Unlimited Love
Alea menjadi janda di umur 15 tahun. Bukan karena ditinggal mati suaminya. Ini malah lebih parah, Alea bercerai di usia muda karena Bayu, mantan suaminya saat itu lebih suka dengan hidup masa mudanya ketimbang pernikahannya. Lagipula mereka masih sangat labil saat itu. Sama-sama masih sangat muda untuk membina rumah t...