EnaCassie
- Reads 74,045
- Votes 6,323
- Parts 17
Kejadian aneh menimpa Melati. Dirinya terlempar ke 1600an tahun silam, dimana bumi Mataram saat itu di pimpin oleh Sinuhun Amangkurat Agung yang di rumorkan sebagai raja terburuk sepanjang sejarah kerajaan Mataram. Sialnya lagi, roh Melati merasuk dan menempati salah satu selir Raja yang konon katanya lalim itu.
"Aku tidak mau terlibat dengan intrik para wanita istana. lebih baik aku bersantai dan menikmati segala fasilitas yang ada," gumam Melati. Sebisa mungkin dia akan menghindar dari Raja dan juga selir-selir lain.
Nyatanya, sehebat apapun dia mencoba menghindar, dirinya malah terlibat masalah. Bukan hanya Raja, dirinya malah ikut dalam pusaran perselisihan antara Pangeran juga.
Bisakah Melati bertahan hidup dalam kerasnya dinding Istana?
Atau jangan-jangan dirinya menjadi salah satu korban dari tragedi terbunuhnya para selir yang disebabkan kesedihan raja atas kematian salah satu istri kinasihnya?
Semua tingkah konyol dan perjuanga Melati akan kita saksikan dalam novel ini. Ikuti terus, oke!