Reminder
1 story
Aku, Al-Qur'an, & Alzheimer by morfemima
morfemima
  • WpView
    Reads 500,778
  • WpVote
    Votes 48,270
  • WpPart
    Parts 13
Cita-citaku sesederhana ingin dimarahi saat telat bangun subuh, diingatkan mengenakan jaket saat udara pagi terlalu menggigit, atau menikmati masakan Ibu sepulang sekolah. Hal-hal kecil yang tak pernah jadi milikku selama ini. Sejak lahir, aku hanya mengantongi rasa iri pada sosok Hafidz. Ia tak pernah mengambil apa pun dariku, karena sejak awal, memang tak ada yang diberikan padaku. Semua miliknya. Selalu miliknya. Jika aku diberi satu kesempatan untuk meminta apa saja. Aku ingin dia lenyap. Menghilang selamanya. [Teenfiction-Spiritual, Romance] Copyright © 2025 by Ima Madani.