nurulitaeka
3 stories
The JERK Wants Me by Y_E_S_S_Y
Y_E_S_S_Y
  • WpView
    Reads 26,570,681
  • WpVote
    Votes 1,110,187
  • WpPart
    Parts 67
Skyla Ross, harus menjadi pacar pura-pura teman masa kecilnya Lucas Heaton, seorang pewaris Heaton Airlines, demi membayar hutang yang ditinggalkan ibunya. *** Skyla Ross tidak hanya ditinggal mati ibunya, tapi juga harus menanggung hutang karena biaya pengobatan sang ibu selama ini. Pada saat terakhir, ibunya menitipkan sebuah amplop untuk diberikan kepada Ayah kandungnya. Skyla yang menghormati permintaan tersebut pun pergi menemui ayah kandungnya di Seattle, siapa sangka di sana dia juga bertemu dengan teman masa kecil sekaligus cinta pertamanya, Lucas Heaton. Lucas Heaton, pewaris Heaton Airlines yang terus tersudut karena permintaan sang ibu untuk segera mencari calon istri menemukan jalan keluarnya saat kembali bertemu dengan Skyla. Lucas pun menawarkan kesepakatan yang akan sulit ditolak oleh Skyla, menjadi wanitanya selama setahun, dengan imbalan uang.
[1] Black Pearl [SUDAH DITERBITKAN] by precious_unicorn91
precious_unicorn91
  • WpView
    Reads 3,514,453
  • WpVote
    Votes 27,080
  • WpPart
    Parts 4
Revan, seorang petugas jaga pintu bis Trans Jakarta tampan yang menyukai salah satu penumpang tetap bisnya. Sedangkan Demetra, gadis galak dan cuek dari keluarga berada yang tertarik pada sang penjaga pintu yang terus memperhatikannya. Bagaimana cara Revan membuat Demetra bisa menerima dirinya seutuhnya? Apa yang akan mereka lakukan ketika salah satu dari mereka, ternyata dijodohkan dengan orang lain? --Jakarta, 29 November 2013--
Little White Lies: Reborn (2025) by azizahnvtsr
azizahnvtsr
  • WpView
    Reads 3,608,639
  • WpVote
    Votes 41,181
  • WpPart
    Parts 7
Setiap orang pernah berbohong. Dan Nala bersumpah, tak ada yang boleh tahu kebohongan kecil miliknya. Setelah sebuah insiden besar di masa lalu, ia memutuskan untuk memulai hidup baru di sekolah asrama elit: Luminara Academy. Nala berbohong untuk memulai hidup baru yang lebih baik. Dia harus berpura-pura menjadi orang lain, dan ia pikir itu cukup-asal ia tak dikenal, tak diingat, tak dicurigai. Nala hanya ingin hidup damai, jauh dari sorotan. Namun, hidup di Luminara jauh dari kata damai. Sekolah ini dipenuhi aturan tak tertulis, hierarki kejam, dan satu tradisi menakutkan yang disebut Kutukan Zeus-dengan Kartu Merah bergambar petir sebagai simbolnya. Kartu yang menjadi tanda bahwa kau telah menjadi target seluruh sekolah. Dan ketika satu kartu merah muncul di tangannya, Nala akhirnya sadar.. menebus kesalahan jauh lebih sulit daripada bersembunyi darinya.