✨️Bersorai
29 stories
Bad Luck by yeolki_
yeolki_
  • WpView
    Reads 2,438
  • WpVote
    Votes 348
  • WpPart
    Parts 38
Apa yang kamu rasakan, jika mendadak kesialan muncul di hadapanmu? Padahal selama ini kamu terlihat seperti orang yang amat beruntung. Larasati Warastika terlahir menjadi gadis paling beruntung di mata semua orang. Cantik, pintar, dan menjadi anak kesayangan keluarga. Tidak ada yang mengetahui bahwa banyak rahasia yang disimpan rapat oleh Laras. Bahkan sebuah trauma besar yang tidak diketahui oleh Dfours. Namun apa yang terjadi, jika keberuntungan itu malah berbalik menjadi kesialan? Terjebak masalah dan berkaitan dengan Sakti Pradipta, membuat Laras harus kembali membuka trauma. Membuat Laras harus memilih tetap diam, atau melakukan tindakan yang tidak pernah ia dapatkan dulu. Apa Laras bisa melewatinya? Atau terjebak pada masalah yang bertubi-tubi? Bad Luck - Wonyoung side story of Sempiternal by yeolki start : 05/12/25 end : 00/00/00 Note Cerita ini diikutsertakan dalam event menulis "Sorai 60 Days Writing Contest" dari tanggal 5 Desember hingga 5 Februari 🩷✨️
SKYFALL OF DOREMI [ON GOING] by howoo96_
howoo96_
  • WpView
    Reads 86
  • WpVote
    Votes 32
  • WpPart
    Parts 8
- feat Seungkwan, Vernon, dan Dino (SEVENTEEN) - Setiap tahun, ribuan cahaya jatuh dari langit Eudoremia. Namun, sudah tiga tahun belakangan ini ribuan cahaya itu tak lagi menunjukkan eksistensinya karena suatu tragedi. Akan tetapi, tepat malam ini-Festival Skyfall dirayakan semegah mungkin, meski tanpa irama yang dulu mengiringi-para bintang pun mulai bekerja dengan menurunkan ribuan cahaya yang membawa tiga jiwa asing bersamanya. River, Eris, Xell datang dari dunia berbeda, tapi langit yang sama mempertemukan mereka. Di tengah peradaban dunia Eudoremia, mereka-yang tak mengenal latar belakang satu sama lain, menemukan arti "rumah" bersama di tempat yang tak pernah mereka kenal. Namun, di saat tengah malam festival Skyfall semakin dekat, langit Eudoremia mulai bergetar-seolah tengah bersiap menunjukkan rahasia tentang alasan sebenarnya mereka dipertemukan. Lantas, apa alasan sebenarnya langit Eudoremia menjatuhkan cahayanya sekaligus membawa tiga jiwa asing bersamanya? Dan mengapa pula justru mereka bertiga yang terpilih? ____________________________ DON'T COPY OR PLAGIAT MY STORY-!! DON'T FORGET TO FOLLOW BEFORE READING. Enjoy your reading, guys! Start: 5 Desember 2025 Finish:_ ©Kwon Hwoza. • Rank Story: #1 in Doremi (1 Januari 2026) #1 in Cemara (1 Januari 2026) #2 in Semesta, Music (1 Januari 2026) #3 in Sihir, Skyfall (1 Januari 2026) #7 in Kerajaan (1 Januari 2026)
Change Destiny by makanharapan
makanharapan
  • WpView
    Reads 70
  • WpVote
    Votes 16
  • WpPart
    Parts 19
Takdir adalah ketetapan Sang Esa Maha Agung. Manusia hanya bisa berusaha untuk membuatnya lebih indah seperti harapan mereka. Namun, apakah takdir bisa diubah? Apakah Sang Esa Maha Agung mengizinkan manusia mengubah takdir? Bukankah yang berlalu harus dibiarkan berlalu? Apakah manusia bisa tahu apa yang terbaik untuk mereka? Apakah manusia bisa berkehendak?
Unbroken : Fallen Angel by Anmeiyi
Anmeiyi
  • WpView
    Reads 586
  • WpVote
    Votes 271
  • WpPart
    Parts 28
Complete✅ Lagertha jatuh dari langit sebagai malaikat terakhir yang selamat dari kehancuran Nirwana. Dunia manusia menyambutnya seperti dewi yang tersesat, makhluk muda berwajah dua puluh tiga, bersayap putih, dengan mata sebening cahaya pagi. Dari tangannya badai patuh, bunga mekar di musim beku, dan tanah tandus kembali subur. Selama dua ratus tahun kemudian, ia dipuja oleh manusia. Para manusia mendirikan kuil-kuil untuk menyembahnya. Namun, hidupnya berubah ketika seorang Duke datang membawa pengakuan misterius, bahwa ia adalah reinkarnasi seorang dewa, dan bahwa Nirwana telah lama lenyap, kosong, hampa, tak menyisakan apa pun selain abu kenangan. Lagertha menolak percaya. Ia yakin langitnya masih ada, menunggu ia cukup kuat untuk pulang. Pertanyaan dalam benaknya mencuat, ketika satu-satunya saksi yang tersisa mengatakan langit telah mati, kepada siapa Lagertha harus mempercayakan kebenaran? Dan sampai sejauh mana ia berani membangun kembali kekuatannya demi menemukan apakah Nirwana benar-benar hilang, atau justru disembunyikan dari dirinya.
Say So by KangZee_0
KangZee_0
  • WpView
    Reads 160
  • WpVote
    Votes 30
  • WpPart
    Parts 10
Kiky tak seanggun cewek seumurannya. Ia agak urakan, tomboy, kadang aneh dan tak pernah sekalipun memandang cinta sebagai perasaan yang harus ada di hatinya. Kiky hanya ingin menjadi dirinya dan bersenang-senang. Ia tak cocok memakai sepatu hak tinggi atau gaun selutut. Bahkan saat SMP ia nekat memotong rambutnya menjadi pendek agar bisa bertarung melawan kakak kelasnya yang kurang ajar. Namun, tentu saja keluarganya tak menyukai sifat berandal di jiwa Kiky. Maka mereka melakukan cara agar Kiky berubah. Selepas pulang sekolah Kiky mendapati laki-laki asing duduk di sofa kesukaannya. Selain dari semua hal aneh terhadap ayah dan ibunya. Kiky baru menyadari kalau dunia bebasnya akan segera berakhir. (Spiritual, Romansa, Komedi) (///) THE COLOR's EMOTION project : Say So - The 8th Full Novel Release 5 December 2025 © KANG ZEE, DECEMBER 2025
Kisah Untuk Zanna by laili_ra35
laili_ra35
  • WpView
    Reads 738
  • WpVote
    Votes 182
  • WpPart
    Parts 18
Apa jawabanmu saat mantan kakak ipar memintamu menjadi ibu sambung untuk anaknya? Satu minggu setelah pernikahan, Zanna resmi menyandang status janda. Belum sempat mencecap manisnya pernikahan, Dean meninggalkannya dalam sebuah kecelakaan pesawat. Menyisakan Zanna bersama traumanya. Tepat sehari setelah habis masa iddah, seorang Ziyan Fakhri datang dan menawarkan pernikahan. Bersama sisa luka dan rahasia kelamnya, apakah Zanna akan menerima Ziyan sebagai pendamping hidupnya? ∆ Spiritual-Romance ∆ Copyright© 2025, Laili Ra #1 Cintadalamdiam 16/01/26 #1 Dokter 16/01/26 Start: Desember 2025 Finish: Tag me on Instagram if you share something from this story. CERITA INI MURNI IMAJINASI PENULIS.
Sebelum Hujan Reda by rmila_
rmila_
  • WpView
    Reads 15
  • WpVote
    Votes 3
  • WpPart
    Parts 1
"Semenjak mengenalmu, toko buku favoritku adalah isi kepalamu." Nara tersenyum tipis seraya menggandeng tangan Gantara lalu menariknya mendekat kearah air laut. Nara dan Gantara, kisah singkat tentang perasaan yang tak diungkapkan tetapi berakhir dengan sempurna. Penasaran? Ayok baca cerita Sebelum Hujan Reda untuk kelanjutannya!