by gmonmon
gmonmon
  • WpView
    Reads 1,321,024
  • WpVote
    Votes 95,174
  • WpPart
    Parts 55
Di balik dunia yang serba normal, ada hal-hal yang tidak bisa disangkut pautkan dengan kelogisan. Tak selamanya dunia ini masuk akal. Pasti, ada saatnya dimana manusia tak perlu lagi menggunakan logika untuk mengerti misteri yang penuh keajaiban di dunia ini. Emily Clarkson, 17 tahun. Seorang siswi remaja yang memiliki kehidupan layaknya remaja normal. Namun, ada yang berbeda dari Emily dan dia sudah menyadarinya sejak dulu. ketika kedua matanya ditutup, ia bisa melakukan apa saja yang ia mau sesuai imajinasinya. Pernah suatu ketika bakat Emily ia gunakan untuk tampil di depan umum dengan alibi "sulap dan hipnotis". Ia membayangkan dirinya bisa bermain biola layaknya Lindsey Stirling dan itulah yang terjadi. Tak seorang pun tau mengenai bakat uniknya, bahkan orang tuanya. Hingga suatu ketika, bakatnya itu mempertemukan Emily dengan petualangan luar biasa mengungkap sisi lain dunia dengan sesama "kaum berbakat". **** Marvelous cover by : @firdaadilah NOTE: flash edited. Belum revisi total. Ini cerita pertama saya. Sejak 2016-2018.
RED CITY : ISOLATION by MilenaReds
MilenaReds
  • WpView
    Reads 1,527,525
  • WpVote
    Votes 200,730
  • WpPart
    Parts 54
Rasa-rasanya, diriku sudah mengalami hal-hal buruk yang umum menimpa manusia yang masih hidup di bumi. Kehilangan orang tua di usia muda? Sudah kualami. Hidup sendiri dan bermusuhan dengan kakak kandung sendiri? Sedang kualami. Aku tahu keadaan buruk masih bisa lebih buruk lagi. Tapi mana menyangka, hal buruk yang terjadi selanjutnya adalah manusia di serang sebuah wabah mematikan yang merubah seseorang menjadi kanibal. Wabah Zombie. Tak di sangka saat kekacauan ini juga, kakakku dengan penuh penyesalan berniat kembali. Berpacu dengan kecepatan penyebaran infeksi virus, kakakku mengirimkan tim bantuan militer untuk menarikku dan teman-temanku keluar utuh dari kekacauan ini. Namaku Lucy, aku adalah salah satu penyintas hidup di Jakarta, yang sekarang ditandai sebagai Red City, atau Kota Zombie. Hanya satu tujuanku, secepatnya keluar dari kota terkutuk ini dan bertemu kembali dengan kakakku. . . If you're going through hell, keep going. Berulang peringkat 1 #Fiksi Ilmiah #Laga #Petualangan #Horor #Zombie
Little Agent by MiracleLynx
MiracleLynx
  • WpView
    Reads 2,137,144
  • WpVote
    Votes 224,837
  • WpPart
    Parts 74
Berawal dari ayahku yang memasukkan ku ke sekolah khusus yang mengajarkan murid nya untuk menjadi seorang agent. Mendapatkan misi pertamaku yang tergolong ringan. Sampai suatu saat krisis melanda karena sebuah organisasi gelap melancarkan aksi Bioterorisme. Bahkan agent amatir sepertiku pun dikerahkan dalam mengatasi hal berat seperti ini, entah ini akan menjadi misi terakhirku di umur yang masih 15 tahun atau menjadi awal yang baru.
Strong Girl [TELAH TERBIT] by memelfit
memelfit
  • WpView
    Reads 22,278,241
  • WpVote
    Votes 673,929
  • WpPart
    Parts 42
Beberapa bab ditarik karena sudah terbit:) AWAL PUBLISH : MARET 2017 *** WARNING : Cerita ini SANGAT berbahaya! Membuat mata bengkak, ingin mengumpat terus-menerus, membuat Anda berpikir keras, dll. Ilustrasi foto beda2, itu terserah kalian aja. Foto cuma ngeilustrasiin pose dll. Sekian. Terima kasih. Bisa dibaca tanpa membaca "Devil Girl" terlebih dulu *** Tidak selamanya kehidupan kita akan terus berjalan mulus, akan ada saatnya hidup kita mendapat ujian. Tidak selamanya juga hidup kita selalu mendapat ujian, akan ada saatnya kebahagiaan datang menghampiri. Debriefing : Q : "Berubah?" A : "Iya." Q : "Mengapa?" A : "Entah, mungkin karena ada yang menginginkan ini semua." Q : "Merasa ada yang kehilangan?" A : "Kurasa tidak." Q : "Bagaimana mungkin?" A : "Mungkin saja." Q : "Mengapa sangat yakin?" A : "Karena tidak ada yang menginginkanku 'di sini'." Q : "Dimana maksudnya di sini?" A : "Keluarga." Q : "Bagaimana bisa tau bahwa keluarga Anda tidak menginginkan Anda? Bagaimana bisa menyimpulkan seperti itu?" A : "No coment." Q : "Apa yang mereka lakukan?" A : "No coment." Q : "Lalu, bagaimana Anda bisa melewati semuanya? Dengan apa?" A : "Smile, because that's all I can do." ☜Sometimes it's better to be alone, so no one can hurt you☞ ⏪?????⏩ Happy reading? ⏪?????⏩ Simpulan komentar : Membingungkan, gak jelas alurnya, nangis, ngakak, kecewa, bahagia, dll. Sekuel Devil Girl, Book 2 📚 Cover by Mel ≈Strong Girl, @memelfit | ©2017 | All Rights
Why ? [ SUDAH DISERIESKAN] by Stephn_
Stephn_
  • WpView
    Reads 20,232,904
  • WpVote
    Votes 1,155,776
  • WpPart
    Parts 66
‼️SERIES WHY SUDAH TAYANG DI APP VIDIO ‼️ [PART MASIH LENGKAP] Kisah ini bukan tentang aku dan kamu yang dipersatukan dalam sebuah ikatan bernama "Cinta" Tetapi bagaimana dua insan belajar untuk saling melepas, merelakan,menjauh,dan pergi. Kisah ini bukan tentang akhir kebahagiaan abadi, Tetapi tentang takdir yang mempermainkan dua insan manusia dalam putaran kepedihan yang tak berujung. Keluarga yang hancur, persahabatan yang retak,dan kepercayaan yang terlambat untuk diperbaiki. Mereka yang pernah merasakan cinta, berakhir saling melupakan Mereka yang pernah memiliki harapan untuk bersama, berakhir tanpa sempat mewujudkannya "Kita pernah saling menemukan,sebelum akhirnya berlomba saling melepaskan. " #Rank 1 in teenfic (18/10/2017) -------------------------------- "Jika dari awal lo nggak pernah berniat serius sama gue, seharusnya jangan buat gue jatuh terlalu dalam"-Gladys Alfeira "Lebih baik lo benci gue, karena gue nggak pantes buat lo."-Given Pratama
Suami Satu Semester (SUDAH TERBIT) by Azuraaa_
Azuraaa_
  • WpView
    Reads 14,953,836
  • WpVote
    Votes 841,228
  • WpPart
    Parts 50
Nikah? Sama dosen pembimbing skripsi sendiri? Apa jadinya? Untung atau malah bunting eh buntung? Hanya kisah tentang mahasiswa semester akhir yang tengah diburu deadline menulis skripsi. Terpaksa menikah dengan dosen pembimbing skripsinya sendiri. Entah musibah atau malah berkah, Junia Zefanya Azahra harus menggantikan sang kakak duduk di sebelah seorang pria asing untuk melaksanakan ijab kabul pernikahan. Pria bernama Nugraha Desrouleaux Malik, yang tidak lain adalah dosen pembimbing skripsinya sendiri. "Saya akan bantu menyelesaikan skripsi kamu, dengan satu syarat" "Yaelah pake syarat-syaratan segala. Dikira saya seneng gitu kawin sama bapak. Ck ok. Apa syaratnya?" "Pernikahan ini hanya berlangsung selama satu semester kuliah kamu" "What??!!" ========== Bagaimanakah kisah pernikahan mahasiswi dan dosen ini? Apakah akan benar berlangsung hanya satu semeter? Atau berlanjut seperti layaknya pernikahan pada umumnya? Meneketehe. Makanya di baca. Jangan cuma mengira-ngira *^O^*
Bintang dibalik Senja (COMPLETE) by umiimasrifah
umiimasrifah
  • WpView
    Reads 667,531
  • WpVote
    Votes 39,715
  • WpPart
    Parts 37
[COMPLETE] SMA, dijodohkan? dengan laki-laki yang sangat aku benci, yang selalu membuatku menderita karena dipermalukan. Kenapa Tuhan? kenapa harus dia? Sedangkan ada laki-laki lain yang membuatku penasaran dan ingin tahu tentangnya, yang setiap subuh kulihat dirinya bermunajat dimushola depan rumah. -Alesha- Rumi dan Ilham berniat untuk menjodohkan putrinya. Tapi bagaimana kalau mereka tahu, putrinya sedang menyukai laki-laki lain yang begitu menarik perhatiannya.
Alena by shaaa_rpw
shaaa_rpw
  • WpView
    Reads 24,741,020
  • WpVote
    Votes 1,631,185
  • WpPart
    Parts 75
(Perfect cover by @pujina) Takdir. Tidak ada siapapun yang dapat mengelak dari takdir, termasuk Alena. Alena, gadis polos yang selalu menghabiskan waktunya dikelas, sibuk dengan novel atau buku pelajaran. Dia bukan cewek-cewek hits yang dikenal oleh seluruh murid di sekolahnya, pergaulannya bahkan tidak jauh dari teman-teman sekelasnya saja. Tapi, kembali lagi pada takdir. Siapapun tidak akan menyangka jika Alena bisa membangun sebuah kisah cinta SMA-nya bersama Gatra, cowok populer dan pentolan di sekolahnya. Manisnya jatuh cinta dan pahitnya patah hati Alena rasakan secara bersamaan dengan Gatra yang berusaha menyembunyikan fakta sebenarnya. START : 26 Oktober 2017 FINISH : 22 Desember 2017 RANK : 1 in teenfiction (23-09-18)
My Lovely Neighbour [ EDIT] by GreenTea_Ice_
GreenTea_Ice_
  • WpView
    Reads 173,760
  • WpVote
    Votes 4,238
  • WpPart
    Parts 16
Pertemuan kedua tetangga ini diawali dengan hal yang buruk yaitu mobil yang lecet. Tak hanya begitu saja, teryata selain kedua tetangga , kedua juga merupaka boss dan bawahan di tempat kerja Jika awal pertemuan saja sudah diawali dengan pertengkaran apa jadinya ketika keduanya banyak menghabiskan waktu bersama Apakah keduanya bisa terbiasa ? ( Tahap Revisi)- cerita ini aslinya sudah end tapi akan di revisi terlebih dahulu Happy Reading dan jangan lupa tinggalkan jejak
Heart Talk by HaniAqmarina
HaniAqmarina
  • WpView
    Reads 17,853
  • WpVote
    Votes 834
  • WpPart
    Parts 4
Isi hati seorang dokter.
+3 more