mey_noona
- Reads 22,868
- Votes 779
- Parts 30
[Complete]
Semua hubungan pasti menginginkan sebuah kesetiaan bukan?
Itu lah yang sedang dihadapi Alla dan kekasihnya. Hubungan mereka sedang mengalami ujian kesetiaan.
Apa mereka bisa melewatinya? Apa akan ada perubahan terhadap hubungan mereka?
Bacalah kisah mereka.
Kisah yang mungkin beberapa orang sedang mengalaminya.
Mungkin memang tidak sempurna, tapi cobalah untuk memperhatikan nya.
Selamat membaca 💕
Mey