ticadaaa's Reading List
9 stories
Runaway From You by fairywoodpaperink
fairywoodpaperink
  • WpView
    Reads 1,466,573
  • WpVote
    Votes 18,534
  • WpPart
    Parts 5
[MOVED TO STORIAL] Hanandio Emir, baginya apapun bisa dibawa santai dan bercanda. Emir yang easy going, cuek, dan antik. Karena hobinya gitaran lagu-lagu old school dan bikin model pesawat. Adrianna Amaira, calon arsitek yang banyak terinspirasi dari Alice in Wonderland, benci awkward moment, dan satu-satunya orang yang bisa nahan ketawa setiap Emir berulah. Karena bagi Adrie, Emir adalah cowok paling menyebalkan. Cowok itu freak, norak, stalker, pokoknya menyebalkan dan mengganggu! Emir memang tidak jahat, dia bukan cowok dingin sok keren yang menyebalkan. Ia seperti serangga bagi Adrie, cowok itu seperti membatasi ruang geraknya. Bagi orang lain, Emir adalah sosok pemuda yang humoris dan menyenangkan. Tidak bagi Adrie. Ia akan berusaha sekencang mungkin, lari darinya, menghindar, jauh-jauh dari cowok itu. Tetapi, sampai kapan Adrie akan terus menerus membangun tembok-tembok tinggi nan dingin untuk menghindari Emir? Copyright © fairywoodpaperink 2015
A-Bian-Ca (DIBUKUKAN) by radinazkia
radinazkia
  • WpView
    Reads 5,952,204
  • WpVote
    Votes 60,437
  • WpPart
    Parts 8
Bagaimana kalau suatu hari aku menemukan fakta bahwa aku mencintaimu dengan cara yang berbeda dan bersifat involunter? || Copyright©2012-All Rights Reserved
Posesif Bro! (Cetak!) by ChintyaS
ChintyaS
  • WpView
    Reads 5,620,630
  • WpVote
    Votes 209,428
  • WpPart
    Parts 58
Seperti kakak pada umumnya. Dia melarangku dekat dengan laki-laki. Tapi larangannya sangat berlebihan! Sedangkan aku? Aku hanya remaja yang punya rasa penasaran yang berlebihan juga! Apa lagi tentang sesuatu yg erotis! Demi Tuhan ini salah Audy! Rasa penasaran itulah yang membawaku bertemu laki-laki itu. Tapi lagi-lagi kakak tersayangku menghalangi karna kesalahan laki-laki itu dimasa lalu. jadi bagaimana aku harus menjalani masa mudaku?! -Karin Adeeva T
[Diterbitkan] The Bridesmaids Tale by Kaleela
Kaleela
  • WpView
    Reads 2,105,406
  • WpVote
    Votes 152,446
  • WpPart
    Parts 44
Alana, Audi, Kaia, Nadine, dan Adel bersahabat sejak mereka duduk di bangku SMA. Lima sahabat dengan karakter yang berbeda. Lana yang kelewat konservatif, Audi yang terlalu saklek, Kaia si magnet lelaki, Nadine yang masih polos dan Adel si gadis alim. Kelimanya berpisah ketika mereka harus berjuang mewujudkan impian dan kesuksesan hidupnya masing - masing. Lana sebagai akuntan, Audi sukses menjadi pengacara, Kaia sekretaris kesayangan big boss perusahaan ternama, Nadine sebagai fashion designer terkenal, dan Adel sang psikolog anak. Lalu, setelah persahabatan mereka berlangsung sepuluh tahun lamanya, tibalah kabar gembira yang telah mereka nantikan. Khayalan yang telah mereka bicarakan sejak mereka masih duduk di bangku SMA. Nadine akhirnya memutuskan untuk menikah dengan kekasih bulenya. Akhirnya salah satu di antara kelima gadis lajang itu menikah. Di tengah kabar gembira itu, hanya Lana yang merasa cemas. Hanya Lana sendiri yang pusing tujuh keliling memikirkan siapa yang akan menjadi Groomsman-nya. Pasalnya, hanya dirinya lah yang belum memiliki pasangan. "Gue mau kalian yang jadi Bridesmaids-nya. Tapi... "kalian harus bawa pasangan masing - masing sebagai Groomsman kalian." Dan Lana hanya bisa gigit jari di tempat duduknya.
Rendezvous by DadanErlangga
DadanErlangga
  • WpView
    Reads 879,302
  • WpVote
    Votes 23,257
  • WpPart
    Parts 33
Karena banyak readers yang belum sempet baca RENDEZVOUS dan minta aku repost/reupload, maka, mumpung aku lagi baik hati, aku akan mengabulkannya. Program ini kuberi nama "JANUARI BERSAMA RENDEZVOUS" Bagi teman-teman yang pernah membaca RENDEZVOUS sebelumnya, mungkin bisa kangen-kangenan lagi sama Krisan dan kawan-kawan. Bagi yang sama sekali belum pernah membacanya, silakan baca. Tapi perhatikan syarat dan ketentuannya, ya! 1. Kalian tentunya harus follow akunku dan masukin RENDEZVOUS ke daftar bacaan kalian (biar nggak ketinggalan info). 2. Dilarang memplagiat/meng-copy-paste/menyalin karya ini. Just read, and vote! 3. Pastikan kalian sudah membaca Bab 1 sampai 10 (yang belum aku hapus) karena setelah postingan pengumuman ini, aku akan memulainya dari Bab 11 sampai Bab 36 (ending) dengan judul Bab: "[Repost] - Rendezvous Bab 11", dan seterusnya. 4. Program JANUARI BERSAMA RENDEZVOUS ini akan dimulai pada Hari: Rabu Tanggal: 6 Januari 2016 Jam: 15:00 WIB Postingan dimulai dari Bab 11 5. Bab selanjutnya akan kuposting esok harinya pada jam yang sama. Satu hari satu Bab. Demikian seterusnya. 6. Jika tidak ada halangan, Bab terakhir (Bab 36) akan kuposting pada hari Minggu, 31 Januari 2016. 7. Semua postingan RENDEZVOUS akan dihapus tanpa pemberitahuan setelah semua Bab aku posting. 8. Lain-lainnya akan kuberitahukan kemudian. Nah, gimana? Oke, kan?! Mumpung masih ada waktu sebelum tanggal 6, kalian bisa baca Bab 1-10 dulu. Atau siapin alarm. Jika ada pertanyaan, bisa diajukan di kolom komentar. Btw, selamat Tahun Baru 2016. Dan jangan lupa beli novel CINTA AKHIR PEKAN! :) Regards, D.E. ==================================== SINOPSIS: Perpisahan Nadia dan Krisan mempertemukan mereka dengan seseorang. Juga, membawa mereka pada pengalaman-pengalaman rasa yang membuat mereka lebih menghargai arti sebuah hubungan. Bukan hanya dalam hal cinta, melainkan juga dalam urusan persahabatan dan keluarga. Copyright © 2014 by Dadan Erlangga
Cherry Blossom by bellawrites
bellawrites
  • WpView
    Reads 6,688,686
  • WpVote
    Votes 324,486
  • WpPart
    Parts 78
[TELAH DITERBITKAN] "Bagaimana jika mengubah takdir adalah takdirmu?" Pada awalnya, Abrianna "Abby" Fuyuko merasa hidupnya sudah lengkap: ia memiliki prestasi yang membanggakan, ayah yang selalu mendukungnya, sahabat-sahabat yang menyenangkan, dan juga pacar yang super perhatian. Namun, dunianya mendadak runtuh ketika orang-orang yang ia cintai mengkhianatinya. Rentetan pengkhianatan itu seakan-akan setia menjadi bayangannya ke manapun ia menginjakkan kaki. Ia pun sadar, waktu terus berjalan dan semua orang berubah, perasaan juga berubah. Manusia tidak berhenti pada satu titik saja. Ada kalanya dalam hidup, kita tidak hanya menemukan jalan lurus atau jalan terjal, tetapi juga jalan yang dapat membimbing kita turun ke dasar. Kata orang, setiap pilihan buruk selalu bisa menyuguhkan sebuah kisah yang menarik. Dan, siapa sangka kalau hal-hal yang paling diinginkannya dalam hidup masih begitu jauh dari jangkauannya? Termasuk kepingan puzzle-nya yang hilang itu.
R: Raja, Ratu & Rahasia by wulanfadi
wulanfadi
  • WpView
    Reads 27,358,608
  • WpVote
    Votes 1,715,792
  • WpPart
    Parts 75
Sudah Difilmkan, 12 Juli 2018 💝 #1 Fiksi Remaja - 3 Januari 2016, 7 Februari 2016 "Raja marah?" meski seratus persen yakin dengan jawaban cowok itu, Raja, cewek itu tetap bertanya. Tetapi Raja tidak pernah menunjukkan amarahnya di depan cewek itu. Raja hanya mengulurkan tangannya dan berkata, "Ayo pulang, Ratu." Cewek itu, Ratu, menyambut uluran tangan Raja. © Hak Cipta Terlindungi, oleh wulanfadi, 2015
Deep by ChintyaS
ChintyaS
  • WpView
    Reads 1,067,087
  • WpVote
    Votes 54,937
  • WpPart
    Parts 35
Aku tak tau apa ini.Dan aku rasa aku tak perlu tau apa ini. Karna yang paling penting adalah dia nyaman berada disampingku dan aku nyaman berada disampingnya. Itu cukup buatku. -Aldo Apa sikapku kurang menunjukan perasaanku? kenapa ka Aldo ga juga mengerti? aku tidak punya nyali mengungkapkan perasaanku. Boleh kan aku berharap ka Aldo yang mengucapkannya? - Denisa **** "Astaga! yang satu udah keliatan jelas banget kalau dia cinta tapi cuma bisa nunjukin lewat sikap. yang satu cinta mati tapi ga ngerti lewat sikap, ngertinya kata-kata. Kalo gini terus kalian nyiksa diri!" Karin menggeleng-gelengkan kepalanya frustasi.
Heart Like Yours by vanillametzy
vanillametzy
  • WpView
    Reads 13,737,321
  • WpVote
    Votes 846,974
  • WpPart
    Parts 33
[SEGERA TERBIT MENJADI NOVEL] David Pradipta Kaslavo, cowok players yang selalu membuat para siswi Sky High berteriak histeris karena senyuman manis dan tatapan lembutnya yang selalu meramaikan suasana di koridor. Tidak heran jika ia bisa berganti-ganti pasangan dalam hitungan hari, bahkan dalam hitungan jam sekalipun. Hampir semua siswi di Sky High pernah mendapat senyuman dan gombalan receh darinya. Termasuk Fera Zerir Fernando, sahabat terbaik David sejak ia duduk di bangku kelas 6 SD. Bagi David, Fera adalah segalanya. Padahal, Fera sudah berulang kali menyuruh David agar ia menjauh karena Fera merasa risih. Tetapi, David menghiraukannya. Tidak perduli sedingin dan seketus apa Fera terhadapnya, David tetap menyanyangi Fera. David merasa bahwa Fera adalah sebagian dari dirinya. Di kelas, Fera selalu menjadi teman sebangkunya. Bahkan, jika David menjabat sebagai ketua kelas, maka Fera akan menjadi sekretarisnya. Kisah ini menceritakan tentang bagaimana upaya David agar Fera menyadari kehadirannya. Bagaimana sakitnya David saat ia harus menunggu. Dan bagaimana sakitnya Fera saat ia harus memilih.