mamivanila99
- Leituras 120,566
- Votos 5,849
- Capítulos 37
Rank #1 Teenfiction🤗🤗 14/11/18
#1 Heroik. 03/02/2020
#116 funny
#256 romantic
Sebelum membaca sebaiknya Follow dulu karena ada beberapa part yang aku private.
Apa yang kalian pikirkan jika seorang Troublemaker memasuki sekolah khusus wanita?
aneh bukan?..dan itulah yang terjadi pada gadis Troublemaker ini....
temui Crystal yang menjadi Ketua geng motor yang di takuti seantero jakarta.
Dan temui Angello si pangeran Narsis yang menjadi Anak dari pemilik Unive Steven Heaber.
Apa jadinya jika mereka bertemu?