Select All
  • Yours
    2M 159K 32

    Kau tahu ketika aku beranjak tidur yang terakhir kali kupikirkan siapa? Kamu. Kau tahu ketika aku bangun dari tidur yang pertama kali kuingat siapa? Kamu. Namun aku tahu kau sama sekali tidak mengingat atau memikirkanku. Mengapa? Karena aku hanya bayanganmu.

    Completed  
  • Annoying Boy (SUDAH TERBIT)
    6.4M 13.6K 7

    Annoying Boy [SUDAH TERBIT] |||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||| Menjadi pacar cowok populer yang pintar, tampan, disukai banyak guru, dikelilingi cewek cantik, dan tajir seperti Asyraf sudah pasti menjadi impian kebanyakan siswi di SMA Merpati. Tapi tidak dengan Veera. Cewek ya...

  • DEAR NATHAN
    33.9M 871K 44

    (Telah Terbit dan Difilmkan) Berawal dari keterlambatan mengikuti upacara pertama di sekolah baru, Salma Alvira bertemu dengan seorang cowok yang membantunya menyelusup lewat gerbang samping. Selidik punya selidik, cowok itu ternyata bernama asli Nathan; murid nakal yang sering jadi bahan gosip teman-teman terdek...

    Completed  
  • ST [7] - Step-Sister Secret
    1M 77.9K 19

    Disclaimer: Cerita ini adalah cerita amatir yang memiliki banyak kekurangan. Harap dibaca dengan bijak :) --- Sisterhood-Tale [7] : Tiffany Anna Nicole Tidak pernah terbayangkan oleh Tiffany, di hari ulang tahunnya, dia bertemu dengan Adik dari pacar Kakaknya, yang ternyata seorang Vampire, Mason Syler. Sejak Tiffany...

    Completed  
  • Blacky White
    11.2M 524K 48

    •Available in Bookstore• Klise. Cewek dingin dipertemukan dengan cowok supel. Atau mungkin sebaliknya. Tapi, cerita ini mungkin berbeda. Justru, keduanya sama-sama dingin, tak tersentuh, jutek, dan ketus. Dan ingat, tidak hanya mereka berdua yang hidup didunia ini. Semua bisa berubah seiring berjalannya waktu. Copyr...

    Completed  
  • MGS [4] Photograph
    1.2M 18.5K 5

    Pindah ke Dreame, link in bio. "Apa lo pernah berpikir, tentang apa arti cinta itu sendiri sebenarnya?" "Cinta itu memang gak bisa dipaksakan, tapi cinta itu pantas untuk di hargai." "Kalau memang pada akhirnya kita akan di persatukan kembali," "Cinta gue, atau cinta lo akan bertemu dengan sendirinya. Bertemu dengan c...

    Completed  
  • Finding The Rainbow
    2M 1.2K 2

    (Cerita ini sedang dalam proses penerbitan) Pelangi, keindahan alam dalam warna warni. Ariana, gadis tomboi ini selalu menunggu datangnya keindahan itu bahkan dalam mimpi. Tapi satu yang dia lupa, untuk menemukan pelangi, gadis itu harus menghadapi hujan yang selimuti awan gelap. warning 18+++

  • TRS (3) - Mika on Fire
    2.5M 190K 26

    Mika, cowok aneh, suka berbicara sendiri, bertingkah konyol dan berturut-turut menjadi badut kelas ternyata mantan dari cewek terpintar, kalem, mantan ketua OSIS, Juliana. Di bulan Mei ini, Mika harus mencari target pertamanya, tentunya dia tidak boleh memilih Ana. Tapi jika Mika masih terjebak bagaimana? Belum lagi k...

    Completed  
  • Cool Boy (Bagian cerita Kali Kedua dan Double El)
    2.5M 85.8K 15

    Sequel Kali Kedua dan Double El Sudah ada di toko buku Menjadi pacarnya mungkin impian banyak cewek-cewek di sekolahku bahkan di luar sekolahku. Tapi bagiku dia itu penghambatku buat punya pacar anak band. Impianku itu punya pacar super lucu, romantis, dan pinter main alat musik. Bukan cowok super dingin dan ngga...

  • Moment: Moment, Time, End
    3.1M 225K 62

    Zoe-cewek unik yang selalu tampak ceria itu adalah tetangga baru Cal, si cowok tertutup yang kelewat apatis. Mengganggu Cal merupakan hobinya, sementara menghindar dari Zoe adalah hal yang selalu Cal upayakan. *** Calvin Luciano menutupi diri selama dua tahun dari dunia luar dan pribadinya berubah menjadi apatis, sam...

    Completed  
  • My Last Promise
    1.2M 26.1K 6

    (cerita sudah di buat versi cetak di wattpad hanya sampai part 3) Seorang laki-laki pernah berjanji, ikrar yang dia ucapkan disaat dunia bahkan belum menyambut kehadiranku. Waktu terus berjalan dan jarak memisahkan hingga takdir mempertemukan kami kembali. Hanya saja, manusia bisa berubah begitupula dengan rasa. Apa...

  • Jika (completed)
    833K 84.9K 25

    Damara, gadis keras kepala yang selalu bersikap seenaknya tidak pernah mengetahui akan ada banyai kejutan yang hadir dalam hidupnya. Takdir yang menuntunnya pada laki-laki yang tidak pernah disadarinya. Tapi kenyataan tidak seindah bayangan saat harus berhadapan dengan kehilangan.

    Completed   Mature
  • MGS [1] Troublemaker Girl
    4.8M 69.5K 7

    Full Chapter Tersedia di Dreame. Link in bio.

    Completed  
  • 213 Words She Left
    78.1K 4.8K 1

    The Rules Series One-Shot Story: Julian & Aster with Sashi & Revon Sashi selalu berharap mereka berada di jarak yang cukup jauh sehingga ia lupa hal yang tiap malam berada di pikirannya. Namun, Revon selalu sadar bahwa sejauh apapun jarak itu, mereka berada di bawah langit malam yang sama.

    Completed  
  • I'm Not a Nerd
    964K 17.1K 11

    Stacy Amanda Athalia, gadis yang baru memasuki kelas sepuluh di SMA Nusa Bangsa yang selalu dibully di sekolahnya. Namun siapa sangka, tahun ajaran yang menurutnya suram justru mengenalkannya dengan perasaan baru yang bernama cinta.

  • ST [8] - Summer and Ammabel's Pain
    353K 23.7K 8

    Disclaimer: Cerita ini adalah cerita amatir yang memiliki banyak kekurangan. Harap dibaca dengan bijak :) --- Sisterhood-Tale [8] : Ammabel Flow Charles Manusia memiliki perasaan sakit. Aku, manusia yang selalu disebut sempurna, juga memilikinya. Perasaan itu mengikuti setiap langkah kakiku. Sehingga, aku memutuskan u...

    Completed  
  • TRS (5) - Story of Seth
    1.7M 116K 37

    The Rules Series (5) : Septian Handi Gardira Septian Handi Gardira, biasa disebut Seth (kadang Buseh) adalah cowok paling ganteng se-National High, setelah Alvaro (ini menurutnya). Dan ada Mourina Shakira. Adik dari perempuan paling berpengaruh di SMA mereka. Vokalis utama band Breathless yang baru saja naik daun. Mer...

    Completed  
  • MGS [3] Matchmaker Girl
    842K 18.3K 6

    Bukankah, biasanya persahabatan antara laki-laki dan perempuan itu berujung pada cinta? Dan bukankah selalu berakhir bahagia? Lalu, bagaimana dengan Jiyaa dan Keenan? Si perempuan sibuk menjodohkan si laki-laki dengan teman-temannya, sedangkan si laki-laki sibuk berpikir tentang perasaannya. *** [My Girl Series Book 3...

    Completed  
  • TRS (6) - A
    4.5M 195K 57

    TELAH DITERBITKAN The Rules Series (6) : Alvaro Radyana Putra Ini cerita tentang Alvaro Radyana. Si Kasanova terpopuler di SMA National High. Juga Ketua OSIS yang dikagumi oleh banyak orang. Alvaro yang 'Segalanya'. Ini juga cerita tentang Anggia Serenia Quinindha. Si Rajin dari yang paling rajin di SMA Nati...

    Completed  
  • FL • 2 [Armonía]
    1.1M 38.1K 18

    Dimulai dari Evarado Nathaniel, seorang pemuda yang masih SMA mengikuti Maudy Caroline sampai batas Hutan Terlarang dan bertemu dengan Kyna Izarra Querida yang tengah bernyanyi untuk meluapkan emosi. Ketidaksengajaan itu ternyata menimbulkan rasa penasaran di beberapa belah pihak, yang membawa mereka masuk ke dalam La...

    Completed  
  • Ketika Salah Tingkah
    98.2K 5.4K 1

    The Rules Series One Shot: Mellody Namaku Mellody. Kadang aku super salah tingkah di saat-saat yang "penting". Saat orang yang aku suka nembak aku, misalkan. © Copyright, 2015

    Completed  
  • [F4] Luckiest Snowfall
    1.7M 47.1K 15

    *Kisah anak-anak dari cerita Sparkly Butterflies & Because I Love You!* Panggil gue Nefa, gue hobi bolos kelas dan selalu kena sial dimanapun kapanpun. Banyak yang bilang itu bakat turunan, karna Mama gue yang hobi nyungsep dari bocah. Fausta, cowok beruntung dengan segala perilakunya yang selalu bikin gue penasaran...

    Completed  
  • Fix
    547K 42.3K 12

    Stella Oselyn sudah tau orangtua mereka cepat atau lambat akan bercerai. Begitu juga Daniel, kakaknya, yang entah kenapa sangat mengesalkan Stella karena menerima dengan pasrah akan berita itu. Sakit hati dan tersendiri, Stella tidak mau memilih antara ayah dan ibunya. Stella benci pada mereka. Itulah alasan kenapa S...

    Completed  
  • MGS [2]: She's Natasha
    1.3M 73.9K 35

    [Sudah diterbitkan Moka Media, tahun 2016] Ketika kamu terlambat menyadari bahwa kamu benar-benar menginginkannya, ketika itu juga, dia pergi selama-lamanya darimu. Selamanya, tanpa kembali. *** [My Girl Series Book 2] / My Piano Girl / She's Natasha *** Dilarang memplagiat/merubah/menambahkan/memakai/mengambil ide da...

    Completed  
  • A Switch - Arin
    772K 55.3K 13

    Okay, siapa sih yang tidak kesal karena diperlakukan semena-mena? Lagi, kenapa Arin sangat teramat sial karena bertemu dengan orang jutek, tidak tahu terimakasih, menyebalkan, sinis, macam Arga? Oh God, bahkan di otak Arin masih terpatri jelas omongan tidak sopannya. Kesialan Arin karena Arga tidak berhenti sampai...

    Completed  
  • Helter Skelter
    1.6M 112K 46

    (SUDAH DITERBITKAN OLEH PENERBIT BINTANG MEDIA DAN TELAH TERSEDIA DI TOKO BUKU) Sudah bukan hal yang perlu diragukan lagi jika seantero SMA Pancasila mengenal seorang Keenan Samudra yang merupakan cucu semata wayang dari sang pemilik sekolah. Mempunyai postur yang bagus, penampilan yang sangat trendy, dan dibuat lengk...

    Completed  
  • Kiara
    2.7M 812 3

    Pernahkah kamu merasa iri dengan semua keberuntungan setiap wanita yang memasang senyum bahagia dengan pasangannya. Aku bersahabat dengan rasa itu bahkan sempat bermimpi seorang pangeran berkuda putih akan menyelamatkanku. Sayangnya kenyataan tidak seindah itu termasuk laki-laki pendiam itu, dia juga bukan seorang pa...

    Mature
  • ST [4] - Tibby's Journal
    1M 73.7K 19

    Disclaimer: Cerita ini adalah cerita amatir yang memiliki banyak kekurangan. Harap dibaca dengan bijak :) --- Sisterhood-Tale [4] : Tiberon Lizzi Feronica Tibby harus bekerja di mansion besar dengan empat cowok satu cewek di dalamnya dan menjadi koki. Dia bekerja karena tuntutan Diska yang menganggapnya tidak pantas b...

    Completed  
  • TRS (2) - Matt and Mou
    3.9M 193K 30

    The Rules Series (2) : Matthew Rizki Akbar Biasa, cowok dan cewek bersahabat sejak kecil. BIasa, cowok dan cewek saling memendam rasa di hati kecil. Namun, jika ini terjadi padamu, apa yang kau lakukan? Faktanya, yang biasa tidak biasa seperti kedengarannya. © Copyright 2014

    Completed  
  • ST [6] - Teach Me About Love
    1.3M 95.6K 21

    Disclaimer: Cerita ini adalah cerita amatir yang memiliki banyak kekurangan. Harap dibaca dengan bijak :) --- Sisterhood-Tale [6] : Danies Arta Dinata Karena Danies Arta Dinata harus belajar akting seorang gadis yang sedang jatuh cinta untuk drama paling penting bagi karirnya. Dengan terpaksa, dia harus berurusan deng...

    Completed